Home / Romansa / Suami Mudaku / Chapter 81 - Chapter 90

All Chapters of Suami Mudaku: Chapter 81 - Chapter 90

128 Chapters

Bab 81

*Syifa* Aku senang sekali ada Mama Dian menyusul ke rumah kakek dan nenek. Walaupun mama kelihatan jadi pendiam itu tak apa-apa. Syifa tak mau banyak tanya karena mungkin saja mama sedang lelah. Beliau juga tak banyak bicara sama ayah bahkan kelihatan mereka saling menghindar. “Apa Mama marahan sama Ayah?” tanyaku. Mama Dian diam sebentar dengan wajah seperti gugup. Ada apa, ya? Pasti ada rahasia tapi senyumnya merekah sebelum menjawab. Aku jadi lega melihatnya. “Tidak, Sayang … mama cuma capek.” Orang dewasa selalu begitu. Kalau marahan tidak mengaku tapi Syifa tahu kalau mereka lagi marahan. Suasana jadi seram biarpun ada mereka berdua suasana jadi kaku. Syifa tidak suka. “Sudah jangan marahan lagi! Syifa nggak suka. Ayo salaman!” Mereka menurut saja. Lucu jadi pingin tertawa. “Ha, ha, ha
last updateLast Updated : 2021-12-09
Read more

Bab 82

Aku bingung melihat sikap semua orang. Mereka semua aneh, Mama Dian mencubitku tapi waktu kutanya kenapa malah nyengir doang sambil bilang ‘maaf’. Sebenarnya tidak sakit soalnya dicubil pelan tapi kaget. Salah apa Syifa? “Ayah sedang bingung karena bunda sakit. Syifa sama mama saja sini.” Mama Dian menarik tangan Syifa lembut. Papa tampak bicara dengan Ayah Dio dan mengangguk-angguk. Sepertinya ada masalah yang sangat besar. “Ayo pakai ini dulu, kita akan masuk melihat Bunda.” Mama Dian memakaikan baju rumah sakit warna biru padaku juga dirinya sendiri. Lalu menarik tanganku memasuki ruangan. Ayah Dio ikut masuk mendampingi kami. Di dalam Bunda tertidur dengan banyak selang. Syifa takut dan memeluk Mama. “Jangan menangis ya … nanti Bunda sedih.Panggil Bunda lembut.Beliau pasti bisa mendengarnya.Bilangin Bund
last updateLast Updated : 2021-12-09
Read more

Bab 83

 Kutatap dua wanita beda usia yang sedang terlelap sambil berpelukan. Baru kusadari betapa Dian begitu menyayangi Syifa dengan tulus meski bukan anak kandungnya. Dian tak pernah bermasalah dengan keluarga besar juga anak-anakku yang lain. Seharusnya aku bersyukur dan berusaha muve on dari Enjang setelah mendapatkannya. Belajar mengikhlaskan karena semua juga salahku sendiri bukan justru rasa bersalah ini berkepanjangan dan kembali menyakiti orang lain. Aku benar-benar naif. Semoga belum terlambat untuk memperbaiki semuanya. Entah apa yang kupikirkan sehingga bisa melakukan begitu banyak hal untuk Enjang. Ingin menunjukkan bahwa diri sudah berubah? Untuk apa? Bahkan kembali padanya, sekarang jelas sudah tidak mungkin apa pun alasannya. Batinku terus berperang. “Kenapa aku begini bodoh,” kataku sendirian sambil menepuk dahi. Perasaan yang kalut membuatku tak sadar seseorang sed
last updateLast Updated : 2021-12-16
Read more

Bab 84

 “Syifa terluka kalau sampai kita berpisah, Dian.Dia sangat menyayangimu jadi kau tidak akan menggugat, Mas ke pengadilan agama, kan?” Kulihat Dian tak sedikitpun bergerak. Aku mulai kesal. “Aku kan sudah minta maaf! Memangnya aku harus apa!?” tanyaku keras. “Ssstt. Nanti Syifa terbangun, Mas.” Kini Dian telah duduk menghadapku dengan wajah cemberut. Dian wanita yang sebenarnya tak kalah cantic dan shalihah dari Enjang. Tetap menarik meski dengan wajah tanpa polesan. Hanya aku saja yang jarang memperhatikannya setelah menjadikannya istri karena terlalu menyesali keputusan melepas ibu dari anak-anak. Aku memang sedikit brengsek kurasa. Bukankah seharusnya aku banyak bersyukur diberi anugrah oran- orang baik di sekitarku? Dian Nampak jengah terus kutatap intens. Aku mendekat dan merengkuhnya dalam pelukan. Awalnya istriku yang ke dua ini memberot
last updateLast Updated : 2021-12-16
Read more

Bab 85

 “Sayang, bereskan barang  kita juga punya Syifa.Kita pulang setelah menemui keluarga Enjang di rumah sakit sekali lagi.” “Iya, Mas. Tapi tanya Syifa dulu takutnya mau nunggu bundanya sampai sadar.” “Kamu bicaralah.Syifa juga harus sekolah dan lagi pula semua orang di sini masih focus ke ibu juga perkembangan dua adiknya.Takutnya Syifa merasa tersisih kalau di sini sendirian.” “Ya, Mas.” Aku mengelus kepalanya lembut sebelum meninggalkannya untuk bersiap diri.  Dian istri yang penurut juga ibu yang handal dalam membujuk seorang anak. Dengan mudah Dian bisa memberikan pengertian pada putriku hingga sekarang Syifa sudah duduk manis di antara kami dalam mobil menuju rumah sakit. “Nanti lihat adek bayi dulu ya, Pa.” “Siap Tuan Putri,” kataku samb
last updateLast Updated : 2021-12-16
Read more

