Filter dengan
Status pembaruan
SemuaSedang berlangsungSelesai
Sortir dengan
SemuaPopulerRekomendasiRatingDiperbarui
Bukan Pernikahan Palsu

Bukan Pernikahan Palsu

Lima hari sebelum hari pernikahannya, Carissa Airin menemukan kenyataan pahit yang menghancurkan nyaris seluruh hidupnya: calon suaminya ternyata berselingkuh menghamili keponakan Rissa sendiri! Persiapan pernikahan yang nyaris 100% pun langsung dibatalkan secara sepihak oleh tante dari Carissa demi melindungi nama baik keponakannya. Luka dan rasa malu membuat Carissa depresi, hingga Sagara Aditama menemukannya secara tidak sengaja. CEO itu tiba-tiba mengulurkan tangan dan menawarkan janji membalaskan rasa sakit Carissa dengan syarat mereka akan menikah. Tapi, siapa Gara sebenarnya? Apakah hanya seorang lelaki kaya raya yang kebetulan tertarik kepada Rissa, ataukah ada intrik dan rahasia lain yang ia sembunyikan?
Rumah Tangga
8.4147.4K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
AKAN KUBUAT KAU MENYESAL, MAS!

AKAN KUBUAT KAU MENYESAL, MAS!

Sebagai seorang istri, Ana tak pernah menuntut gaji suaminya, Arya, karena gaji suaminya sudah habis dipotong cicilan hutang bank. Ana pun diam-diam membantu tugas Arya memenuhi kebutuhan rumah tangga mereka, bahkan kebutuhan mertua serta adik iparnya dengan penghasilannya sebagai seorang penulis novel online. Sebagai seorang penulis novel yang cukup produktif berkarya, penghasilan Ana memang cukup besar yang semua itu dipergunakan untuk memenuhi kebutuhan hidup mereka. Sayang, Arya yang tak tahu pekerjaan dan bantuan keuangan dari istrinya itu menganggap bahwa gajinya masih banyak sehingga diam-diam ia pun ingin menikah lagi. Perbuatannya itu tentu saja membuat Ana yang selama ini tulis ikhlas membantu suaminya menjadi marah dan tak mau lagi menanggung biaya rumah tangga mereka, juga biaya hidup ibu dan adiknya sehingga akhirnya Arya sadar dan menyesal.
Romansa
10212.3K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
TRAGEDI 98, PERUBAHAN SEORANG PEMUDA

TRAGEDI 98, PERUBAHAN SEORANG PEMUDA

Soeganx
Pada tahun 1998, di tengah krisis moneter yang mengguncang negeri yang sebelumnya tenteram, hidup seorang pemuda bernama Awan di Kota Bengawan. Awalnya, Awan adalah seorang pemuda yang tidak terlalu mempedulikan dunia politik yang seringkali terasa jauh dari kehidupan sehari-harinya. Ia hanya ingin hidup tenang bersama teman-temannya, menjalani hari-hari dengan canda dan tawa. Namun, nasib memutar halaman hidupnya dengan cara yang tak terduga. Suatu malam, saat berkumpul dengan teman-temannya di sekitar gedung pemerintah, langit tiba-tiba mendung dan aparat keamanan datang tanpa aba-aba. Mereka menuduh Awan sebagai otak di balik vandalisme pro demokrasi dan oposisi yang telah menghiasi dinding gedung pemerintah. Awan yang bingung berusaha menjelaskan bahwa ia tidak terlibat, tetapi aparat tak mendengarkan. Tanpa pengadilan, Awan ditahan di markas tentara yang suram. Di sana, ia bertemu para aktivis yang berjuang untuk reformasi, menceritakan pengorbanan dan perlakuan keras yang mereka alami di tangan pemerintah yang keras kepala. Setelah beberapa hari yang terasa seperti tahun di tahanan, Awan tiba-tiba dibebaskan oleh seorang penyelamat misterius. Kembali ke rumah dengan pertanyaan yang belum terjawab, Awan merasa bahwa ia harus terlibat dalam perjuangan untuk perubahan. Kisahnya yang diawali dengan ketidakpastian telah mengubah jalan hidupnya. Awan tumbuh menjadi pahlawan dalam perjuangan melawan tirani, menjadi suara bagi yang terpinggirkan, dan menjadi harapan bagi negeri yang terluka. Awan menemukan panggilannya dan menjadi pemberani dalam menghadapi tantangan yang datang.
Historical
742 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Warisan Artefak Kuno

