Semua Bab Pengabdian Terakhir Seorang Istri : Bab 11 - Bab 20

52 Bab

PTSI 11

Tangan Irena gemetar, dirinya diantar pembantu dan supir ke rumah sakit.“Bu, saya telpon Nyonya Besar saja ya,” usul sang supir.“Jangan! Jangan telepon siapa pun. Berjanjilah! Ini rahasia kita bertiga.” Irena menatap kedua sosok yang kini menatap sendu padanya.Tak lama ponselnya berdering, di sana terpampang jelas nama sang suami yang melakukan panggilan.“Biarin aja Mbok. Bantu saya!” Irena dan si Mbok masuk ke dalam ruang periksa.Tadi di rumah, Irena sampai tergolek lemas tak berdaya di anak tangga terakhir.Rasa sakit di perutnya begitu tak tertahankan.Bercak darah mulai nampak di ujung dress yang dikenakannya.“Nyonya! Tolong!” Si Mbok menjerit panik begitu melihat Irena tak berdaya lagi di lantai.Dengan sigap, sang supir yang merupakan utusan dari keluarga Irena. Menetap sebagai supir di rumah sang anak Tuan Besar. Mengangkat tubuh ringkih Irena dan membawanya ke dalam mobil yang kerap digunakannya.Si Mbok ikut, sebab tangan wanita itu terus digenggam Irena sepanjang jala
Baca selengkapnya

PTSI 12

“Bagaimana? Apakah ada lowongan?” Fandi menyugar rambutnya. Di tengah kesibukannya, Fandi masih menyempatkan diri mencari pekerjaan untuk Indah.Senyumnya merekah, kala mendapat angin segar dari sang kolega.“Ok, besok aku suruh saudaraku datang ke kantormu. Terima kasih sebelumnya.” Fandi tersenyum.Hatinya bahagia, antara bisa berhubungan kembali dengan Indah ataukah bisa memberi pekerjaan pada sang wanita yang masih membuat hatinya penasaran.[Sore ini Mas ke tempatmu. Jangan ke mana-mana ya. Ada kabar bagus]Begitu pesan yang Fandi kirim untuk Indah.Indah tak membalas, tetapi Fandi tahu jika pesannya sudah dibaca.Sore itu, Fandi meluncur langsung ke tempat di mana Indah berada.Tak banyak yang dibicarakan. Indah dan Fandi lebih banyak diam dan sekedar bicara tentang pekerjaan yang didapat.Setelah sekian lama tak bersama, rasa canggung itu ada.Namun, saat Fandi hendak beranjak pulang. Indah menawarkan makanan yang sudah dia masak.Sebab dirinya tahu Fandi akan memilih ke tempa
Baca selengkapnya

PTSI 13

Irena terdiam, kala kini dirinya duduk di taman yang ada di rumahnya.Pertemuannya dengan sang suami di pusat perbelanjaan itu membuatnya bersedih.Rasa sakit di perutnya pun menjadi-jadi.Irena memejamkan mata, dirinya mengingat apa yang ustadzah tadi katakan kala di pengajian.“Ingatlah para wanita, Ibu-Ibu calon penghuni Syurga. Ada satu perkara yang mana Allah halalkan tetapi paling Allah benci adalah cerai. Jadi, bagaimana kita menyingkapi hubungan yang sepertinya mustahil bersama? Satu jawabannya, ikhlas dan minta petunjuk dari Allah.”Irena mengusap dada, air matanya mengalir mengingat bagaimana suaminya memilih mengantar Indah daripada bersamanya.“Nyonya, ada Nyonya besar.” Si Mbok menghampiri Irena yang duduk di taman.Wanita cantik itu menyeka air matanya dan berdiri kala sang ibu tampak tak jauh darinya.“Mamah,” panggil Irena lirih.Dipeluknya tubuh sang ibu, dirinya ingin sekali menumpahkan semua kegundahan. Sayangnya, dia takut menjadikan hubungannya dan Fandi makin run
Baca selengkapnya

