Share

Bab 158 : Posisi Jessica

Karena sudah terbiasa beraktifitas, ibu jadi mudah bosan kalau terus rebahan. Namun demi kesehatannya, aku mewanti-wanti pada perawat yang diminta Ed untuk menjaga ibu agar tidak mengizinkannya banyak bergerak dulu. Kalau Ibu mau keluar atau bosan biar perawat bantu mendorongnya pakai kursi roda saja.

Dokter mengatakan pemulihan ibu butuh waktu sekitar 6 sampai 8 minggu ke depan. Kuharap wanita yang kusayangi ini bisa patuh dengan perawatnya agar lebih cepat pulih.

Kalau ibu pulih, anak-anak juga pasti tidak sedih lagi karena neneknya bisa kembali mengantar mereka sekolah.

Lihat saja mereka di samping yang kini berenang bersama papanya. Tidak mau berangkat ke sekolah dengan alasan kalau bukan papanya yang ngantar harus neneknya. Sementara hari ini Ed harus ke kantor karena sudah meminta Rafael mengadakan meeting.

“Wali murid temannya Gala dan Meida mau ada rencana jenguk, Mila. Ini Bu Laksmi tanya apa aku sudah di rumah?” Ibu menunjukan pesan di group chat wali murid sekolahnya si
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status