Share

Bab 55

Mas Raffi melihatku seraya menelengkan kepala.

"Yakin akan dipakai semua?"

Aku menggeleng.

"Ambil beberapa saja," pungkasnya melirik pada deretan sepatu wanita.

Aku mengangguk paham. Mana mungkin juga aku akan memakai sepatu satu toko yang jelas ukurannya pun tidak sama. Ada yang besar dan kecil di kakiku.

Dua pasang sepatu pantofel sudah digenggaman. Sekarang, Mas Raffi mengajakku pergi ke toko yang menjual berbagai merk tas. Namun, aku tidak memilih salah satu dari tas yang ada di sana. Tidak ada yang menarik hatiku untuk mengambilnya.

"Yakin tidak mau?"

"Tidak. Ke toko yang lain saja," ucapku.

Aku dan Mas Raffi pun akhirnya pergi ke toko pakaian. Memilih beberapa kaus untuk suamiku.

"Eh, liat, deh. Itu muka laki-lakinya hitam sebelah. Itu ceweknya gak risih apa, jalan sama laki-laki jelek kayak gitu? Kalau aku, sih ogah!"

Telingaku panas mendengar dua wanita di sampingku yang tengah berbisik-bisik membicarakan Mas Raffi.

"Mungkin dia kaya, makanya ada cewek yang mau. Coba kalau m
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (4)
goodnovel comment avatar
Bintang ponsel
penasaran knpa raffi gk jadi sma malika yg sama2 cacat , trs knpa lagi raffi msih sering sma malika kan aneh bgt giliran raya didekati mantan marah nasibmu lah raya udh dpt suami jelek malah keganjenan lgi, tu lah gk mau ngu barra hihi lngsung2 aja nerima cowok
goodnovel comment avatar
Tri Wahyuni
jangan takut Raya kmu cantik klo emang Raffi bertingkah dn dia mo balikan sama Malika biarin aja .kmu masi banyak yg seneng k kmu klo Raffi blum tentu cuma Malika yg mau karena sama2 cacat .dn malika g ada yg mau laki2 lain dgn nya
goodnovel comment avatar
carsun18106
semuq tergantung laki2 kok, klo setia, berarti layak dipertahankan, klo laki2nya goyah, tinggalin aja, ngga ada kesempatan kedua
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status