Entangled in Love: Terikat Cinta

Entangled in Love: Terikat Cinta

last updateLast Updated : 2021-05-31
By:   Nadia  Ongoing
Language: Bahasa_indonesia
goodnovel16goodnovel
9.9
53 ratings. 53 reviews
25Chapters
3.5Kviews
Read
Add to library

Share:  

Report
Overview
Catalog
Scan code to read on App

Synopsis

(21+) Elline memercayakan segalanya pada Melvin, pria yang telah menjadi tetangga sekaligus teman dekatnya sejak ia kecil. Suatu hari, ia tidak sengaja bercinta dengan Melvin saat dalam kondisi mabuk. Dan setelah kejadian tersebut, akhirnya ia memutuskan untuk setuju menjalin hubungan asmara dengan sahabatnya itu. Namun, setelah setahun berpacaran, Melvin melakukan hal yang tak pernah ia duga akan Melvin lakukan padanya. Ia memeregoki pria itu selingkuh dengan seorang wanita yang merupakan temannya di kampus. Elline hancur. Satu-satunya pria yang ia percaya telah menyakitinya. Melvin adalah teman, sahabat, sekaligus pria yang paling ia kasihi. Selama ini ia pikir hidupnya yang berantakan karena dirundung trauma masa lalu akan berubah jauh lebih baik setelah ia jatuh cinta pada Melvin. Rupanya ia salah besar! Hingga suatu hari, Elline tidak sengaja berinteraksi dalam konteks yang tak terduga dengan Luke Warren, pria yang dianggap paling berpengaruh bagi hati para wanita di seluruh penjuru New York. Dari interaksi tersebut, tanpa sadar justru mereka bergerak semakin dekat. Tidak ada yang menyangka, bahwa kedekatan itu membuat sebuah fakta mengejutkan terkuak melalui Luke. Fakta tersebut berhasil mengoyak-ngoyak luka basah dari masa lalu dalam diri Elline, sehingga luka itu makin menganga lebar ketika turut melibatkan peran Melvin. Jatuh cinta, kasih sayang, tawa, rasa kecewa, tangis, pengkhianatan, perpisahan, dan segala lika-liku manis-pahit yang tak ada habisnya, terus muncul dari sekitar. Setelah semua pengaruh yang membawa perasaannya terombang-ambing, akan seperti apa nasib Elline dengan orang-orang terdekatnya?

View More

Latest chapter

Free Preview

Prolog

Wanita berambut pirang itu masih melenguh dan mengeluarkan suara desahnya yang sangat erotis karena diterpa kenikmatan tak terhingga kala pria di atasnya terus menghujam liang kewanitaannya di bawah sana. Elline mencengkram seprei putih pada kasur yang ia tiduri. Ia menggigit bibir bawahnya untuk menahan jeritan nikmat dari mulutnya, merasakan sensasi yang luar bisa ketika lidah Melvin bermain di dadanya. Dengan tubuh mereka yang masih menyatu di bawah sana, Melvin terus-menerus mendorong kejantanannya lebih dalam ke lubang kewanitaan Elline yang sempit dan telah mendamba klimaks. Bibirnya mulai menciumi leher jenjang Elline, menjilatinya dengan penuh nafsu dan sesekali menyesapnya dengan intens hingga membuat Elline menggeliat geli dengan diiringi suara desahnya yang begitu seksi. "Lebih cepat..." pinta Elline di sela napasnya yang memburu. Melvin tersenyum puas melihat betapa meng...

Interesting books of the same period

To Readers

Selamat datang di dunia fiksi kami - Goodnovel. Jika Anda menyukai novel ini untuk menjelajahi dunia, menjadi penulis novel asli online untuk menambah penghasilan, bergabung dengan kami. Anda dapat membaca atau membuat berbagai jenis buku, seperti novel roman, bacaan epik, novel manusia serigala, novel fantasi, novel sejarah dan sebagainya yang berkualitas tinggi. Jika Anda seorang penulis, maka akan memperoleh banyak inspirasi untuk membuat karya yang lebih baik. Terlebih lagi, karya Anda menjadi lebih menarik dan disukai pembaca.