Warisan Artefak Kuno

Di dunia persilatan kuno, Rong Guo menjalani kehidupan di sebuah sekte bela diri tanpa kekuatan apa pun. Terhina dan dianiaya oleh sesama anggota sekte, hidupnya tampak tanpa harapan. Namun, segalanya berubah saat ia menemukan sebuah artefak yang mengubah hidupnya. Dalam perjalanan pencariannya untuk menguasai kekuatan artefak itu, Rong Guo menyadari bahwa dirinya bukanlah individu biasa. Terdapat garis keturunan darah yang menghubungkannya dengan artefak tersebut, dan dengan tekad yang membara, ia memulai pencarian untuk mengetahui identitas sejatinya. Namun, perjalanan Rong Guo tidaklah mudah. Sebagai pewaris artefak kuno, ia menjadi target kelompok-kelompok yang haus akan kekuatannya. Rong Guo harus terus melarikan diri dan menyembunyikan identitasnya sebagai keturunan terakhir yang mampu menguasai kekuatan artefak itu. Dalam kisah epik ini, Rong Guo akan menghadapi pertarungan sengit, mengungkap konspirasi besar dalam dunia persilatan. Setiap langkahnya membuka tabir rahasia, memunculkan teka-teki besar tentang garis darahnya dan mengapa ia memiliki kemampuan untuk mengendalikan kekuatan artefak kuno. Dalam "Warisan Artefak Kuno," semua jawaban terkait kekuatan luar biasa Rong Guo dan rahasia keturunannya akan terungkap. Mampukah ia mempertahankan warisan berharga ini ataukah akan luluh di tengah gempuran konspirasi dan pertarungan sengit? Temukan jawabannya dalam novel yang akan memompa adrenalinmu hingga halaman terakhir!
Fantasi
9.8190.0K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
MENIKAHI BILLIONAIRE

MENIKAHI BILLIONAIRE

Zyan Liu adalah ahli waris utama keluarga Liu. Namun syarat utama menjadi ahli waris keluarga Liu adalah menikah. Selain menikah ada juga pesyaratan lainnya. Zyan Liu harus menikah dengan wanita yang dianggap sudah memenuhi standar sebagai menantu keluarga Liu. Mu Tian Rui hanyalah seorang gadis biasa yang tinggal di desa. Namun siapa sangka ternyata Rui memenuhi standar sebagai menantu keluarga Liu. Akankah kedua orang yang tidak saling mengenal ini bisa menjalani pernikahan yang telah diaturkan untuk mereka. Sementara selama ini mereka hidup dengan perbedaan yang sangat jauh.
Romansa
9.6125.7K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Pengorbanan Dibalas Pengkhinatan Cinta

Pengorbanan Dibalas Pengkhinatan Cinta

Demi menikahi pria miskin yang dicintainya, Kyra Scott rela bertengkar dengan kedua orang tuanya dan mogok makan. Setelah menikah, Kyra membantu suaminya, Deven Gale, untuk meniti karier dan masa depannya.Setelah berada di puncak kesuksesan, hal pertama yang dilakukan suaminya adalah melepas topeng sandiwaranya selama ini dan mencampakkan Kyra. Dia mengabaikan Kyra selama setahun untuk memaksanya bercerai dan menginjak-injak harga diri yang dibanggakan Kyra. Selain itu, dia bahkan mengutuk Kyra untuk mati mengenaskan ....Sesuai keinginan Deven, Kyra yang takut kedinginan itu akhirnya meninggal di tengah hamparan salju dengan darah yang menggenang di sekitarnya. Deven kehilangan akal sehatnya saat melihat hal itu. Hanya dalam waktu singkat, pria yang selama ini terlihat dingin itu akhirnya jatuh terpuruk. Dia terus memanggil nama Kyra dan memohonnya untuk bangun dan pulang bersamanya ....
Rumah Tangga
9.3202.9K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Pembalik Langit Dunia Persilatan

