Home / Pendekar / Pendekar Kujang Emas / 335. Dua Pendekar Hitam dan Serangan Siluman Kembar

Share

335. Dua Pendekar Hitam dan Serangan Siluman Kembar

Meninggalkan pertanyaan yang belum terjawab oleh Malawati, Tarusbawa saat ini tengah berada di puncak pohon bersama satu tiruan Limbur Kancana. Pendekar itu mengenakan busana serba hitam yang menutupi seluruh tubuh, kecuali bagian mata saja, begitupun dengan tiruan Limbur Kancana. Berjarak cukup jauh darinya, Tarusbawa melihat satu rombongan pasukan tengah bergerak ke arah Jaya Tonggoh.

“Mereka pastilah pasukan pendekar golongan hitam yang akan mengacau di Jaya Tonggoh.” Tarusbawa bergerak senyap mendekati pasukan itu. Dari tempatnya saat ini, ia bisa merasakan ilmu kanuragan milik seseorang yang cukup kuat.

Tarusbawa memindai satu per satu pendekar dengan cepat. Tatapannya tiba-tiba berhenti pada seorang pendekar berikat kepala kuning yang tengah berada di atas tandu yang dibawa oleh beberapa pendekar. Tarusbawa segera menghimpun kekuatan di kedua tangan, lantas menggerakkan tangan ke atas secara serempak.

“Pendekar yang sedang memegang tongkat berkepala ular itu pastilah Argaseni, s
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status