PTSI 14

“Indah! Lepas! Mas bilang lepas!” Lelaki itu melepas paksa tubuh wanita yang memeluknya erat.Indah hampir hilang kendali, menghujani Fandi dengan c1uman yang memburu. Serta bersiap membuka pakaiannya.“Kau g1la! Istighfar Indah!” Lelaki itu, dengan tegasnya membentak wanita yang hilang akal karena cinta.“Aku seperti ini karena Mas. Aku ingin bersamamu … hingga akhir nanti. Hanya kamu yang mengerti aku, Mas!” Indah menangis tersedu-sedu.Siapa sangka, pagi itu sudah membuat keduanya runyam.Lama keduanya terdiam, hingga Indah menyeka air matanya dan berkata, “Temani aku Mas, temani aku interview lalu jadilah pacarku selama sehari.”“Indah, Mas—”“Hari ini saja Mas, setelah itu … aku akan menjadi Indah yang baru. Demi hidup yang baik dan masa depan yang cerah. Biarkan Mas menjadi pemanis dalam kisah hidupku. Sehari saja Mas, setelah itu … aku tak ingin apa-apa,” mohon Indah begitu memelas.“Baiklah! Sehari ini saja,” sanggup Fandi.Untung saja Fandi sudah menitipkan pekerjaannya pada
Baca selengkapnya

PTSI 15

“Tiga bulan? Apa maksudmu tiga bulan, Irena?” Fandi bertanya-tanya.Irena hanya tersenyum, “Aku hanya minta tiga bulan Mas, setelah itu jika kau ingin kembali merajut cinta dengan Indah, atau siapa pun itu. Silakan! Aku minta tiga bulan untuk kita bersama, hanya tiga bulan Mas.” Irena luruh di lantai, wanita itu … menahan sakit hati dan sakit pada tubuhnya yang seakan kompak melebur jasad Irena.Fandi mengangguk, “Jika itu yang terbaik. Mari … kita bertahan tiga bulan lagi. Nanti, jika salah satu di antara kita masih merasa terbebani dan tak bahagia. Mari berpisah.”Irena mengangguk, “Tiga bulan. Aku hanya butuh tiga bulan.”***“Kenapa belum tidur?” Ayah Irena mendapati sang istri tengah berdiri di balkon kamar mereka di kala dirinya pulang kerja.“Ayah baru pulang? Bagaimana dengan para investor itu, apa semua berjalan mulus?” Istrinya meraih tas kerja dan membuka jas hingga dasi sang suami tercinta.“Tentu saja, itu semua berkat doa istri tercinta dan dukungannya yang tak pernah
Baca selengkapnya

PTSI 16

“Sayang! Sayang!” Fandi tak melihat Irena semenjak dia terjaga.Panik mulai merajai hati, kamar mandi kosong begitu pun beberapa ruangan favorit sang istri.“Sayang! Where are you?” teriak Fandi lantang. Irena yang berada di kamar mandi belakang khusus tamu, kini tengah bersandar di dinding kamar mandi. Perutnya kembali melilit dan seolah diremas-remas.Tangannya gemetar meski baru saja meminum obat yang diresepkan dokter.“Aku—aku harus kuat. Ayo, menghilanglah rasa sakit ini. Aku akan bahagia bersama suamiku!” Irena terus berkata yang ditujukannya pada diri sendiri.Beberapa menit kemudian, dirinya langsung keluar kamar begitu mendengar suara sang suami yang panik.“Mas,” panggil Irena pelan.“Ya Allah, Sayang! Kamu ini bikin mas panik. Habis dari mana sih?” tanya Fandi mesra.“Habis dari belakang. Bersih-bersih kamar mandi tamu,” alasan Irena tepat.“Mas takut, kamu pergi meninggalkan mas. Oya, kenapa wajahmu pucat seperti itu. Minum air hangat ya,” gegas Fandi menuntun sang istri
Baca selengkapnya

PTSI 17

“Mas!” Irena berjalan pelan menuju kebun yang kini digarap Fandi.“Pelan-pelan! Nanti jatuh!” pekik sang suami.Lelaki itu meninggalkan pekerjaannya demi menjemput sang istri yang tengah berjalan ke arahnya.“Is, bisa kok!” Irena kini digandeng Fandi menuju saung kecil tempat di mana dirinya biasa beristirahat.“Masak apa?” Fandi bertanya saking penasaran, karena sang istri setiap hari membawakan bekal makan siang dengan menu berbeda tetapi tetap sederhana.“Ikan goreng dan sambel terasi, ada lalapan juga. Sayurnya sayur bening. Tadi si tukang sayur keliling sudah kehabisan ikan dan sayurnya juga yang ada di kebun malah. Jadi beli ikan sama bumbu doank. Tapi enak kok Mas,” jabar Irena riang.“Tentu saja enak,” timpal Fandi.Ya, inilah hidup yang mereka jalani selama dua Minggu ini.Tak terasa memang, tetapi selama dua Minggu di kampung halaman Fandi, Irena merasa hubungan keduanya semakin membaik. Dari kehidupan sederhana, Irena mulai bisa menerima sisi lain dalam diri Fandi.Irena m
Baca selengkapnya

