JADI JANDA GARA-GARA JANDA

JADI JANDA GARA-GARA JANDA

last updateLast Updated : 2023-12-21
By:  AzrilCompleted
Language: Bahasa_indonesia
goodnovel18goodnovel
10
0 ratings. 0 reviews
104Chapters
2.7Kviews
Read
Add to library

Share:  

Report
Overview
Catalog
Scan code to read on App

Sejak ditinggal mati oleh sang suami yang amat dicintainya, wanita muda berparas cantik bernama lengkap Diandra Mailani Anandita itu memutuskan untuk menjomblo seumur hidup. Sang nenek hampir saja frustasi dengan kelakuan angkuh juga songong Diandra, terhadap pria manapun yang mendekatinya. Dijodohkan dengan orang kaya raya, Diandra sama sekali sedikitpun tak tertarik. Diandra atau yang lebih akrab dipanggil dengan nama Dian itu lebih baik menjanda dan sudah merasa nyaman dengan bisnisnya sebagai pedagang cilok keliling. Emak Jamilah -nenek tercinta yang terus berusaha menjodohkan Dian bersama Rojali Abdul manaf -duda muda kaya raya anak dari majikan Emak Jamilah. Akankah Diandra mau menerima perjodohannya atau malah menolaknya secara mentah-mentah?

View More

Latest chapter

Free Preview

Bab 1 KECELAKAAN TRAGIS MAS RENDI

"Mas sebenarnya ada hal yang ingin aku ungkapkan padamu, se-sebenarnya aku mencintaimu Mas, sejak kamu sering curhat, dan memberi perhatian padaku selama ini, hatiku tiba-tiba saja menyimpan perasaan padamu, Mas Rendi sebenarnya aku ingin hidup bersamamu," ungkap Sari si janda kembang tetangga Rendi dari kampung sebelah.Sari hanya ingin mengungkapkan tentang apa yang selama ini di pendam perasaannya. Sudah sekian lama juga Rendi dan Sari selalu curhat bahkan saling membantu dikala mereka ada masalah, entah itu hal ekonomi ataupun hal biasa.Akan tetapi Rendi sudah mempunyai seorang istri, sedangkan Sari, ia hanyalah seorang janda yang telah haus akan belaian kasih sayang dan juga perhatian. Maka dari itu, perlakuan baik yang di layangkan Rendi terhadapnya, ia anggap semua itu bahwa cintanya tak bertepuk sebelah tangan.Diandra yang tak sengaja datang untuk mengantarkan makanan pada suaminya mencoba menahan emosi di balik pohon mengintip mereka tanpa sepengetahuan Mas Rendi dan Sari. D...

Interesting books of the same period

To Readers

Selamat datang di dunia fiksi kami - Goodnovel. Jika Anda menyukai novel ini untuk menjelajahi dunia, menjadi penulis novel asli online untuk menambah penghasilan, bergabung dengan kami. Anda dapat membaca atau membuat berbagai jenis buku, seperti novel roman, bacaan epik, novel manusia serigala, novel fantasi, novel sejarah dan sebagainya yang berkualitas tinggi. Jika Anda seorang penulis, maka akan memperoleh banyak inspirasi untuk membuat karya yang lebih baik. Terlebih lagi, karya Anda menjadi lebih menarik dan disukai pembaca.

Comments

No Comments
104 Chapters
Scan code to read on App
DMCA.com Protection Status