Malam semakin larut, di dalam kamar yang luas ini, aku meringkuk sendiri dalam keheningan malam, batuk dan flu juga menyertaiku. Biasanya aku jarang sekali sakit, hanya pusing sedikit kemudian sembuh dengan sendirinya.Tapi kali ini, tenggorokan ini juga terasa kering dan sangat sakit untuk menelan, sekujur tubuhku terasa lelah dan pegal-pegal. Ingin rasanya aku ke dokter, dan di temani Miko suamiku, tapi nampaknya bersenang-senang dengan teman-temannya lebih di pilihnya.Eva, ayo semangat, kamu harus sehat, kamu wanita kuat, gumamku menyemangati diri.Hingga menjelang pagi badan ini semakin tak enak, bahkan malam ini terasa begitu panas, hingga membuatku berkeringat.Pagi hari aku mencoba bangkit, tapi kepalaku terasa pusing, mencoba berdiri tapi sekeliling terasa berputar, hingga aku kembali terduduk di tepi ranjang.Bahkan Miko tidak pulang hingga pagi, aku mendengkus kesal, bagaimana aku ingin bermanja atau meminta di temani ke dokter, jika di rumah dia acuh, dan cuek, kemudian pe
Last Updated : 2022-08-03 Read more