Sebelum semuanya semakin tak terkendali, Bintang dengan cepat berucap ;“Baiklah kalau begitu Tyas, aku akan melanjutkan ronda lagi” ucap Bintang seraya bangkit berdiri, tapi sebelum Bintang berbalik angkat kaki dari tempat itu. Langkah Bintang terhenti saat merasakan satu tangan memegang tangannya, Bintang berpaling, rupanya Tyas Kusumawangi yang memegang tangannya dan menghalangi langkahnya.Tyas Kusumawangi sendiri dikeremangan malam, terlihat wajahnya memerah, dengan wajah memerah, Tyas Kusumawangi terlihat celingak celinguk memandang kesana kemari, seperti takut ada orang yang melihatnya, setelah merasa aman, dan tanpa basa basi Tyas Kusumawangi bangkit berdiri dan menarik tangan Bintang untuk mengikuti langkahnya kedalam rumah. Anehnya Bintang tak menolak hal itu.Begitu berada didalam rumah, Tyas Kusumawangi segera menutup kembali pintu rumahnya dan menguncinya, lalu berbalik, menghadap kearah Bintang yang saat itu berdiri mematung dihadapanny
Last Updated : 2022-10-12 Read more