Pamanmu Adalah Suamiku

Pamanmu Adalah Suamiku

Oleh:  Candramaya  Tamat
Bahasa: Bahasa_indonesia
goodnovel18goodnovel
10
2 Peringkat
118Bab
352Dibaca
Baca
Tambahkan

Share:  

Lapor
Ringkasan
Katalog
Tinggalkan ulasan Anda di APP

Alena Michaela masuk dalam jebakan seseorang yang ingin balas dendam padanya. Beruntung dia diselamatkan oleh Brian Oliver. Namun, hal itu menyebabkan dirinya harus menikah dengan Brian. Brian Oliver merupakan pengusaha sukses dan disegani, terlihat baik oleh rekan dan saingan bisnisnya. Sikap dingin dan kakunya tidak menghalangi para wanita jatuh cinta padanya. Akan tetapi, dia tidak percaya dengan cinta. Itulah sebabnya sangat sulit bagi para wanita untuk mendapatkan hatinya. Awalnya, Alena menolak dengan keras pernikahannya, karena masih ingin memperjuangkan cinta sejatinya. Namun, kekerasan hatinya hancur karena permintaan terakhir kakeknya. Pernikahan mereka tidak bisa dikatakan berjalan mulus. Ditambah lagi, kedatangan Theo Oliver yang merupakan kekasih Alena yang merupakan keponakan Brian, di mana Theo menginginkan Alena kembali ke pelukannya. Berbagai intrik dilakukan oleh Theo untuk menghancurkan pernikahan Alena dan Brian. Sampai-sampai dia bekerja sama dengan saingan bisnis Brian dan berniat untuk menghancurkan pamannya itu. Apakah rencana Theo bisa menghancurkan pernikahan Alena dan Brian? Atau hubungan mereka berdua semakin kuat dan cinta tumbuh di hati mereka berdua?

Lihat lebih banyak

Bab terbaru

Buku bagus disaat bersamaan

To Readers

Selamat datang di dunia fiksi kami - Goodnovel. Jika Anda menyukai novel ini untuk menjelajahi dunia, menjadi penulis novel asli online untuk menambah penghasilan, bergabung dengan kami. Anda dapat membaca atau membuat berbagai jenis buku, seperti novel roman, bacaan epik, novel manusia serigala, novel fantasi, novel sejarah dan sebagainya yang berkualitas tinggi. Jika Anda seorang penulis, maka akan memperoleh banyak inspirasi untuk membuat karya yang lebih baik. Terlebih lagi, karya Anda menjadi lebih menarik dan disukai pembaca.

Komen

user avatar
SetyaAiWidi
semangat, semangat, kakak ......
2024-09-20 03:34:51
1
user avatar
MoreShinee
Semangat, semangaaaatttt ......
2024-08-01 20:36:02
1
118 Bab

1. Malam Penuh Kemarahan

Di malam yang dingin dan tenang. Di salah satu apartemen. Seorang pria dan wanita tengah di mabuk cinta. Mereka menikmati setiap permainan yang menghanyutkan jiwa. Mereka saling menatap dengan lembut. Sentuhan lembut pria itu membuat hasrat sang wanita bergejolak. Sehingga suara lirihnya terdorong ke luar dari mulut manisnya. Pria itu semakin terprovokasi sehingga dia melakukan permainannya dengan cepat. Bukannya rasa sakit yang dirasa sang wanita melainkan sebuah rasa yang membuat tubuhnya bergetar. Dia benar-benar menikmatinya. Hingga butiran keringat membasahi tubuh mereka berdua. Saat mereka sudah berada di puncaknya. Seseorang mendobrak pintu. Seorang wanita menatap tajam mereka berdua. Tanpa berpikir lagi wanita itu memotret mereka berdua. Sebagai bukti jika mereka sudah melakukan perbuatan tidak senonoh. “Sungguh menjijikkan. Mika, apakah ini yang dinamakan cinta dan kesetiaan?!” tanya wanita itu. Sembari menatap mereka berdua penuh dengan rasa kesal. Dia membenci p
Baca selengkapnya

2. Tamparan Keras

Alena terus memacu motornya dengan kecepatan tinggi. Dia menyadari jika pria tua itu mengejarnya. Dia dengan lihainya meliuk-liukkan tubuhnya sehingga motor mengikuti arahannya untuk menyalip kendaraan yang ada di depannya. Hingga akhirnya dia berhasil lepas dari kejaran mereka. Setelah berhasil melewati lampu lalu lintas yang sekarang sudah berwarna merah. “Kalian jangan meremehkan aku,” gumamnya. Sembari terus menaikkan kecepatan motornya. Alena akhirnya tiba di rumahnya. Dia masih duduk di atas motornya. Dia merasa enggan untuk masuk ke dalam rumah. Sebab dia sudah tahu sudah ada yang menunggunya dan akan menghukumnya. Dia menghela napasnya lalu berkata, “Untuk apa aku takut? Bukankah itu sudah biasa.” Alena berjalan masuk ke dalam rumah. Hatinya semakin tidak menentu saat dirinya sudah ada di depan pintu. Perlahan dia memegang gagang pintu dan membukanya pelan-pelan. “Masih ingat pulang kamu hah!” Alena sedikit terkejut mendengar suara sang ayah yang geram. Dia menatap ay
Baca selengkapnya

