"Kau yakin dengan keputusanmu, Shaw? Aku hanya mengajak, tidak memaksa." Seorang remaja tengah fokus merapikan barang-barang yang akan dibawa, menyusunnya rapi ke dalam tas. "Hum!" Shaw mengangguk mantap. "Baiklah. Tapi ingat yang kukatakan! Segera pergi begitu aku naik helikopter. Atau, setidaknya segera pergi begitu helikopter mengudara. Mengerti?" Daniel menoleh, bertanya lagi. Masih terlihat guratan ragu padanya, mengingat rencananya ini sangat beresiko. Shaw mengangguk kembali. "Kita akan menyusuri perbatasan distrik Aloclya dan distrik Acilav di sisi barat. Sekolah, jembatan, rumah sakit, beberapa rumah makan dan rumah penduduk masih dalam tahap perbaikan di dekat perbatasan itu. Jadi, orang lain yang tidak berkepentingan dilarang untuk ke sana ... dan di sana akan sepi saat malam hari. Hanya beberapa pengawal yang berjaga." Daniel menjelaskan hati-hati. "Kau tahu, 'kan, resikonya? Jadi, sekali lagi aku bertanya pa
Terakhir Diperbarui : 2021-07-21 Baca selengkapnya