Comments

10
98%(52)
9
0%(0)
8
2%(1)
7
0%(0)
6
0%(0)
5
0%(0)
4
0%(0)
3
0%(0)
2
0%(0)
1
0%(0)
9.9 / 10.0
53 ratings · 53 reviews
Scan code to read on App
user avatar
peiper
Judul sama sinopsisny menarik
2021-06-01 11:34:18
0
user avatar
Syarif Lybaz
good story... I am still waiting next story
2021-05-19 09:46:21
1
user avatar
Pinnacullata
Elline semangat ya
2021-05-16 16:05:49
0
user avatar
Rosenorchid
Cerita bagus ini mah
2021-05-16 15:19:23
0
user avatar
Kiara
Deg deg ser bacanya
2021-05-16 14:53:13
0
user avatar
Kiara
Banyak bawang di sini
2021-05-16 14:46:49
0
user avatar
Kumara
wadaw suka nih yg gak sengaja bgini wkwkwkw
2021-05-16 13:57:00
0
user avatar
Asy'arie
Bacanya bikin kecanduan 😂
2021-05-14 21:37:30
0
user avatar
greenland
Weww bru nyadar ad yg diedit ya torr? jdi hot gniii ehemmmm 🙈🙊😆
2021-05-14 15:15:39
0
user avatar
Fikri Mahmud
Kenapa pula ada perselingkuhan sedih jadinya
2021-05-13 18:40:55
0
user avatar
Crearuna
Kok sedih sik
2021-05-13 18:34:45
0
user avatar
athena_vivian
Baca sinopsisnya lgsg ketemu....wowwwww.....haduhhh, traveling dah ni otakkkkkkk
2021-05-11 23:29:52
0
user avatar
Kumara
covernya manis bgttttt
2021-05-10 09:49:36
0
user avatar
Blue Leviatan
Wah ceritanya menarik nih Levi suka ama alur cerita yang rumit seperti ini 😍 keren kak
2021-05-10 09:47:28
0
user avatar
Asy'arie
Gak bisa nolak jatuh cinta sama novel yang ini 😍
2021-05-10 08:37:17
0
  • 1
  • 2
  • 3
  • 4
25 Chapters
Prolog
    Wanita berambut pirang itu masih melenguh dan mengeluarkan suara desahnya yang sangat erotis karena diterpa kenikmatan tak terhingga kala pria di atasnya terus menghujam liang kewanitaannya di bawah sana.     Elline mencengkram seprei putih pada kasur yang ia tiduri. Ia menggigit bibir bawahnya untuk menahan jeritan nikmat dari mulutnya, merasakan sensasi yang luar bisa ketika lidah Melvin bermain di dadanya.     Dengan tubuh mereka yang masih menyatu di bawah sana, Melvin terus-menerus mendorong kejantanannya lebih dalam ke lubang kewanitaan Elline yang sempit dan telah mendamba klimaks. Bibirnya mulai menciumi leher jenjang Elline, menjilatinya dengan penuh nafsu dan sesekali menyesapnya dengan intens hingga membuat Elline menggeliat geli dengan diiringi suara desahnya yang begitu seksi.     "Lebih cepat..." pinta Elline di sela napasnya yang memburu.     Melvin tersenyum puas melihat betapa meng
last updateLast Updated : 2021-04-01
Read more
When It Hurt
    Wanita itu menjatuhkan gelas winenya ketika melihat pemandangan menyayat hati yang saat ini terpampang di hadapannya.    Dia mematung dengan jantungnya yang sempat berhenti berdetak selama sedetik sebelum akhirnya berpacu cepat akibat perasaan sedih dan marah yang mendadak tak ayal menggerayangi dirinya dalam sekejap.    Sepasang pria dan wanita yang sedang berciuman mesra itu langsung menoleh ke arahnya begitu mendengar suara pecahan gelas kaca yang ia jatuhkan.    "Elline?" ujar pria itu dengan wajah panik dan langsung menjauh dari wanita di hadapannya.    Elline berjalan mundur dengan perlahan ketika Melvin, pacarnya itu, mendekat ke arahnya. Caranya berjalan mundur dengan langkah yang gontai itu membuatnya hampir jatuh karena beberapa kali bertubrukan dengan orang-orang yang sedang bergoyang ria di atas lantai dansa dengan iringan musik bar yang sangat menggelegar.    "Tidak k
last updateLast Updated : 2021-04-03
Read more
Burried in Silent
