Stella duduk di kamar dengan wajah yang muram, dan pikiran yang menerawang ke depan. Sepasang iris mata abu-abunya tidak lagi terpancar seperti biasanya. Tampak Stella tengah memikirkan banyak hal yang membebani pikirannya.“Nyonya Stella,” Seorang pelayan melangkah menghampiri Stella seraya membawakan nampan yang berisikan makanan. Ya, sudah sejak saat pertengkarannya dengan Sean, Stella memilih mengurung diri di kamar. “Nyonya makan dulu, Nyonya. Anda belum makan,” ucap sang pelayan lagi kala berada di hadapan Stella.“Letakan saja di sana. Aku masih belum ingin makan,” jawab Stella seraya mengarahkan matanya pada meja di hadapannya itu.Sang pelayan menurut. Kemudian sang pelayan meletakan makanan yang dia bawa ke atas meja seraya berkata, “Nyonya, saya mohon jangan lupa untuk makan. Nanti Tuan Sean akan marah besar jika Nyonya belum makan.Stella hanya diam dan tidak merespon perkataan sang pelayan. Wajah Stella hanya bisa melamun.“Baiklah, Nyonya. Kalau begitu saya permisi.” Sa
Last Updated : 2024-06-22 Read more