MALAM semakin larut, di dalam kamar yang Bintang tempati, terlihat sosok Bintang yang tengah terbaring diatas ranjang. Saat ini Bintang memang tengah menunggu Rara Jingga yang pergi kebawah untuk membawakan makan malam untuk mereka, tapi sampai malam semakin larut, Rara Jingga belum juga muncul membawakannya makanan dan menunggu adalah pekerjaan yang amat membosankan, dan ini pula yang saat ini dirasakan oleh Bintang, dan mungkin karena terlalu mengantuk, membuat Bintang akhirnya terlelap. Bintang tidak tahu telah berapa lama tertidur. Bintang baru tersadar saat tubuh bagian bawahnya terasa geli, perlahan Bintang sedikit membuka matanya dan terlihat seorang wanita berparas cantik sensual sedang bermain di area tubuh bagian bawahnya. Bintang mengenali sosok itu, karena sosok itu tak lain adalah Blorong. Walau heran kenapa dan mengapa Blorong sampai berada dikamarnya, tapi Bintang diam saja pura-pura tertidur.Karena merasa keenakan yang tak tertahankan, tak sadar Bintang menggelinjang
Huling Na-update : 2023-01-19 Magbasa pa