    Wanita itu menunduk, menatap boots heels keluaran Gucci yang menempel indah di kedua kaki jenjangnya. Kepalanya masih terasa pening, tapi itu wajar karena semalaman ia mabuk dan hanya tidur kurang dari 3 jam.    Setelah terdiam selama beberapa saat di depan pintu rumah, dia pun berjalan menuju pagar.    Hati boleh terasa mati, tapi selagi masih bernyawa, ia akan tetap melakukan apa yang harus ia lakukan, yaitu memulai hari dengan berangkat ke kampus meski selalu dengan setengah hati.    Baru saja berjalan beberapa langkah, Elline melihat Melvin juga baru keluar dari pagar rumahnya sendiri.    Tanpa sadar, langkahnya melambat ketika ia saling beradu tatap dengan pria itu selama beberapa saat. Tapi kemudian, ia pun langsung membuang muka dan mencoba untuk tidak memedulikan wujud Melvin meskipun sebenarnya ia ingin menangis detik ini juga jika mengingat apa yang terjadi antara dirinya dan Melvin semal
last updateLast Updated : 2021-04-04
Read more
Subway Tears
    Setelah bicara dengan nada tinggi, wanita itu mulai menangis tersedu-sedu.    Melvin menoleh ke sekelilingnya. Ia mendapati semua orang yang ada di area tunggu kedatangan kereta kini menatap ke arahnya dan Elline dengan tatapan yang beragam. Mulai dari tatapan keheranan, tatapan aneh, sampai tatapan sinis. Bahkan sekarang banyak pasang mata yang mengintimidasinya karena wanita yang sedang bersamanya itu kini menangis tersedu-sedu dan tak henti bicara dengan suara melengking.    "Dasar pria brengsek! Kau kira aku ini apa, hah?! Kau selingkuh dariku dan mengata-ngataiku semalam. Kau menyebutku sakit, menyebutku gila, lalu kau bersikap seolah kaulah yang menjadi korban! Persetan denganmu! Kau yang gila, dasar bajingan!"    Melvin sungguh tak mempermasalahkan umpatan kasar yang terus Elline lontarkan padanya itu. Saat ini ia lebih mempermasalahkan tatapan orang-orang yang tertuju pada mereka. Apalagi di sana banyak maha
last updateLast Updated : 2021-04-05
Read more
College
    Ia adalah mahasiswa di salah satu universitas yang cukup ternama di Amerika Serikat, jadi apapun yang terjadi, ia akan tetap berangkat ke kampus.    Banyak orang pintar dan jenius yang mendamba-dambakan ingin menjadi mahasiswa di New York University, sedangkan dirinya hanyalah wanita bodoh yang bahkan tidak pernah benar-benar memahami apa itu Teori Copernicus yang merupakan pelajaran dasar murid sekolah menengah, tapi ia bisa menjadi mahasiswa jurusan Psikologi di NYU karena faktor keberuntungan dan melalui jalur langit, yaitu atas bantuan Tuhan.    Ia bisa diterima menjadi mahasiswa NYU melalui rentetan tes yang ia ikuti setelah lulus dari sekolah akhir 2 tahun yang lalu. Awalnya ia hanya coba-coba saja, dan saat mengikuti semua tes pun ia melakukannya secara asal-asalan. Namun, keberuntungan rupanya ada di pihaknya, dan ia pun bisa lolos.    Walaupun ia hanya datang ke Gereja untuk berdoa saat natal dan saat ada m
last updateLast Updated : 2021-04-08
Read more
What's Wrong, Girl?
    Olivia jelas merasa keheranan melihat sikap Elline hari ini. Pertama-tama, Elline tidak datang saat kelas pagi dan baru tiba saat siang hari. Kedua, Elline berpenampilan seperti zombie. Dan ketiga, karibnya itu terlihat tidak terlalu memedulikan penampilannya yang saat ini dipandang heran oleh sebagian besar orang-orang yang ada di kelas.    Olivia paham bahwa ada sesuatu yang salah, sebab ini bukan sikap wajar Elline yang pada hari-hari sebelumnya selalu ia lihat.    Elline adalah wanita yang sangat peduli pada penampilan. Yah, walaupun Elline sering bertingkah tidak tahu malu, tapi Olivia paham betul bahwa Elline adalah tipikal orang yang selalu ingin berpenampilan menarik di depan banyak orang. Jadi, ketika melihat Elline tak peduli pada betapa berantakannya penampilannya siang ini, jelas Olivia bertanya-tanya, apa yang terjadi?    "Ada apa denganmu?" tanya Olivia. Dia menarik kursi yang didudukinya untuk mendeka
last updateLast Updated : 2021-04-09
Read more
Stop Crying
