"Tadi aku sempet ke kamar buat ambil kerudung. Tapi nggak sengaja lihat Pak Kardi di depan pintu kamar Gina, Mas." Nayya menggigit bibir. "Waktu aku mergokin, alasan Pak Kardi nggak masuk akal. Katanya nggak sengaja lewat. Masa iya, nggak sengaja. Kamar ini kan posisinya paling pojok. Nggak mungkin ada yang lewat sini 'kan?""Tenang, Sayang. Coba jelasinnya pelan-pelan." Rafan menggenggam tangan Nayya yang terasa dingin. Istrinya itu berbicara dengan suara gemetaran."Aku kasihan aja sama Gina, Mas. Oh, iya, tapi tadi Pak Kardi kayak menitikkan air mata gitu. Ada yang aneh menurutku. Aku juga nanya sama Dije soal Pak Kardi.""Dije?" tanya Rafan yang tengah berpikir, terasa asing mendengar nama yang baru disebut sang istri."Itu loh, santriwati yang bareng aku ke taman. Dia banyak tahu hal tentang Pak Kardi.""Oh, baru dengar nama itu soalnya.""Namanya Khadijah, cuma temen-temen dia manggilnya Dije." Kening Rafan berkerut. "Nama bagus-bagus dipanggilnya malah Dije.""Jadi gimana soal
Last Updated : 2022-10-12 Read more