Rasa penasaran akan sekarang di mana Rian--tinggal, membuat kakek Darma begitu hanyut dalam apa yang menjadi beban pikirannya. Hingga, suara pintu terbuka membuyarkan lamunan panjang pria itu. Mendapati kedatangan Deni, mimik wajah Kakek Darma berubah. Pria itu seperti mendapatkan suntikan energi. "Tuan besar!" Deni menyapa dengan canggung. Dalam dirinya bertanya-tanya, kenapa kakek Darma menatapnya dengan sorot mata yang tak biasa. "Kau, dari mana saja?! Kenapa lama sekali?!" tanya kakek Darma, nada suara lelaki tua terdengar dingin dan datar, menciptakan kesan horor untuk Deni yang kini bersamanya. "Saya membeli beberapa keperluan anda, Tuan," sahut Deni, dengan senyum kikuknya--namun kegugupan dan juga pasih, tetap terlihat jelas di wajah lelaki muda itu. "Oh, begitu!" sahut kakek Darma seraya manggut-manggut, namun sorot mata pria itu tetap terlihat tajam-dan menusuk. Deni mendaratkan tubuhnya dengan canggung pada sebuah kursi tunggal. Suasana mencekam begitu terasa, pria itu
Berlalunya Devan dari dalam rumah-meninggalkan Rania yang tenggelam dalam rasa penasarannya. Sekali lagi pria itu berhasil membuat Rania kebingungan dengan sikapnya yang aneh. "Siapa dia sebenarnya? Kenapa, dia selalusaja membuatku bingung?" Rania bermonolog pada dirinya sendiri, tenggelam dalam apa yang menjadi beban pikirannya. Hingga, gadis itu terperanjat--Rania seperti baru menyadari sesuat, "Kenapa, aku bisa melupakan hal itu? Bukankah, hari ini aku akan melamar pekerjaan di Wijaya Group?" gumam Rania panik, dan melangkahkan kakinya tergesa-gesa menuju kamar mandi. *** Wijya Group.Rania menatap penuh kagum--pada bangunan di depannya. Bangunannya sangat elegant, membuatkedua bolamata Rania tak berkedip sama sekali saat menatapnya. "Aku pernah mendengar kalau pemilik Wijaya Group memiliki cucu yang begitu tampan, namun dia selalu menutup dirinya dan tak ingin orang mengetahui siapa dia. Seandainya saja--." Rania mega-megap, membayangkan jika dirinya bersanding dengan cucu
Devan benar-benar dikuasai api cemburunya. Dadanya kian bergejolak, Devan tak sanggup menahan gemuruh di dalam dada yang membuatnya semakin tersiksa. Akan membuka pintu mobil, namun suara Deni menyadarkan diri pria itu."Tuan. Anda, akan ke mana?" tanya Deni, menolehkan wajahnya dengan heran. Bukan Deni saja yang dibuat bingung dengan sikap Bos-nya, namun sang sopir juga.Devan kembali berangsut, membawa tubuhnya kembali pada kursi yang dia duduki tadi. Kembali menunjukkan wajah dinginnya, Devan berdehem seraya memperbaiki posisi dasinya saat kedua sosok yang saat ini tengah bersamanya terus memperhatikannya."EHEEM! EHEEM!"Sang sopir, dan Deni, segera mengalihkan wajahnya cepat, aura yang Devan ciptakan di dalam mobil--begitu dingin, dan terasa horor untuk Deni dan juga sopir itu. Walaupun menyimpan rasa penasaran yang teramat sangat, keduanya memutuskan untuk tak lagi bertanya walaupun rasa penasaran begitu menyelimuti diri mereka.******Lain dengan Devan yang tengah terbakar ole
