Share

Perang di Tambak Beras 4

Keesokan paginya Para Senopati sudah bersiap menyambut kedatangan Sang Nata yang berangkat dari istana. Barisan para perwira pertama dan menengah bersama pasukannya masing-masing berbaris di barisan depan, sedangkan para Tumenggung berada di belakangnya dengan kereta perangnya masing-masing. Di belakngnya ada Kebo Anabrang bersama pasukannya yang semuanya mengenakan baju zirah dan berwajah sangar. Barisan kereta yang mengangkut juru tetabuhan berada di belakang pasukan sambil menabuh gong dan gendering perang, memberikan semangat pada pasukan.

Di barisan paling belakang tampak Sang Nata bersama para Dharmaputra dan pasukan Bhayangkara, naik gajah menuju medan perang. Di tepi Tambak Beras, Wirota dengan Putra Angasak dan Juru Prakosa telah menunggu kedatangan Sang Nata.

Ketika dari kejauhan rombongan Sang Nata mulai tampak Juru Prakosa berseru

“Sang Nata datang!”

Wirota melihat ke arah yang ditunjuk Juru Prakosa barisan pasukan Majapahit bergerak menuju Tambak Beras, debu tebal mengep
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status