Mendengar pak Calvin mau melamar seseorang, terus terang ada rasa cemburu terutama ketika Shasha yang sudah membuat aku menyayanginya tiba-tiba harus berpisah. “Ah, kenapa rasa sakitnya seperti kehilangan janin sendiri?” gumamku.“Jadi?” tanya Bu Kemala.“Eh? Astagfirullah aku malah melamun!” batinku. “Iya, Bu. Rencananya gimana?” Aku belajar untuk fokus mendengarkan ibu Kemala ini.“Jadi, acaranya hari Sabtu depan, Ibu booking tempat ini satu tempat. Ibu ingin, acaranya di taman, jadi seperti party garden itu. Acaranya jam 6 malam. Yang datang tidak terlalu banyak, hanya pihak keluarga dan teman dekat saja. Ibu ingin ada dekorasinya sedikit, trus ada lampu-lampu agar sedikit romantis. Lalu makanannya, ibu serahkan kepada nak Alea saja. Yang terpenting, menu lengkap ada makanan utama, kue-kue, dessert, dan buah. Perkiraan yang datang sekitar 20-30 orang maksimalnya. Soal biaya, tidak usah dipikirkan, nanti ibu akan transfer. Bagaimana?”Aku m
Last Updated : 2025-02-05 Read more