Beberapa menit kemudian Saat ini Rania dan Devan tengah berada di ruang makan. Walaupun tangisnya sudah tak sekeras tadi lagi, namun gadis itu masih terisak kecil. Dan, mendapati Rania yang masih menangis kecil Devan hanya bisa menghela napasnya dalam, dadanya tiba-tiba terasa sesak. Beranjak dari duduknya, dan menghampiri galon air minum. Setelah mengisinya hingga setengah, pria itu kembali menghampiri Rania. "Minumlah!" pinta Devan, seraya satu tangannya menyodorkan segelas air putih itu. Rania berusaha meredam sisa-sisa tangis yang masih ada-meraih gelas dalam genggaman Devan--seraya bersuara, "Terima kasih," gumam Rania dengan suara paraunya, tersenyum seraya mmembawa bibir gelas ke mulutnya. Devan kembali mendaratkan tubuhnya. Untuk sesaat keheningan melanda keduanya saat pasangan suami-istri itu masing-masing larut dalam apa yang mereka pikirkan. Rania masih setia meneguk air putih, namun mendapati tatapan Devan yang nampak tak biasa--membuat gadis itu membeku. Menyuda
Wajah Rania mendadak kaku. Permintaan Devan barusan membuat gadis itu melupakan kesedihan yang baru saja dia alami. Rania menatap Devan dengan tatapan aneh. "Kau, meminta aku agar melamar pekerjaan ditempat lain saja, dan jangan bekerja di Wijaya Group?" tanya Rania. Gadis itu sengaja memelankan setiap kosa kata yang mengalir dari mulutnya, memastikan kalau dirinya sedang tidak salah dengar dengan apa yang Devan pinta. "Iya," sahut Devan dengan nada yang berat, raut wajahnya pun masih sama. Tidak bergairah. Kening Rania mengkerut. Tuatan alisnya menekuk dalam, sorot matanya pun semakin tajam menatap Devan, "Kenapa? Apakah, ada yang salah?" tanya Rania--nada suara gadis itu semakin meninggi, Rania bingung dengan sikap Devan yang aneh menurutnya.Tak langsung menyambut. Sangat tidak mungkin bagi Devan-mengatakan alasan dasar yang membuatnya keberatan Rania bekerja di perusahaan kakeknya, dan sangat tidak mungkin--Rania tidak mengetahui siapa dirinya suatu hari nanti."Devan!" Suara
Kakek Darma telah kembali ke rumahnya, setelah beberapa hari lelaki tua itu dirawat di rumah sakit. Kembali pulang, setelah beberapa hari dirinya dirawat-dan tak menemukan cucu kesayangannya, menimbulkan sesuatu yang asing untuk diri lelaki tua itu. Dia merindukan cucunya itu, sudah beberapa bulan Devan pergi dari rumah. Menelusuri setiap sudut rumah, pandangan kakek Darma berhenti pada sebuah bingkai photo berbahan jati yang menempel pada dinding rumah--tanpa sadar kedua kakinya telah melangkah.Perlahan satu tangan itu-dia angkat-menyentuh kaca bening transparant, seraya membelainya dengam lembut. Dia begitu teramat merinduhkan anak, dan menantunya, yang tewas dalam sebuah kecelakaan beberapa tahun silam. Dalam kecelakaan itu, anak dan menantunya meninggal, dan Devan selamat."Adam, Ana, putra kalian sudah besar--tumbuh menjadi pria yang tampan dan juga kuat. Kalian tahu, kami berdua sering bertengkar. Dan, kalian pernah mengatakan kalau dia menuruni sifatku. Devan, dia memang me
Rona bahagia terukir di wajah Rania, menatap dirinya dalam pantulan cermin. Hari ini dia akan memulai pekerjaannya sebagai OG di Wijaya Group. Rania terlihat sangat begitu bersemangat. "Nggak perduli pekerjaanku, apa?! Yang penting gajiku kali ini besar!" monolog Rania dengan senyuman, seraya satu tangannya meraih tote bag di atas ranjang, dan berlalu dari dalam kamar. Langkah kaki itu Rania jeda--gadis itu terperangah-begitu mendapati menu-menu yang tersaji di atas meja. Tak tahan untuk segera mencicipinya, gadis 25 tahun itu segera membawa langkah kakinya cepat. "Kamu, yang memesannya?" tanya Rania sekilas menatap Devan, dan kembali membawa pandangannya pada sajian di atas meja. Bahkan tanpa sadar gadis itu menelan ludahnya berkali-kali. "Memang kamu yang membelinya!" sarkas Devan--dengan senyuman mencemoohnya-menatap Rania, dan kata-kata menohok pria itu menembus hingga ke jantung Rania. "Maaf--," ujarnya lirih, Rania menenggelamkan wajahnya sedalam mungkin--sungguh dia t
