Share

Bab 63

“Teh, setelah lebaran haji penjualan kurma kita menurun drastis. Nyaris tak ada lagi yang belanja.” Lina laporan saat jam istirahat siangku. Meski sebelumnya sudah tahu akan seperti ini dari Bu Mulia tapi tetap saja membuat hati yang tengah galau makin merana.

“Stok kita masih banyak enggak, Lin?”

“Di rumah stok buat jualan abis sih. Tapi ya asa gimana gitu waktu Ramadhan seperti air bah sekarang tiba-tiba seperti dibendung. Aku kan kaget. Aku juga bingung kalau kurma enggak laku terus kita jualan apalagi.” Nada suara adik semata wayangku melemah.

“Kamu jangan terlalu memikirkan cara menghasilkan uang, kan masih ada Teteh yang kerja. Fokus aja buat ujian. Setelah lulus nanti kamu bisa cari kerja atau jualan yang lain.”

“Enggak bisa gitu juga. Aku tetap kepikiran rumah. Gimana pun caranya aku harus ikut membantu nyaari uang.” Lina yang keras kepala, aku memilih membiarkannya. Toh dia pasti akan lebih mementingkan ujiannya. Dia anak yang bertanggung jawab.

“Ya
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status