3. Balas Dendam

“Akhirnya kamu siuman juga,” ucap seorang pria. Setelah melihat Alena membuka matanya. Alena begitu terkejut saat melihat pria itu sudah ada di atas tubuhnya. Dia juga melihat pria itu tersenyum dan itu sangat menjijikkan. Senyuman pria itu menyiratkan penuh dengan hasrat. “Bagaimana apakah kamu masih ingin aku melanjutkannya lagi,” Pria itu kembali berkata. Sembari menyentuh bibir Alena. Lalu menjalar ke lehernya. “Jangan macam-macam denganku, Beni!” ujar Alena. Dengan nada lirih. “Bukankah kamu yang mencari masalah denganku! Kamu yang sudah menyebarkan semuanya bukan?! Itulah sebabnya aku semakin menikmati setiap lekuk tubuhmu yang begitu menggoda hasratku,” Beni kembali berkata. Lalu dia berusaha untuk mencium bibir Alena. Alena berusaha menghindari Beni. Dia tidak ingin pria seperti Beni mengambil ciuman pertamanya. Dia juga sangat membenci Beni karena begitu tidak senonoh. “Semakin kamu membenci dan menolak aku. Maka aku semakin menginginkanmu,” Beni kembali berkata. Ben
Baca selengkapnya

4. Nama Baikku Hancur

Alena membuka matanya. Dia memegang kepalanya yang masih terasa berat. Dia melihat sekeliling dan dia sama sekali tidak mengenali ruangan. Lalu dia melihat ke sampingnya. Seketika dia melihat ke arah tubuhnya. Dia semakin terkejut karena saat ini tubuhnya mengenakan kemeja putih. “Dasar pria tua mesum!” teriak Alena. Teriakannya itu membangunkan pria yang ada di sampingnya. Tanpa mengatakan apa-apa lagi Alena mengambil bantal dan memukuli pria itu. Dia tidak akan melepaskan pria yang sudah menyentuhnya. “Berhenti!” perintah pria itu. Dengan nada tinggi juga. Sembari memegang tangan Alena. “Apa yang sudah kamu lakukan padaku?!” “Apa kamu mau aku ceritakan atau kita ulang kembali adegan semalam yang begitu panas?” jawab pria itu. “Kamu ....” Namun, sebelum Alena melanjutkan kalimatnya. Ada seseorang yang mengetuk pintu kamar. Pria itu pun turun dari atas ranjang dan memerintahkan orang itu untuk masuk. Pintu terbuka dan terlihat seorang pelayan wanita sembari membawa gaun yan
Baca selengkapnya

5. Mengakhiri Semuanya

“Alena, bangunlah!” perintah pria yang menghentikan sang ayah memukulinya. Alena mendongak. Dia pun menerima uluran tangan pria itu. Dia menatapnya lalu memeluknya. Dia begitu merindukan pria itu dan hanya pria itu yang selalu melindunginya. “Kakek ....” “Gadis tengil. Mengapa kamu tidak melawan? Apakah kamu ingin dihajar habis-habisan oleh ayahmu yang bodoh itu.” Alena hanya diam dan masih memeluk kakeknya. Dengan berada di dalam pelukan sang kakek bisa membuatnya begitu tenang dan hangat. Hanya berada di dekat sang kakek yang bisa membuatnya merasa aman. Dia melepaskan pelukannya. Setelah itu dia melihat Brian yang berdiri di belakang sang kakek. Dia melupakan jika pria itu ada di depan rumah sedang menunggunya. “Ayah, dia sudah membuatku malu. Serta nama baik kita tercemar karena dia!” “Pram, sejak awal kamu memang tidak adil pada, Alena. Kamu hanya mengikuti apa yang kamu pikirkan dan tidak pernah mau mendengarkan penjelasannya. Sehingga bagimu Alena hanya putri tidak ber
Baca selengkapnya

