Share

208. 1 Hati 3 Cinta

LEMBAH Paekatakhijau. Terlihat begitu hijau dari kejauhan. Bukan karena kehijauan pepohonan yang tumbuh di lembah itu, melainkan karena ribuan katak hijau yang mendiami lembah itu. Semuanya tersebar disepanjang kaki lembah hingga tebing-tebing lembah.

Malam itu, Lembah Paekatakhijau diselimuti kesunyian dan kegelapan malam. Sesekali terdengar suara katak yang saling menyahut, tapi tidak seperti biasanya yang selalu ramai. Kali ini hanya terdengar satu dua saja suara katak. Kadang-kadang angin yang bertiup kencang membuat dedaunan saling bergesek mengeluarkan suara berdesir aneh.

Di susunan batu yang ada di puncak Lembah Paekatakhijau tampak jejeran obor-obor yang menyala mengelilingi tempat itu, sehingga puncak Lembah Paekatakhijau terang benderang oleh cahaya obor. Di tengah-tengah dataran lembah, terlihat lima orang duduk bersila. Mereka duduk membentuk setengah lingkaran, sebuah meja batu yang ada dihadapan mereka. Di depan meja batu, tampak pula duduk seorang laki-

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Muhammad Sulhan
Sial diulang
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status