Suara mobil mas Yoga memasuki bagasi rumah, aku segera membukakan pintu. Akhirnya dia pulang juga. Mas Yoga memasuki rumah, tapi wajahnya seperti memendam kemarahan. Aku tau, mungkin dia marah setelah kejadian tadi. "Mas marah padaku?" "Iya, mas sangat marah Riana!" "Seharusnya aku yang marah, kamu bilang ibu yang memaksa menikahi perempuan itu, nyatanya apa? Semua itu karena kamu tergoda akan rayuannya?" "Ya, aku memang tergoda akan rayuannya. Tapi ibu juga merestui pernikahan kami! Karena dia ingin secepatnya punya cucu" "Sekarang aku telah hamil, aku bisa memberikan cucu untuk ibu dan anak untukmu, aku mau kamu tinggalkan dia!" "Tidak semudah itu Riana, dia juga hamil, di perutnya ada calon anak ku juga!" "Lalu mas mau beristri dua selamanya?" "Iya, mau bagaimana lagi? Semua ini sudah terlanjur!" "Tapi aku tidak sudi hidup seperti ini!"&n
Last Updated : 2021-08-22 Read more