Semua Bab Penyesalan Cinta yang Disadari Setelah Reinkarnasi: Bab 51 - Bab 60

274 Bab

Bab 51

Di luar hotel.Heri membukakan pintu mobil Owen yang berhenti di depan hotel. Ekspresi Owen langsung menjadi masam ketika melihat penampakan hotel ini."Inilah tempatnya, Pak Owen."Tempat hiburan ini dibuat khusus untuk tuan muda kaya seperti Henry. Di sini ada banyak kamar dengan tema berbeda dan privasi yang sangat terjaga, jadi ada banyak orang kaya yang janjian di tempat ini.Di saat ini, Henry tiba-tiba keluar dari hotel tanpa sehelai benang di tubuhnya. Ekspresinya seperti baru melihat sesuatu yang menyeramkan. Saat Henry melihat Owen, Henry langsung memeluk paha Owen sambil berkata, "Pak Owen, tolong aku! Tolong aku!"Dua pengawal dengan lambang Grup Gunaida mendekatinya dengan membawa tongkat listrik.Mereka pasti diutus oleh Peter untuk menghajar Henry."Pak Owen! Mereka .... Ahh!"Sebelum Henry menyelesaikan kata-katanya, dia sudah ditendang oleh Owen dengan kuat."Pak ... Pak Owen?""Di mana Naomi sekarang?"Nada bicara Owen sangat menakutkan, tapi Henry malah mengira kalau
Baca selengkapnya

Bab 52

Melihat Sarah telah menjual Naomi, Michael pun bertanya dengan tercengang, "Ibu, kalau kamu menjual Naomi kepada Henry, bagaimana dengan Pak Owen?""Pak Owen? Naomi sudah menyinggung Pak Owen, bagaimana mungkin Keluarga Pandawa masih bersedia menerimanya sebagai menantu Keluarga Pandawa? Lebih baik kujual sekarang selagi ada yang membelinya. Dengan begitu, mau dia jadi menantu Keluarga Kusuma, itu tetap akan lebih baik dibandingkan berebut harta denganmu," ujar Sarah. Begitu memikirkan ini, dia merasa sangat marah."Bham!"Pintu gerbang Kediaman Irawan ditendang hingga terbuka.Sarah dikejutkan dengan suara tendangan yang keras ini.Dia melihat sosok Naomi berdiri di depan pintu."Ke ... kenapa kamu ...."Sarah sangat terkejut! Dia tidak menyangka Naomi bisa muncul di sini!'Bukankah saat ini Naomi seharusnya sudah diantar oleh sopir ke hotel?'"Kamu pasti bingung kenapa aku ada di sini, 'kan?"Nada bicara Naomi sangat dingin.Sarah dalam seketika merasa bersalah.Naomi berkata, "Bibi,
Baca selengkapnya

Bab 53

Naomi segera melepaskan genggaman Sarah sebelum dia menyelesaikan kata-katanya.Sarah hampir saja terjatuh dari tangga.Michael segera menghampiri dan memapah Sarah. Dia menatap Naomi dengan tatapan penuh kemarahan sambil berkata, "Naomi! Ibu sudah meminta maaf padamu! Apa lagi yang kamu inginkan?"Naomi menatap mereka dengan merendahkan dan tatapannya dipenuhi dengan aura dingin. "Bibi, semua yang dilakukan pasti ada pengorbanannya. Baju ini adalah bajunya Pak Peter, bagaimana kalau baju ini koyak karena kamu tarik terus?"Wajah Sarah langsung menjadi pucat melihat kemeja hitam yang dipakai Naomi.Semua ini membuktikan kalau Naomi tidak berbohong!"Bibi tenang saja, masalah ini kita bahas setelah Grup Pandawa membatalkan pertunangan kami."Saat Naomi mau naik ke atas, Sarah malah menahan pergelangan tangannya dengan erat sambil bertanya, "Apa? Kamu mau membatalkan pertunangan? Kamu nggak boleh membatalkannya! Sekarang kita belum tahu apakah Peter benar-benar akan menikahimu, kalau kam
Baca selengkapnya

