Dua hari sudah Lily terbaring dan belum sadarkan diri. Seakan enggan untuk membuka mata karena terbuai dengan indahnya alam mimpinya. Lebih indah dari dunia nyata. Dunia yang penuh dengan tragedi, drama ahh..., Lily lelah. Ini sangat nyaman, tidak ada beban atau apapun.Tapi…Semua kenyamanan ini sangat hampa, ada sesuatu yang terasa kurang di hatinya.Kosong…Ya kekosongan yang ia rasakan, ia rindu dengan sentuhan hangat, ia rindu dengan pelukan hangat, dari seseorang.Arsen..., ya Arsenio, suaminya, tanpanya terasa kosong dan hampa.Mengapa? Padahal Lily masih merasa takut terhadap suami jika di dekatnya, tapi saat tak ada mengapa ia merasa kosong?.Menjelang malam di luar angin berhembus sedikit kencang, mungkin karena sudah memasuki musim gugur.Pada musim ini merupakan salah satu waktu terbaik ke New York. Berjalan-jalan keliling Central Park di antara daun-daun yang berguguran dan bersantai di pinggir danau sambil menikmati udara musim gugur yang sejuk pastinya dapat menjadi be
Last Updated : 2025-01-26 Read more