Share

Yang Pertama Setelah Sekian Lama

Malam ini cuaca cerah. Langit dipenuhi oleh taburan bintang-bintang. Seperti biasa Gatra mengisi waktunya dengan berbaur dengan penduduk setempat. Mereka mengajak Gatra bermain catur.

“Skak!”

“Yaaa ... Pak dokter menang lagi.”

Suasana berubah riuh seketika oleh suara-suara yang mengelilingi Gatra.

Gatra tersenyum. Ia menggeser duduknya, memberi kesempatan pada warga lain untuk bermain.

“Mari Pak dokter, silakan diminum.” Istri kepala desa tempat Gatra berada sekarang datang membawa kopi hangat serta roti kompiang.

“Terima kasih, Bu,” jawab Gatra. Ia lalu mengambil satu dari dalam piring dan mengunyahnya pelan-pelan.

“Pak dokter pernah makan roti ini?” tanya istri kepala desa.

“Belum, Bu.”

“Ini namanya roti kompiang, Pak. Kemarin saudara saya datang dari Manggarai.”

Gatra manggut-manggut sambil terus mengunyah cemilannya malam itu. Roti kompiang merupakan penganan khas Nusa Tenggara Timur. Roti kompiang sering juga disebut kompiang longa. Roti ini berbentuk bulat atau oval dan memili
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (3)
goodnovel comment avatar
Adistha
Mngkin tania dan dypta udh ngelkuinnya... Ckck
goodnovel comment avatar
Debora Susana
Om Dypta aja sih di pikirin, Gatra nya jadi kabur deh ke NTT
goodnovel comment avatar
Silent Heart
Kira-kira kalo Tara suruh pulang, Gatra bakal nurut gak ya. Gemesh deh, padahal sama-sama kangen...
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status