    Sudah hampir 15 menit wanita itu sesenggukan dan bersikap seolah menjadi wanita yang paling merana di dunia ini.    Olivia menghela napas. Ia meminum kopinya dan menatap Elline yang duduk di sebelahnya dengan tatapan iba.    Sekitar 30 menit yang lalu, begitu kelas mata kuliah Komunikasi telah selesai, Elline dan Olivia pergi dari kampus dan mampir ke kedai kopi. Elline membeli vanilla latte, sementara membeli mochaccino.    Dan sekarang, mereka berdua sedang duduk di salah satu bangku taman di Central Park yang terletak di tengah-tengah gedung-gedung tinggi di Manhattan.    Olivia mengizinkan Elline untuk bercerita mengenai bagaimana jalan cerita masalahnya dengan Melvin. Ia mengizinkan Elline kembali bercerita karena ia pikir mungkin saja Elline sudah merasa lebih tenang dan tidak akan menangis lagi karena tadi sudah menangis meraung-raung di kelas sebelum mata kuliah mereka dimulai. 
last updateLast Updated : 2021-04-16
Read more
Hypophrenia
    Wanita itu melempar pena miliknya sembarangan ke atas meja. Ia benar-benar jenuh. Kepalanya yang sudah sakit, makin terasa sakit dan pening karena sejak tadi terus menatap buku tebal yang ada di hadapannya.    Elline beranjak dari meja belajarnya yang terletak di salah satu sisi kamar, kemudian langsung membaringkan tubuhnya di atas kasur.    Ia menenggelamkan wajahnya ke bantal empuk di kasurnya itu. Setelah terdiam cukup lama dalam keheningan malam yang cukup menusuk, air matanya mulai menetes tanpa ia sadari.    Hingga beberapa menit kemudian, ketika ia mengangkat sedikit kepalanya dari bantal, ia melihat bantal itu sudah basah karena air matanya yang sejak tadi mengalir bebas dari kedua matanya yang sangat sayu malam ini.    Elline tidak tahu sejak kapan ia mengidap hypophrenia atau kondisi dimana seseorang bisa menangis secara tiba-tiba tanpa alasan yang jelas. Diam merenung dengan pikiran kos
last updateLast Updated : 2021-04-25
Read more
Gossip
    Mobil yang Elline tumpangi itu tiba di depan sebuah rumah bergaya khas Amerika tanpa pagar. Elline memandangi rumah itu dan melihat bahwa pesta yang Daniel adakan nampak sudah lumayan ramai.    "Ayo, masuk," ajak Daniel yang duduk di kursi kemudi di sebelah Elline. Pria berambut pirang itu melepas seat beltnya dan melanjutkan, "Yang lain sudah menunggumu sejak tadi."    Elline pun membuka pintu di sampingnya dan turun dari mobil Daniel. Ia kemudian berjalan beriringan dengan Daniel masuk ke rumah itu.    "Wow, apa orang tuamu sungguh mengizinkan orang sebanyak ini mengadakan pesta di sini?" tanya Elline begitu Daniel membuka pintu rumah. Ia melihat banyak sekali teman-temannya yang lain sudah berkumpul dan minum-minum di berbagai ruangan di dalam rumah Daniel itu.    "Ayah dan ibuku sedang pergi ke Las Vegas dan baru pulang besok siang. Kau tenang saja, mereka mengira ini perayaan tahunan kampus,"
last updateLast Updated : 2021-04-29
Read more
Don't Even Talk to Me
    Elline melempar gumpalan tissue yang ada di tangannya ke arah Daniel ketika pria itu meledeknya soal Melvin.    Ia benar-benar sedang berada dalam suasana hati yang sangat buruk malam ini. Ia pikir pesta di rumah Daniel akan berlangsung menyenangkan dan bisa membuatnya melupakan segala masalah yang sedang membebani pikirannya sejak kemarin setelah ia memeregoki Melvin berciuman dengan Gloria. Tapi ternyata tidak.    Memang menyenangkan bagi sebagian besar orang yang hadir di pesta itu, tapi tidak dengan Elline. Rasanya menyebalkan sekali tiap kali mendengar teman-temannya terus menerus membahas soal Melvin dan Gloria tanpa henti.    "Diam kalian! Sialan sekali!" omel Elline.    Gadis cantik itu memang sedang marah dan jengkel, tapi justru itulah hal lucu yang membuat para pemuda yang ada di gazebo terkekeh melihatnya.    Elline mendengus dan memberikan lirikan sinis pada semua tem
last updateLast Updated : 2021-05-01
Read more
Scan code to read on App
DMCA.com Protection Status