Bab 86

 “Sayang, bereskan barang  kita juga punya Syifa.Kita pulang setelah menemui keluarga Enjang di rumah sakit sekali lagi.” “Iya, Mas. Tapi tanya Syifa dulu takutnya mau nunggu bundanya sampai sadar.” “Kamu bicaralah.Syifa juga harus sekolah dan lagi pula semua orang di sini masih focus ke ibu juga perkembangan dua adiknya.Takutnya Syifa merasa tersisih kalau di sini sendirian.” “Ya, Mas.” Aku mengelus kepalanya lembut sebelum meninggalkannya untuk bersiap diri.  Dian istri yang penurut juga ibu yang handal dalam membujuk seorang anak. Dengan mudah Dian bisa memberikan pengertian pada putriku hingga sekarang Syifa sudah duduk manis di antara kami dalam mobil menuju rumah sakit. “Nanti lihat adek bayi dulu ya, Pa.” “Siap Tuan Putri,” kataku samb
last updateLast Updated : 2021-12-16
Read more

Bab 87

Genap sudah satu bulan Enjang berada di rumah sakit. Anak kembarku juga sudah cukup kuat jantungnya hingga berbagai peralatan di tubuhnya sudah dilepas oleh dokter yang menangani. Jantung kedua bayi itu belum cukup kuat sewaktu dilahirkan karena masih kurang bulan. Lahir premature. “Kita sudah bisa pulang hari ini, Sayang,” kataku pada istri dengan suara selembut mungkin. “Enjang nunggu saja sampai bayi kita bisa keluar juga, Mas … biar ASInya tidak terlewat,” jawabnya lesu. “Alhamdulillah si kembar juga sudah bisa kita bawa,” kataku tersenyum. Kulihat binar di matanya. Kehangatan itu menulari dada ini. Sungguh aku merasa damai dan bahagia melihat kebahagiaan wanita yang juga mengalirkan ketenangan saat menatap wajahnya saja. Tekad yang kuat dalam diriku untuk berusaha mengembalikan sebagian ingatanku yang hilang. Kehilangan ini membuatku juga menderita kare
last updateLast Updated : 2021-12-20
Read more

Bab 88

‘Bos, kau keterlaluan menyuruhku bekerja sendirian.Mertuamu …  aku tak bisa berbuat apa-apa ketika polisi meringkusnya di tempat persembunyian.Ibu mertuamu terus histeris akhirnya jatuh sakit.Istrimu murung sepanjang waktu mengakibatkan anaknya takut mendekat dan menghabiskan waktu dengan pengasuh.’ Laporan panjang dari ujung telephon membuat kepala Dio berdenyut nyeri.”Sudah cukup dulu, Bro, kepalaku sakit.Coba temui ayahku atau Pak Amir di rumah Rindi dan bilang kalau kau temanku.Besok aku pulang ke sana tapi tak usah kau bilang sama istriku.” ‘Baiklah!Jaga diri jangan sampai sakit.’Pesan Rony dari ujung sana lalu sambungan terputus. Aku masih memijit kepala yang makin berdenyut. Kuputuskan memejamkan mata sejenak. ~*Kediaman keluarga Rindi*“Jangan terus murung seperti itu, Nyonya, kasih
last updateLast Updated : 2021-12-20
Read more

Bab 89

 “Dalam hidup ini kita pasti akan diberi cobaan baik dengan rasa sakit, sedih, ataupun kecewa. Cobaan itu bisa melalui pasangan, anak, orang tua. Saudara bahkan tetangga.” Wanita berkerudung panjang berwarna hitam dengan gamis sar’i coklat tua tidak mengurangi kesan tegas dan elegan Bu Salamah dalam memberikan petuah dakwah bagi Rindi yang sekarang hanya duduk terpekur mendengarkan guru pembimbing yang diberikan oleh suaminya. Jadwal mengaji sepekan sekali yang dijadwalkan adalah siksaan bagi Rindi di masa lalu tapi sekarang serasa oase di padang tandus. Cobaan demi cobaan yang dihadapkan pada keluarganya sungguh memukul jiwanya yang muda lan labil. Mama dan papa yang menjadi patokan setiap langkahnya sekarang membuatnya sungguh kehilangan arah. Bu Salamah menyentuh jemari wanita muda di depannya dengan lembut. Cahaya mata Rindi yang sayu hanya menatap kosong. Sesekali tangannya yang putih
last updateLast Updated : 2021-12-21
Read more

Bab 90

Aku pergi meninggalkan rumah dengan berbagai rasa berperang dalam batin. Satu sisi aku ingin bebas melangkah dan tetap waras menghadapi hidup dan masa depan diusia masih dua puluh tahun yang belum genap. “Ma, ma, ma.” Kata pertama Azka hampir mengurungkan langkah ini tapi mengingat ini juga demi dirinya aku mantap melangkah. Menjadi ibu bagi Azka aku harus kuat juga cerdas. Kalau tidak aku tak akan bisa membimbingnya kelak. Mengingat betapa keluargaku sangat ambisi menguasai harta keluarga suamiku melalui cucunya maka kukeraskan hati meninggalkannya. “Ini semua demi kamu, Sayang …,” gumamku dengan rasa tercekik. Aku tak akan membawa fasilitas apa pun kecuali ATM untuk membiayai hidup dan pendidikanku nanti. Lebih baik kembali hidup sederhana agar aku tak lupa daratan dan meneruskan sifat kedua orang tuaku. Bagaimana kabar mereka sekarang? 
last updateLast Updated : 2021-12-23
Read more
PREV
1
...
7891011
...
13
DMCA.com Protection Status