“Manda, selama Regan mengumpulkan informasi, kamu akan tinggal di sini.”Raffael memutuskan, setelah ia dan Manda berada di dalam apartemennya.Manda kembali panik. ‘Alasan apa lagi yang bakal kupakai? Kalau kelamaan, mama papa pasti khawatir.’ “Jangan! Saya pulang saja, Pak,” pinta Manda. “Saya nggak mau bikin mama papa bertanya-tanya dan malah khawatir.” Ia juga menanyakan, “Dan siapa sebenarnya Regan ini? Saya nggak pernah tahu nama itu.”Raffael mengusap kepala Manda. Kali ini ia seperti memperlakukan Manda bagai anak kecil yang masih belum bisa lepas dari pengawasan orang tuanya. Tidak seperti Raffael yang memaksa bebas dari keluarga.“Aku baru hari ini menyuruh Regan menjagamu.” Raffael menjelaskan dengan sabar. “Soal orangtuamu, aku bisa memberitahu mereka, Manda. Jangan khawatir.”“Tapi, Pak—”“Manda.” Raffael menghentikan perdebatan mereka. Kemudian ia melanjutkan, “Kamu bilang selama ini kamu nggak pernah dapat pengalaman seperti tadi. Kesimpulanku cuma satu, ada yang ing
Terakhir Diperbarui : 2025-01-25 Baca selengkapnya