*Mulai bab ini sudah masuk alur maju ya. Dimana menceritakan kisah Arsenio juga Eve selepas diusir dari mansion Saputra Wijaya.* #### Karena situasi yang semakin canggung, akhirnya Arsenio pamit pergi, sebelum itu, dirinya mengatakan sesuatu kepada Saputra Wijaya, “Tuan, saat ini kondisi Nyonya Eve sedang terbaring lemah di rumah sakit, jika masih ada sisi kemanusiaan serta terketuk hati nurani anda, silahkan jenguk anak semata wayang anda, saat ini tidak ada yang menjadi tempatnya bersandar bahkan hanya saya yang saat ini dimilikinya, bahkan saya juga sudah berjanji kepadanya, bahwa saya tidak akan meninggalkan Eve dan akan menjaganya serta melindunginya sebagaimana ketika dulu saya bekerja menjadi pengawalnya,” ucap Arsenio membuat Saputra tertegun ketika mengetahui jika anak semata wayangnya masuk rumah sakit.Bahkan Saputra merasa menjadi ayah yang gagal karena mengetahui fakta ini dari orang lain, na
Terakhir Diperbarui : 2024-02-26 Baca selengkapnya