PTSI 18

“Ap—apa?” Indah saat itu tahu diri, gegas dirinya bergeser dan melangkah menuju kamar mayat untuk mengurus kepulangan jasad dari ibu panti.Indah menghela napas, sebenarnya dia merasa lelah dengan hidup yang tak pernah adil untuknya.Sedari kecil tak memiliki orang tua dan tak mendapat perhatian. Hingga rasa nyaman didapatnya dari lelaki yang bernama Fandi. Rasa peduli yang begitu sarat akan kasih sayang itu membuatnya terbuai meski belakangan Indah tahu jika Fandi bukan seorang pria lajang.Demi bisa mendapatkan limpahan kasih sayang, berbalut dosa atas nama cinta itu … Indah menutup mata akan kenyataan yang ada. Wanita itu memejamkan mata kala mayat ibu panti mulai dimasukkan ke dalam ambulance. Dadanya bergemuruh saat itu, harusnya saat seperti ini Indah bisa bersandar pada seseorang.Fandi tepatnya, sayang … lelaki itu tak merespon banyaknya pesan yang dia kirim meski menggunakan nomor baru.“Ya Allah, semua mulai dari awal.” Indah menangis tersedu-sedu.Semua tak adil menurutn
Baca selengkapnya

PTSI 19

Roy tersenyum, dirinya mengikuti langkah wanita paruh baya yang siap memergoki suaminya bermain api dengan wanita muda.Wanita muda yang tak lain dan tak bukan adalah Indah.Dari jauh Roy melihat, anak buahnya menyusul ke arah dirinya berada.“Sudah siap, Tuan. Bisa disaksikan dari mobil saja.” Anak buahnya itu mempersilakan Roy berjalan terlebih dahulu. Di tangan sang bawahan, sebuah tab yang menayangkan apa saja yang terjadi di dalam sana.Ya, Roy memasang sebuah kamera mikro di tas wanita tadi.Senyumnya merekah kala melihat Indah diserang secara brutal oleh wanita paruh baya itu. Dalam keadaan Bu gil, suaminya sibuk membenah diri dan berlutut di kaki sang istri. Sedang istrinya membuat wanita tak tahu diri itu terkapar dengan rambut yang acak-acakan serta tampak tercabut karena jam bakan.“Dasar j4lang, berani-beraninya kau main api dengan suamiku. Kau tahu, perusahaan itu milikku dan oh … lihat semua fasilitas ini, ini semua punyaku. Kau bahkan tak pantas mengenakan ling3rie in
Baca selengkapnya

PTSI 20

“Pelan-pelan jalannya. Agak licin dan berbatu. Ya begini jalan di kampung, Nak Mantu. Biasakan aja ya.” Ibu mertua Irena menggenggam erat tangan Irena agar tak jatuh.Di belakang ada Fera dan Fafa, keduanya menggendong anak kembar Fera. Meski sepanjang jalan Fafa menggerutu karena susah untuk membalas pesan dari kekasihnya.“Sini, sama saya saja.” Irena hendak menggendong Naya, adiknya Nayla. Anak kembar Fera.“Gak usah Mbak, biar Fafa aja. Ini sengaja ngambekan biar dapat jatah jajan lagi dari Mbak Fera, masa’ Mbak Irena terus yang ngasih jajan.” Fafa melirik Fera yang siap mencubit pipinya.“Kerja makanya, gunain tuh gelarmu yang banyak ‘S’-nya itu. Lulus kok bukannya cari kerja malah pacaran aja Mulu,” gerutu Fera.Irena hanya bisa tersenyum mendengar Fera dan Fafa saling sahut.“Sudah, biarin aja mereka,” bisik ibu mertuanya.Pengajian itu dihadiri oleh hampir ibu-ibu di kampung, mereka ada yang sambil menyuap anak makan, ada yang menyusu1, ada yang menenangkan anak yang rewel dan
Baca selengkapnya
Sebelumnya
123456
DMCA.com Protection Status