Bab 54

Keesokan pagi, kabar Grup Pandawa mengadakan konferensi pers sudah tersebar.Di Kediaman Pandawa, Rani langsung melempar koran ke meja dan berdiri dengan sangat marah. "Sembarangan!""Nyonya Rani ...."Pembantu rumah segera mengambil koran tersebut. Ekspresinya pun langsung berubah ketika melihat berita Grup Pandawa mengadakan konferensi pers untuk menjelaskan hubungan Owen dengan Naomi."Kenapa nggak ada yang memberitahuku masalah sepenting ini?"Rani berkata, "Apa yang terjadi? Heri, jelaskan!"Heri terpaksa menghampiri Rani sambil berkata, "Nyonya Rani .... Kemarin malam ... kemarin malam, kami merayakan ulang tahun Nona Rochelle, lalu mereka mengejek Nona Naomi, jadi Nona Naomi bilang mau membatalkan pertunangan dan Pak Owen ... pun menyetujuinya.""Rochelle lagi?"Rani sangat tidak menyukai Rochelle. Ekspresinya pun langsung menjadi masam saat mendengar Rochelle adalah penyebab Naomi dan Owen membatalkan pertunangan. "Hebat sekali! Wanita itu benar-benar nggak tahu diri! Bawa aku
Baca selengkapnya

Bab 55

"Itu hanya taktik wanita licik itu saja. Dia ingin membuatku menyesal dengan cara pacaran dengan Peter. Taktik seperti ini benar-benar sangat rendahan!" seru Owen."Nona Naomi, itu adalah ruang istirahatmu."Suara seorang petugas menarik perhatiannya Owen.Naomi memakai rok hitam yang menunjukkan lekukan tubuhnya, rambutnya bergelombang dan riasan tipis yang membuat semua orang tidak bisa mengalihkan pandangan.Petugas itu bahkan tanpa sadar juga melirik Naomi. Naomi hanya berkata, "Nggak perlu. Ayo segera mulai.""Baik, kami akan mempersiapkannya sekarang."Pintu ruang istirahat terbuka.Naomi menoleh melihat Rochelle yang keluar dari ruangan tersebut.Hari ini Rochelle memakai pakaian tertutup dengan gaya feminin yang terlihat sangat lembut dan sopan."Nona Naomi, maaf atas kejadian kemarin malam."Rochelle memang terlihat sedang meminta maaf, tapi sebenarnya dia berniat menunjukkan Owen yang duduk di dalam ruang istirahat.Rochelle sampai sekarang masih mau menyombongkan dirinya di
Baca selengkapnya

Bab 56

Naomi tersenyum menjawab, "Tentu saja ....""Tentu saja nggak akan dibatalkan!"Sebuah suara tiba-tiba terdengar dari arah pintu.Semua orang pun melihat ke arah luar ruangan rapat. Pintu ruangan rapat terbuka dan didatangi oleh Rani dengan aura yang kuat.Naomi langsung mengernyit melihat kedatangan Rani.Nyonya Rani sangat jarang keluar dari rumah, kenapa hari ini dia tiba-tiba kemari?Jangan-jangan ... ada yang menyebarkan berita pembatalan pertunangannya?Ekspresi Rochelle yang berada di belakang panggung pun berubah melihat kedatangan Rani.Di Kota Lordus, siapakah yang tidak tahu kalau Rani paling mementingkan cucu menantu yang bernama Naomi?Kilatan flash dari kamera wartawan terus menyala di sekeliling Rani."Nenek ...."Owen langsung berdiri, tapi Nyonya Rani hanya mengabaikannya dan berjalan ke tengah Owen dan Naomi.Petugas di tempat langsung memberikan sebuah kursi kepada Rani.Rani melihat Naomi dengan ekspresi penuh kasih sayang, dia menggenggam tangan Naomi dan berkata,
Baca selengkapnya

