Mendengar penolakanku saat Noah menawarkan pekerjaan kepadaku, Vincent hanya menggelengkan kepala tidak percaya. Mungkin dia mengira bahwa aku adalah wanita bodoh yang menolak rejeki. Bodoh amar, aku tidak peduli apa yang ada di otaknya.“Tolong pikirkan lagi, Grace. Beberapa minggu yang lalu, data perusahaan kami dibobol oleh para hacker,” ucap Noah dengan mata berkilat menahan amarah.Aku menunduk menyembunyikan senyumku yang hampir lepas. Tanpa dia beritahu pun, aku sudah mengetahui hal itu.“Oh ya?” tanyaku pura-pura kaget. Kunikmati permainan ini dengan senang hati, dan menunggu respon Noah.“Iya, itu benar-benar mengerikan dan licik.”“Aku setuju denganmu, tapi apakah kalian sudah menangkap orang yang telah melakukan kecurangan itu?”“Aku tidak tahu, tapi sepertinya Gabriel, kakakku sudah mengetahui hal itu.” “Hmm, baguslah kalau begitu,” timpalku sambil kembali menikmati makanan favorite di depanku.”“Karena itu, Grace. Please, please, please …, bekerjalah di perusahaan keluar
Last Updated : 2024-10-15 Read more