6. Kamu Penyebab Kematiannya

Alena sudah tiba di rumah sakit. Dia bergegas menuju ruangan di mana sang kakek berada. Dia menghentikan langkahnya saat melihat sang ibu yang tengah berdiri di depan sebuah ruangan. “Bu, bagaimana keadaan kakek?” tanya Alena pada sang ibu. Akan tetapi sang ibu tidak menjawabnya dan hanya melihat ke dalam ruangan dari kaca yang menempel di pintu. Tanpa banyak tanya lagi Alena masuk ke dalam ruangan itu. Dia melihat sang kakek yang terbaring di atas ranjang. Di sampingnya ada sang ayah serta pria yang sama sekali tidak ada kaitannya dengan sang kakek. “Kakek ...,” panggil Alena sembari mendekat ke arah ranjang. Dia menghentikan langkahnya saat sudah ada di samping ranjang. Dia memegang tangan kakeknya dan mencium punggung telapak tangannya. Dia memandangi wajah sang kakek yang terlihat begitu lemah serta kepalanya pun di perban. “Jangan tinggalkan aku,” Alena kembali berkata dengan nada sedih. “Alena ... menikahlah dengan, Brian.” Alena tidak menimpali sang kakek karena dia ti
Baca selengkapnya

7. Berita Bohong

Alena mendongak. Dia berdiri dan menatap orang yang ada di hadapannya. Dia bisa melihat dengan jelas ada kebencian dari sorot matanya terhadapnya. “Mengapa Om Andi berkati seperti itu?” tanya Alena. Pada pria yang baru saja menuduhnya sebagai penyebab kematian sang kakek. “Iya. Jika bukan karena untuk melindungimu mungkin semua ini tidak akan terjadi. Kamu sudah tahu bukan jika ayahmu itu begitu busuk.” Alena mendengarkan semua kemarahan sang paman serta kebenciannya pada sang ayah. Memang sudah sejak lama hubungan sang ayah dan adiknya itu tidak baik-baik saja. Bahkan mereka berdua sering bertengkar. Dia tidak mengira jika semua yang terjadi pada sang kakek semuanya disebabkan olehnya. Sang paman terus saja mengatakan kekesalannya pada Alena karena dia juga kesal pada kakaknya yang begitu egois. “Jadi semuanya salah aku. Lantas apa yang harus aku lakukan? Apakah, Om Andi juga ingin aku pergi menyusul kakek?” “Cih ... kamu sama saja seperti ayahmu. Namun, tenang saja. Kamu t
Baca selengkapnya

8. Pengantin Yang Ditinggalkan

"Kamu pikir dengan kematianmu bisa membuat ayahku kembali hidup?!” tanya sang ayah dengan nada dingin. Alena terkejut dengan sikap dan nada bicara sang ayah. Sehingga tanpa sadar dia mundur beberapa langkah untuk menghindari ayahnya. Baru kali ini dia merasakan aura yang berbeda dari ayahnya. Dia berpikir mungkinkan sang ayah menginginkan kematiannya. Dia menatap sang ayah dan dia tidak bisa membendung rasa takut di hatinya. Ini benar-benar berbeda dengan ayahnya yang selalu menghukumnya dengan bentakan dan juga pukulan. “Jika bukan kematian lantas apa?” Alena memberanikan diri untuk bertanya lagi pada ayahnya. “Penuhi keinginan terakhirnya.” “Menikah. Apakah itu yang harus aku lakukan?” “Iya. Kamu harus menikah dengan, Brian. Meski sebenarnya aku tidak menyukainya. Namun, kamu sudah membuat masalah bersama dengannya.” Bila mendengarkan perkataan ayahnya terasa jelas jika dirinya tidak bisa menghindari pernikahannya dengan Brian. Dia berpikir untuk bicara dengan pria itu dan
Baca selengkapnya

9. Masalah Bertubi-tubi

"Siapa kamu? Mengapa kamu masuk ke kamarku tanpa izin dariku?” tanya Alena yang terkejut dengan orang yang baru saja masuk ke dalam kamarnya. “Aku bisa masuk di semua ruangan ini tanpa izin darimu.” Alena turun dari atas ranjang dan dia menatap wanita yang ada di hadapannya saat ini. Dia tidak mengerti mengapa wanita itu begitu penuh percaya diri dan menyebalkan. Dia masih berusaha untuk menahan rasa kesal di hatinya dengan sikap wanita yang ada di hadapannya. Wanita itu terus memandanginya dengan tatapan yang terlihat penuh dengan kebencian. “Aku tidak mengira jika Brian mau menikah dengan wanita sepertimu,” Wanita itu kembali berkata dan kali ini dengan nada menghina. Tidak cukup satu kali wanita itu terus melontarkan kata-kata yang membuat Alena semakin geram saja. Namun, Alena masih berusaha untuk mengontrol emosinya. “Brian ... Brian ... hanya itu yang terus kamu sebut. Apakah kamu mencintainya? Sehingga kamu begitu membenciku?” tanya Alena. Yang membuat wanita itu akhirny
Baca selengkapnya

10. Mengabaikan

 "Bagaimana menurutmu? Apakah aku terlihat tidak senang menikah dengannya?” Alena balik bertanya pada wanita yang ada di depannya. Alena berpikir entah berapa wanita lagi yang harus dihadapinya karena dirinya sudah menikah dengan Brian. Dia terus menatap wanita yang sedang menatapnya dengan tajam.
Baca selengkapnya
DMCA.com Protection Status