Mawar Hitam Sang Presdir

Mawar Hitam Sang Presdir

last updateLast Updated : 2024-11-26
By:  Ms Iced CoffeeCompleted
Language: Bahasa_indonesia
goodnovel18goodnovel
10
0 ratings. 0 reviews
122Chapters
619views
Read
Add to library

Share:  

Report
Overview
Catalog
Scan code to read on App

Synopsis

Seorang wanita dari keluarga sederhana bernama Zetta akhirnya menyusun rencana balas dendam atas kematian sang kekasih. Dengan menggunakan nama samaran—Rosella, ia bekerja sebagai tutor les sekaligus pengasuh untuk ketiga putra pria kaya raya, penuh pesona juga sensual, dan pekerja keras tetapi kesepian—yang menerima organ kekasihnya, yakni Rex Alba. Namun, perjalanan Rosella untuk balas dendam penuh dengan liku. Ia secara tidak sengaja menghabiskan malam bersama Rex setelah keduanya tanpa sadar menegak minuman memabukkan.

View More

Latest chapter

Free Preview

1. Pria Dengan Setelan Jas Hitam

Hidup benar-benar tak dapat diprediksi. Kiranya itulah yang Rosella rasakan saat Dokter mendiagnosanya mengidap tiga penyakit parah sekaligus, yang mana penyakit-penyakit itu tak pernah sekali pun ia bayangkan akan datang kepadanya meski saat haid ia selalu merasa sakit yang hebat. "Bagaimana kau bisa menahan itu semua? Tidak adakah gejala lain yang mungkin kau rasakan selain nyeri saat haid?" tanya dokter. Nadanya heran sekaligus penasaran. "Sebenarnya ada. Tapi aku tak yakin," jawab Rosella terbata-bata. "Akhir-akhir ini aku sering sakit kepala yang hebat juga. Tapi, tiap kali aku minum obat, sakit kepalaku berkurang dan hilang. Jadi, aku mengabaikannya begitu saja, dan mengira itu hanya sakit kepala biasa," jelasnya. "Apa yang harus aku lakukan sekarang, Dok?" tanyanya. Ia terlihat seperti seseorang yang sedang kehilangan arah, sehingga tidak tahu harus melakukan apa dan mulai dari mana. "Tenanglah, Nona Rosella. Kau akan baik-baik saja. Tumor dan Endometriosis bisa dihilangk...

Interesting books of the same period

To Readers

Selamat datang di dunia fiksi kami - Goodnovel. Jika Anda menyukai novel ini untuk menjelajahi dunia, menjadi penulis novel asli online untuk menambah penghasilan, bergabung dengan kami. Anda dapat membaca atau membuat berbagai jenis buku, seperti novel roman, bacaan epik, novel manusia serigala, novel fantasi, novel sejarah dan sebagainya yang berkualitas tinggi. Jika Anda seorang penulis, maka akan memperoleh banyak inspirasi untuk membuat karya yang lebih baik. Terlebih lagi, karya Anda menjadi lebih menarik dan disukai pembaca.

Comments

No Comments
122 Chapters
Scan code to read on App
DMCA.com Protection Status