Pembalik Langit Dunia Persilatan

Immortal Lou, pendekar terkuat di dunia persilatan. Namanya, tidak berani disebut. Tidak ada yang dapat mengalahkan kekuatannya. Kekuatannya itu, membuat empat Kekaisaran mengerahkan pendekar terkuat untuk memusnahkan immortal Lou. Satu orang, mengalahkan ribuan pendekar terkuat tanpa gentar, membuat namanya semakin ditakuti. Namun, immortal Lou memiliki satu kelemahan. Kelemahannya itu adalah orang tuanya, yang mana mereka tidak mungkin dilawan olehnya. Immortal Lou, tertangkap dan hukuman akan dijatuhkan di gerbang dosa. Di saat ia mengira keabadiannya akan musnah, di saat itulah muncul seseorang yang menyelamatkan dirinya. Putri Lien, itulah sosok yang muncul untuk menyelamatkan pendekar terkuat itu.
Pendekar
1079.3K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Kuhempaskan Suami Benalu dan Keluarganya

Kuhempaskan Suami Benalu dan Keluarganya

"Siapa dia, Mas?" tanya Shanum dengan kedua mata memindai sosok asing yang duduk di samping suaminya. "Perkenalkan, dia adalah Anara, istri baruku." Tanpa dosa, Arya Prasetya yang masih berstatus suami sah Shanum itu memperkenalkan wanita dengan riasan tebal, dan pakaian yang aduhai seksinya sebagai istri barunya. "Sudahlah, Shanum! Terima saja kalau suamimu ini punya istri baru. Sudah mandul, jadi benalu pula. Lagian, lelaki kan boleh beristri lebih dari satu," timpal Bu Desi, sang ibu mertua dengan tatapan angkuh nan sinisnya. Marah, jelas. Kecewa, tentu saja. Tapi, untuk berbuat bar-bar bukan Shanum namanya. Mandul? Benalu, katanya? Mari kita buktikan siapa 'Benalu' yang sesungguhnya! Shanum bertekad kuat untuk menghempaskan orang-orang tak tahu malu itu, yang menyebut dirinya sebagai benalu padahal sebaliknya. Bagaimana kisah Shanum berusaha menghempaskan suami dan keluarga benalunya? Ikuti kisahnya.
Rumah Tangga
9.1171.3K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Balasan Telak Untuk Suamiku Dan Istri Keduanya

Balasan Telak Untuk Suamiku Dan Istri Keduanya

Setelah satu tahun rela dimadu, kini Fatma harus menerima kenyataan bahwa kata talak keluar dari mulut suaminya. Walaupun tertatih, Fatma berjanji untuk bangkit. Fatma berharap Ahza tidak menyesal dengan Istri Keduanya yang sepertinya ... tak sesuai harapan?
Rumah Tangga
10118.7K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Sang Menantu Perkasa

Sang Menantu Perkasa

Arjuna, seorang pria dari zaman modern, mengalami transmigrasi ke zaman kuno. Kerajaan Bratajaya sangat kekurangan laki-laki. Tidak ada laki-laki yang mempertahankan kota, berperang dan bertani. Demi meringankan penderitaan rakyat, pemerintah kerajaan pun menganjurkan pernikahan. Orang yang bersedia menerima lebih dari tiga istri akan diberi imbalan. Orang yang melahirkan anak laki-laki akan diberi imbalan tinggi. Arjuna diberi empat istri cantik yang memiliki kelebihan masing-masing. Tahun berikutnya, istri Arjuna melahirkan anak kembar empat. Semuanya laki-laki. Begitu kabar ini tersebar, sepenjuru Kerajaan Bratajaya pun gempar.
Historical
9.2150.8K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Sebelumnya
1
...
4344454647
...
50
Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status