Rasa penasaran tentang apa yang akan Deni sampaikan, Devan mengajak pria itu untuk segera bertemu. Keduanya bertemu disebuah restorant mewah diruangan private. "Kau, serius? Dion, menawarkan pada kakek untuk mencari tahu di mana aku tinggal? Dan, pekerjaan apa yang aku lakukan?" tanya Devan, dengan wajah yang mendadak kaget. Pria itu memandang tidak percaya pada Deni. "Iya. Walaupun itu hanya hal konyol, namun saran saya lebih baik anda pulang, Tuan. Sebab, sekarang nyawa kakek anda sedang terancam." "Aku telah menikah!" Devan bersuara dengan rendah dan datar, raut wajahnya pun menunjukkan keseriusan. Deni tersedak oleh minumannya sendiri. Devan membuatnya begitu sangat kaget luar biaaa. Bahkan celananya sedikit basah, akibat terkena cipratan dari minuman. Membersikannya dengan tissu, Deni segera membawa pandangannya pada Devan yang menatapnya dengan heran. "Menikah?" tanya Deni pelan setelah sekian detik lamanya. Matanya membulat penuh tanpa ekspresi, menatap Devan dengan begitu
5 bulan kemudian Oeek---- Oeek---- Suara tangisan bayi menggema di dalam ruangan operasi, dan suara tangisan bayi yang terdengar, membuat sosok-sosok dewasa itu seketika mengucapkan rasa syukur. "Selamat ya, Deni, akhir nya kamu sudah menjadi ayah," ujar Devan, menghampiri Deni dan memeluk sebentar pria itu. "Terima kasih Tuan," ujar Deni, dengan senyum lepas di wajah--kebahagiaan nyata terlihat di wajah pria itu, di mana binar bahagia nyata terlihat di bola mata nya. "Deni----," panggil Rania beberapa menit kemudian. Datang nya sosok Rania, mengembangkan senyum di wajah Deni, namun ada nya air mata yang dia temukan pada kelopak mata kakak angkat nya, membuat Deni pun tak mampu membendung kesedihan itu lagi. Bagi Deni, Rania adalah sosok kakak yang baik untuk nya. Melangkah menghampiri, Deni segera memeluk tubuh wanita itu saat sudah berada dekat dengan nya. "Kau, sudah menjadi seorang, ayah, Deni, selamat!" ujar Rania dengan lirih, sudah ada butir kristal yang mene
Kaget, dengan bola mata yang membeliak penuh. Namun, menyadari bagaimana sambutan nya dengan segera Rania, mengembalikan mimik wajah nya. "Maaf," ujar Rania dengan kikuk, wanita itu nampak salah tingkah merasa tidak enak hati pada Sarah. Sarah yang menunduk, seketika mendongak--iris hitam nya, begitu dalam dan tajam, menatap manik hitam Rania. Masih menatap, Sarah akhir nya bersuara. "Apakah, kau tidak akan memaafkan aku?" tanya Sarah dengan lirih, ada mendung yang sudah menyelimuti wajah cantik wanita itu bagaimana mendapati sambutan Rania akan permintaan maaf dari nya. Wajah Rania mendadak kaku, terperangah--sebab merasa Sarah sudah salah sangkah pada nya," Oh, bukan begitu maksudku, kau salah sangkah! Aku, sudah memaafkan mu, sejak kau mengijinkan Papa, dan Mamaku untuk kembali bersatu " jelas Rania. "Benarkah?" ujar Sarah dengan senyum yang mengembang di wajah, wanita yang sedang mengandung 4 bulan itu terlihat sumringah, bola mata nya pun berbinar bahagia. "Yaa!"
