Ketika Janda Ketemu Duda

Ketika Janda Ketemu Duda

last updateLast Updated : 2024-07-02
By:   Erna Azura  Completed
Language: Bahasa_indonesia
goodnovel18goodnovel
10
35 ratings. 35 reviews
422Chapters
267.3Kviews
Read
Add to library

Share:  

Report
Overview
Catalog
Leave your review on App

Aruna Shiva hidup tenang setelah setahun kepergian suaminya ke pangkuan yang Maha Kuasa. Bukan suami terbaik sedunia tapi Aruna merasa hanya sang suami lah yang menyayanginya. Sampai seorang wanita datang membawa seorang anak kecil dan mengaku sebagai istri dari suaminya yang telah tiada. Aruna hancur, terpuruk dan di usianya yang masih dua puluh lima tahun ia memutuskan untuk tidak pernah mempercayai pria manapun lagi. Suatu hari, Adrian Pramudya tidak sengaja menabrak mobil Aruna. Adrian bertanggung jawab dengan bersedia meminjamkan mobil pengganti selama mobil Aruna diperbaiki. Namun hal mengejutkan terjadi ketika Aruna tiba di rumah Adrian, ia bertemu seorang gadis kecil yang memanggilnya dengan sebutan mami. Hatinya bergetar dan semenjak itu, Aruna tidak pernah bisa menolak keinginan gadis kecil bernama Isvara Cherish Pramudya. Sifat Aruna yang keibuan dan menyayangi Isvara membuat Adrian jatuh cinta kepadanya. Apakah Aruna bisa membuka hati untuk Adrian agar bisa menggantikan maminya Isvara yang telah tiada?

View More

Latest chapter

Free Preview

Bab 0001

Jam sudah menunjukkan pukul lima sore ketika Aruna mengganti papan open di pintu kaca butik menjadi close. Sepeninggalan suaminya, Aruna yang tadinya ibu rumah tangga kini harus bekerja untuk menafkahi diri sendiri. Aruna bekerja di butik Bridal yang terletak di kawasan Dago Bandung dan ia adalah ...

Interesting books of the same period

To Readers

Selamat datang di dunia fiksi kami - Goodnovel. Jika Anda menyukai novel ini untuk menjelajahi dunia, menjadi penulis novel asli online untuk menambah penghasilan, bergabung dengan kami. Anda dapat membaca atau membuat berbagai jenis buku, seperti novel roman, bacaan epik, novel manusia serigala, novel fantasi, novel sejarah dan sebagainya yang berkualitas tinggi. Jika Anda seorang penulis, maka akan memperoleh banyak inspirasi untuk membuat karya yang lebih baik. Terlebih lagi, karya Anda menjadi lebih menarik dan disukai pembaca.

