"Mama ..." Maira langsung memutar tubuhnya ketika mendengar suara yang sangat tidak asing untuknya. Dadanya berdebar hebat. "Ratu ..., anak Mama!" Maira langsung memeluk Ratu yang sejak tadi ia cari-cari. Tangisan mereka pun pecah beberapa saat. Ketika menyadari bahwa mereka berada di tempat yang mungkin saja akan banyak orang melihat, Ratu pun buru-buru melepas pelukan. "Ayo, Ma, ikut aku!" Ratu membawa Maira ke ruangan yang sejak pagi tadi telah menjadi kamarnya. Ratu menutup pintu dan kembali memeluk Maira dengan manja. "Aku kangen, Maa ...!" Mereka kembali saling bertangisan dengan rasa haru yang tak terkatakan. Ratu kembali merenggangkan pelukan dan membawa Maira duduk di ranjang. "Aku ... aku minta maaf, Ma. Aku banyak sekali berbuat salah sama Mama, Daddy, terutama pada Analea. Aku sudah memfitnah Analea, aku sudah jahat sama dia, Maaa." Ratu terus meracau di sela-sela isak tangisnya. "Aku sangat menyesali semuanya, Ma. Apapun akan aku lakukan demi mendapatkan maaf dari
Terakhir Diperbarui : 2024-07-15 Baca selengkapnya