Truly In Love 1

Truly In Love 1

last updateLast Updated : 2021-03-21
By:  Annabella ShizuCompleted
Language: Bahasa_indonesia
goodnovel16goodnovel
10
0 ratings. 0 reviews
28Chapters
8.6Kviews
Read
Add to library

Share:  

Report
Overview
Catalog
Scan code to read on App

Synopsis

Alva, nama siswa baru itu. Kehadiran Alva mengubah hari-hari Alena. Tetapi semakin ia terlibat jauh dengan perasaannya, semakin ia mengetahui masa lalu Alva. Sampai tiba saatnya, ia harus mengambil keputusan penting dalam hidupnya. Keputusan yang akan menjauhkan ia dari orang-orang yang disayanginya, dan mengubah masa depannya.

View More

Latest chapter

Free Preview

1. Biola

Suara itu... Alena menghentikan langkahnya. Ia yakin, ini kedua kalinya telinganya mendengar suara bernada tinggi itu. Ya, Alena yakin, itu suara biola yang digesek. Tapi dari mana datangnya? Setahu Alena, di SMA Scientia, tidak ada mata pelajaran atau ekstrakurikuler biola. Para siswa juga dilarang bermain alat musik di dalam ruangan asrama, kecuali di dalam ruang kelas musik.Alena mencoba menajamkan pendengarannya, mencari asal suara yang menarik perhatiannya itu. Tetapi suara itu mendadak tidak terdengar lagi."Ah, jangan bilang kalau aku salah dengar...," katanya pada dirinya sendiri.Ia mempercepat langkah kakinya menuju gedung Asrama Putri SMA Scientia. Walaupun sering ada cerita angker tentang asramanya, tapi selama setahun ia tinggal di asrama ini, ia tidak pernah mengalami yang aneh-aneh. Ia sekarang sudah kelas XI, masa masih percaya dengan cerita seperti itu? Itu hanya cerita para senior kepada junior kelas X ...

Interesting books of the same period

To Readers

Selamat datang di dunia fiksi kami - Goodnovel. Jika Anda menyukai novel ini untuk menjelajahi dunia, menjadi penulis novel asli online untuk menambah penghasilan, bergabung dengan kami. Anda dapat membaca atau membuat berbagai jenis buku, seperti novel roman, bacaan epik, novel manusia serigala, novel fantasi, novel sejarah dan sebagainya yang berkualitas tinggi. Jika Anda seorang penulis, maka akan memperoleh banyak inspirasi untuk membuat karya yang lebih baik. Terlebih lagi, karya Anda menjadi lebih menarik dan disukai pembaca.

Comments

No Comments
28 Chapters
Scan code to read on App
DMCA.com Protection Status