Comments

10
100%(35)
9
0%(0)
8
0%(0)
7
0%(0)
6
0%(0)
5
0%(0)
4
0%(0)
3
0%(0)
2
0%(0)
1
0%(0)
10 / 10.0
35 ratings · 35 reviews
Leave your review on App
user avatar
Mariana Ab Razak
menarik...jodoh bersama Mas Andrian cepat...️
2024-12-15 23:34:31
0
user avatar
Nur Atikah
Jilid 2 nya kapan ya
2024-12-14 21:37:38
1
user avatar
Inggrit Jayanti
keren tor, ...
2024-11-24 23:40:45
0
user avatar
Setri Anto
cerita ini yg membuat saya rela begadang ngumpulin poin setiap hari... biar bisa baca cerita ini
2024-11-04 01:35:16
2
default avatar
dianoktarikainsanii
ceritanya beneran bagus pesan moralnya tersampaikan ga buat bosan beneran bagus novelnya
2024-09-16 09:25:38
2
default avatar
Tari Emawan
ide ceritanya mantap, seru, bikin nano2 tp bahagia
2024-04-15 15:52:34
0
user avatar
Dezi Dharsa
Bagus banget ceritanya dari Aruna lanjut isvara kerennn
2024-03-06 00:47:34
1
user avatar
Ratih Sembirink Momkhaira
suka ceritany... wlwpun hrs rela beli koin ...
2024-02-27 03:25:49
1
user avatar
Lita Rulita
Suka, perasaan pembaca dibuat seperti naik roller coaster ...️
2024-02-16 14:28:15
1
user avatar
Enisensi Klara
Bagus ceritanya. ......
2024-02-04 22:25:24
1
user avatar
Ceu Mar
keren banget sih novel nya.. walopun terlambat nemu.. gak rugi beli koin
2024-02-03 17:49:14
1
user avatar
Alinda R. R Krishna
Nagih banget baca ini . Ceritanya bagus , plotnya rapi & mudah mengerti . Haru & seru pulak . Pokoknya keren deh .. Sampai kalo koin habis kudu sabar tunggu besok lg baru bisa baca ...
2024-01-31 22:03:49
1
user avatar
Kristianti Soekardja
baguss bisa dibaca saat senggang
2024-01-12 17:06:37
1
default avatar
Enny Abdullah
suka ceritanya
2024-01-10 14:15:29
1
user avatar
Asniwati
suka selaki sama kisahnya...
2024-01-07 00:13:59
1
  • 1
  • 2
  • 3
422 Chapters
Bab 0001
Jam sudah menunjukkan pukul lima sore ketika Aruna mengganti papan open di pintu kaca butik menjadi close. Sepeninggalan suaminya, Aruna yang tadinya ibu rumah tangga kini harus bekerja untuk menafkahi diri sendiri. Aruna bekerja di butik Bridal yang terletak di kawasan Dago Bandung dan ia adalah
last updateLast Updated : 2023-08-29
Read more
Bab 0002
“Saya minta maaf untuk kerusakannya mobilnya, pak Malik sedang menjawab panggilan telepon jadi fokusnya teralihkan.” “Oh ….” Hanya itu yang bisa Aruna ucapkan lantas menoleh pada ekor mobilnya untuk menghindari tatapan pria yang kalau tidak salah dengar bernama Adrian. Tatapannya begitu dalam mema
last updateLast Updated : 2023-08-29
Read more
Bab 0003
“Non Ara belum makan malam, Pak.” Seorang wanita paruh baya menggunakan seragam Nanny memberitau. “Ara mau makannya disuapin Mami.” Isvara memeluk leher Aruna, seakan tidak ingin lepas dari gendongannya. “Ara, jangan gitu donk … tantenya nanti cap—“ “Tante … tante … bukan tante … ini mami, Piii
last updateLast Updated : 2023-08-29
Read more
Bab 0004
Aruna memajukan bibir bawah, meniup udara hingga menerbangkan poninya. Papinya Isvara tadi memaksa agar Aruna membawa mobil BMW putih yang sedang dikendarainya saat ini kalau tidak mau Pak Yayat yang mengantar jemputnya setiap hari dari rumah ke kantor. Jadi, mana bisa Aruna menolak. Dari pada Pa
last updateLast Updated : 2023-10-09
Read more
Bab 0005
“Weiiiis … mobil baru euy,” celetuk Irma ketika langkah Aruna baru tiba di samping mejanya. Aruna membuang napas panjang kemudian mendelik manja. Kebetulan meja mereka berada di area outdoor dekat dengan parkiran jadi Irma dan Icha bisa melihat Aruna ketika turun dari dalam mobil. “Sugar Daddy ma
last updateLast Updated : 2023-10-09
Read more
Bab 0006
“Lho … Mas Danu, ngapain di sini?” Aruna terkejut tatkala mendapati Danu yang merupakan sahabat mendiang suaminya itu sedang duduk di pos satpam bersama Pak Yayat. “Nungguin kamu.” Danu menjawab terang-terangan. “Ada perlu apa, Mas?” Aruna mendekat sekalian meminta kunci mobil kepada pak Yayat.
last updateLast Updated : 2023-10-09
Read more
Bab 0007
“Papiiiiii ….” Isvara menjerit seraya berlari berhamburan menghampiri papinya yang baru saja keluar dari ruang kerja di rumah mereka yang besar. Di hari Sabtu yang cerah ini Adrian malah memulai paginya dengan bekerja. “Kenapa sayang?” Adrian menghentikan langkah, sedikit membungkuk dengan kedua
last updateLast Updated : 2023-10-10
Read more
Bab 0008
Selama tiga tahun masa pernikahannya dengan Bian—Aruna melakukan berbagai cara untuk mengambil hati mama Tina dan kak Rina. Tapi mereka selalu menganggap Aruna musuh dalam selimut. Mama Tina beranggapan kalau Aruna merebut perhatian Bian darinya sehingga beliau tidak menyukai Aruna. Tapi ketika R
last updateLast Updated : 2023-10-10
Read more
Bab 0009
“Omaaaaa.” Isvara berlarian dari dalam rumah ketika mengetahui mobil oma opa baru saja memasuki gerbang depan. “Cucu Oma ….” Oma Yeni merentangkan tangan sesaat setelah turun dari mobil. Oma Yeni sudah tidak bisa menggendong Isvara lagi jadi hanya membungkuk memeluk cucu kesayangannya. “Opaaa ….
last updateLast Updated : 2023-10-11
Read more
Bab 0010
“Sampai kecelakaan itu terjadi, Adrian dipanggil ke kantor polisi karena polisi menemukan surat perjalanan dinas yang ditanda tangani Adrian di mobil Bian … padahal Bian memalsukan surat perjalanan dinas itu, Bian mengganti tanggal kepergian dan kepulangannya di surat perjalanan dinas itu menjadi ha
last updateLast Updated : 2023-10-11
Read more
DMCA.com Protection Status