My Secretary is My Wife

My Secretary is My Wife

last updateLast Updated : 2024-03-16
By:  Tatya MiranthyOngoing
Language: Bahasa_indonesia
goodnovel18goodnovel
10
0 ratings. 0 reviews
37Chapters
1.1Kviews
Read
Add to library

Share:  

Report
Overview
Catalog
Scan code to read on App

Synopsis

Rasa khawatir yang mendorong Zeana untuk datang menemui sang suami di kantornya, justru memberi kejutan padanya. Melihat jelas ada wanita lain disisi pria yang sudah tiga tahun menjalin tali pernikahan dengannya itu membuat hati wanita bernama lengkap Zeana Arnalitha itu sangat hancur. Tak ingin menyaksikan lebih lama, ia pergi begitu saja ketika sang suami melihat padanya. Tak menduga dirinya tengah hamil ketika itu. Barulah ia mengetahuinya saat dirinya hampir celaka karena keterpurukannya. Namun, Zea tidak ingin memberitahu kehamilannya pada suaminya, Ruan Marthin yang juga sangat mengharapkan keturunan dari tiga tahun pernikahan mereka. Bersama Adam, seorang pria kenalan baru, Zea melahirkan bayi laki-laki. Zea yang memang hanya sebatang kara tanpa keluarga, sangat kesulitan keuangan. Sementara Adam tak bisa banyak membantu, membuat ia memutuskan untuk mencari pekerjaan. Pada akhirnya Zeana bekerja di perusahaan ritel milik Ruan. Namun dengan penampilan yang tak dikenali suaminya tersebut. Seiring berjalannya waktu, Zea dan Ruan menjadi dekat kembali. Kedekatan yang akhirnya mempertemukan Ruan dengan putranya. Lalu, apakah mereka akan kembali bersama atau mereka dengan pasangan pengganti lainnya? Bagaimana dengan si kecil Vio Marthin?

View More

Latest chapter

Free Preview

Perselingkuhan di Balik Pintu

Foto pernikahannya di atas nakas jatuh dan pecah setelah tak sengaja tersenggol olehnya, membuat Zeana Arnalitha terkejut. Namun, bukan hanya terkejut saja melainkan ada rasa khawatir yang teramat sangat akan suaminya. Zea, mempercayai jatuhnya foto pernikahan mereka merupakan pertanda buruk. Ia berpikir suaminya dalam bahaya atau terjadi sesuatu.'Ruan, apakah telah terjadi sesuatu padamu' gumam Zeana menebak akan suaminya dengan rasa kekhawatiran yang berlebih.Zea meraih ponselnya untuk segera menghubungi suaminya. Namun, hal itu hanyalah sia-sia, tak ada sahutan dari sana. Setelah mencoba beberapa kali yang membuatnya semakin khawatir, akhirnya Zea memutuskan untuk mendatangi saja kantor Ruan.Tak lagi berbenah diri, hanya melapisi jumpsuit lengan pendeknya dengan cardigan hitam, Zea melesat keluar rumah. Disambarnya tas selempang kecil yang tergeletak di sofa. Perjalanan lancar dengan menaiki angkutan umum membawa Zea sampai ke kantor suaminya dengan cepat. Berjalan dengan terge...

Interesting books of the same period

To Readers

Selamat datang di dunia fiksi kami - Goodnovel. Jika Anda menyukai novel ini untuk menjelajahi dunia, menjadi penulis novel asli online untuk menambah penghasilan, bergabung dengan kami. Anda dapat membaca atau membuat berbagai jenis buku, seperti novel roman, bacaan epik, novel manusia serigala, novel fantasi, novel sejarah dan sebagainya yang berkualitas tinggi. Jika Anda seorang penulis, maka akan memperoleh banyak inspirasi untuk membuat karya yang lebih baik. Terlebih lagi, karya Anda menjadi lebih menarik dan disukai pembaca.

Comments

No Comments
37 Chapters
Scan code to read on App
DMCA.com Protection Status