Dua Minggu kemudian Duduk berdampingan, namun walaupun duduk bersama, Sarah, maupun Deni tak ada yang saling berbicara. Ntah, apa yang ada dalam pikiran kedua nya, namun kedua sosok itu lebih memilih untuk diam. Suasana canggung begitu terasa. Ingin berbicara, namun--Deni bingung harus memulai nya dari mana. Sarah terus saja mendiam kan nya. Alhasil, Deni tetap dengan diam nya--dengan sesekali melirik kan pandangan nya pada Sarah. Mendapati Sarah yang meremas jari-jari nya, pria itu hanya bisa mendesahkan napas nya berat. "Aku seperti melihat orang lain. Padahal Sarah yang aku kenal, adalah sosok yang arogant, dan suka, banyak bicara!" gumam Deni dalam hati, dengan diam-diam menatap pada Sarah. Hening--- Hening--- Sampai kapan--mereka saling, diam? Setidak nya itu lah yang ada di dalam pikiran Deni saat ini. Tak, mampu menahan diri itu lagi--Deni memilih untuk bersuara terlebih dahulu. "Kenapa, kau tidak memberitahukan padaku--kalau kau, sedang mengandung?" ujar Deni
Malam hari "Rania----." Suara panggilan membuat lamunan panjang Rania membelah, wanita berambut indah itu seketika memindai pandangan nya pada asal suara. "Dev---,"gumam nya, saat mendapati kedatangan sang suami. Sebagai seseorang yang sangat mengenal baik Rania, tentu Devan tahu-seperti apa istri nya itu. Air muka yang Rania tunjukkan saat ini, Devan yakin ada sesuatu yang begitu membebani istri nya itu saat ini. "Kamu, baik-baik saja'kan?" tanya Devan. Menutup pintu ruangan, pria itu menyeretkan langkah berat nya menuju Rania. Rania tak langsung menyambut pertanyaan yang Devan layangkan. Pertanyaan yang pria itu berikan, kembali menyadarkan Rania atas kenyataan yang dia ketahui hari ini. Diam, iris hitam Rania begitu lekat, dan dalam, menatap manik hitam Devan. "Tidak! Aku tidak boleh memberitahukan hal ini pada Devan." Rania bermonolog dalam hati, wanita itu sedang berperang dengan suara hati nya sendiri. "Aku baik-baik saja!" sahut Rania, memutuskan pandangan-ber
Sarah telah kembali berada di dalam mobil. Namun, bukan nya langsung pergi meninggalkan area depan restorant, Desicner perhiasan itu justru masih setia tetap berada di sana. Begitu malu saat Rania melihat tanda merah di leher nya, membuat Sarah menenggelamkan wajah nya sedalam mungkin di antara bundaran setir, dengan tak henti-henti nya menggerutu. "Sebel! Sebel! Bagaimana, bisa aku seceroboh ini?!" gerutu Sarah, sembari memukul-mukul kuat bundaran setir. Puas meluapkan kekesalan nya, Sarah mendongak, dan wanita itu mendapati Rania yang melintasi depan mobil nya. Mendapati Rania yang tersenyum--Sarah yakin kalau saudara tiri nya itu tengah menertawakan diri nya. Masih setia memandang Rania, hingga berakhir diri nya mendapati Ibu satu anak itu yang berlalu dengan sebuah mobil mewah. Lama memandang, Sarah memutuskan pandangan setelah teringat rencana nya yang akan berziarah ke makam sang Bunda. Menghidupkan mesin mobil, dan berlalu pergi meninggalkan depan restorant. **** *****
Beberapa hari ini Devan merasa ada yang berbeda dengan Deni. Orang kepercayaan, juga adik ipar nya. Menurut Devan sedang tidak baik-baik saja. Deni yang selalu smart, dan selalu terlihat gentle, akhir-akhir ini nampak tidak bersemangat. Terus memandang, Devan yang selama ini memendam rasa penasaran nya akhir nya bertanya. "Bolehkah, aku bertanya sesuatu?" tanya Devan, dengan nada suara yang terdengar ragu. Deni yang tengah memandang wajah ponsel, seketika menengadah--pria itu menatap Devan dengan lekat-lekat. Devan tak langsung melontarkan pertanyaan. Di tatap nya wajah Deni lamat-lamat, lingkaran hitam pada kelopak mata, wajah yang kusut, seperti nya pria itu akhir-akhir ini kurang beristirahat. "Apakah, kau sedang ada masalah? Sebab yang aku perhatikan beberapa hari ini kau nampak murung. Mata mu pun nampak menghitam. Bukankah, aku jarang memberikan kau pekerjaan yang membuat kau lembur. Atau jangan-jangan, kau sering menghabiskan waktu di Klup malam bersama para wani
Beberapa menit kemudian "Apa, menginap di sini?!" sahut Deni. Bola mata nya membeliak, kaget juga sedikit shyok setelah mendengar keinginan Sarah barusan. "I-ya," sahut Sarah dengan ragu, sambutan Deni menciptakan mimik wajah yang berubah pada wanita itu. Sarah nampak menahan malu. "Nggak!" Deni menolak dengan tegas, dan penolakan keras dari pria itu menciptakan kekecewaan, juga sedih di wajah Sarah. Namun, hanya sesaat saja. Seketika wanita cantik berdarah Jepang Indonesia itu, kembali memohon pada Deni. Memegang tangan pria itu dengan erat-erat, dan menatap nya dengan memohon. "Den, aku mohon-kali ini saja. Aku sedang benar-benar membutuhkan seseorang untuk berkeluh kesah. Kematian Mama, dan hubungan ku dan Papa yang merenggang, membuat aku merasakan rumahku seperti di neraka," pinta Sarah. Memasang wajah memelas nya, Sarah menatap Deni dengan bola mata berair. "Bukankah, kau memiliki teman? Jika kau tidak nyaman berada di rumah mu, kau bisa pergi menginap di rumah mer
Waktu telah berada di pukul 11 malam. Di saat banyak penghuni bumi sudah menjemput alam mimpi nya, hal serupa tak berlaku bagi Sarah. Walaupun telah dilanda rasa kantuk yang teramat sangat--namun Desicner cantik itu tak kunjung dapat tidur. Bangkit dari tidur nya, Sarah mengacak-ngacak rambut nya frustasi. "Kenapa, aku terus memikirkan omongan Rania, terus-sih?!" gerutu Sarah, dengan wajah frustasi nya. Karena tak dapat kunjung tidur, berakhir Sarah memutuskan untuk pergi ke dapur. Dia akan mengambil beberapa cemilan ringan, dan juga minuman soda, guna untuk menemani nya menonton film. Kedua kaki Sarah telah memijak di lantai dasar. Akan melangkah menuju arah dapur, namun hal itu Sarah urungkan saat dari jauh lebih tak sengaja wanita berkulit putih itu mendapati keberadaan papa Akio. "Papa," gumam Sarah, dengan pandangan tak terputus dari papa Akio, di mana pria paruh baya itu tengah berdiri di depan jendela kaca besar, sembari melemparkan pandangan nya ke arah luar. Lama me
Beberapa menit menempuh perjalanan dengan kendaraan roda empat nya Sarah akhir nya kembali tiba di rumah nya. Namun, saat mobil milik nya telah terparkir wanita cantik itu tak langsung berlalu dari dalam mobil. Masih setia berada di kursi nya, dengan pandangan yang menerawang begitu jauh. Seperti ada sesuatu yang begitu membebani pikiran nya. Sekian detik berada di sana, Sarah akhir nya berlalu dari dalam mobil. Menyeretkan langkah kaki nya ke dalam rumah, Sarah mendapati suasana rumah yang dalam keadaan lengang. Menelusuri setiap sudut ruangan, Sarah nampak seperti tengah mencari sesuatu. Hingga, terdengar suara langkah kaki, dan dia mendapati kedatangan salah satu pelayan rumah. "Bibi----," panggil Sarah dengan setengah teriakkan, dan itu membuat pelayan tua itu menghentikan langkah kaki nya, dan menghampiri nya. "Nona," ujar nya dengan sopan. "Di mana, Papa?" tanya Sarah dengan nada suara nya yang terdengar menuntut. "Tuan Besar sedang berada di taman samping rumah," j