Bab 57

"Aku ... aku ...."Rochelle menggigit bibirnya, dia pun tanpa sadar melihat ke arah Owen yang mengerutkan keningnya.Owen tidak berharap Rochelle menghadapi situasi seperti ini.Owen berdiri dan berkata, "Aku dan Nona Rochelle hanya teman biasa.""Kamu diam! Biarkan Nona Rochelle yang berbicara," ujar Rani dengan dingin sambil menatap Rochelle."Aku dan Pak Owen ... hanya teman biasa saja.""Bukankah semua orang mengatakan Nona Rochelle melukai pergelangan tanganmu demi Owen?"Wajah Rochelle menjadi sangat pucat! Rani langsung menarik tangan kiri Rochelle yang terlihat terluka karena dibalut dengan kain perban putih.Rani langsung menarik kain perban di tangannya. Rochelle memang terlihat berusaha untuk melawan, tapi Rani tidak memedulikannya dan tetap melepaskan kain perban itu.Ternyata tidak ada bekas luka apa pun di pergelangan tangan Rochelle!Wajah Rochelle seketika menjadi pucat.Semua wartawan di tempat pun terkejut!Rani hanya mencibir, "Lihatlah, isu melukai pergelangan tanga
Baca selengkapnya

Bab 58

Menghadapi pertanyaan dari Rani, Rochelle buru-buru berkata, "Nggak, Nyonya Rani. Kamu sudah salah paham, aku nggak ....""Nenek, Rochelle nggak hanya membujukku untuk berbaikan dengan Naomi, dia bahkan dengan tulus merestui kami. Nenek, kamu sudah salah paham. Dia sama sekali nggak berpikiran mau menjadi menantu Keluarga Pandawa."Rani merasa konyol melihat Owen masih membela Rochelle. "Kenapa cucuku begitu bodoh, ya? Kamu percaya begitu saja dengan kata-katanya? Sekarang aku akhirnya mengerti alasan Naomi mau membatalkan pertunangan denganmu. Nona Rochelle, kamu memang hebat.""Nyonya Rani, aku tahu kamu salah paham padaku, tapi aku benar-benar nggak ingin merusak hubungan mereka. Kalau Nyonya Rani terus salah paham, ke depannya aku ... bersedia menjauhi Owen."Rani langsung menyetujui keputusan yang diucapkan Rochelle, "Oke, aku segera menyuruh orang memesankan tiket pesawat Nona Rochelle untuk ke luar negeri. Keluarga Pandawa akan mengurus tempat tinggal dan kebutuhanmu di sana. Se
Baca selengkapnya

Bab 59

"Sudahlah, aku nggak menyalahkanmu, kok."Owen mengelus kepala Rochelle dan berkata, "Kusuruh Heri mengantarmu pulang, ya."Rochelle merasa sedikit panik melihat bukan Owen yang mengantarnya pulang.Namun, Rochelle juga sadar kalau dia harus tahu diri. Rochelle hanya menunduk sambil berkata, "Aku tenang selama kamu nggak menyalahkanku. Owen ... aku benar-benar nggak bisa kehilanganmu."Setelah mengatakannya, Rochelle pun ikut Heri masuk ke dalam mobil.Saat Naomi mau berjalan pulang, dia tiba-tiba ditarik oleh Owen di tikungan."Kamu!"Naomi mencoba untuk melawan, tapi Owen malah langsung menahan lengannya sambil berkata, "Naomi, kenapa buru-buru untuk pergi?""Pak Owen nggak menghibur Nona Rochelle? Untuk apa mencariku?"Naomi mengerutkan keningnya, dia terlihat tidak ingin ada interaksi apa pun dengan Owen.Owen pun langsung melepaskan Naomi sambil berkata, "Naomi, apakah kamu kecewa karena gagal membatalkan pertunangan denganku?"Owen pun melihat jelas ketidakpuasan dalam tatapannya
Baca selengkapnya

Bab 60

Saat Naomi kembali ke Kediaman Irawan di sore hari, Sarah terlihat sangat senang karena konferensi pers hari ini.Ketika Sarah melihat Naomi pulang, dia langsung menghampirinya berkata, "Nona Naomi, akhirnya kamu kembali. Kenapa kamu nggak memberitahuku kalau ada berita yang begitu baik? Kalau memang begitu, bukankah aku nggak perlu begitu khawatir dari kemarin?"Melihat Sarah yang tersenyum lebar, Naomi menaikkan alisnya berkata, "Bibi, bukankah kamu bahkan ingin menjualku kepada Keluarga Kusuma?""Nggak! Nggak akan kujual lagi!"Sarah langsung melambaikan tangannya berkata, "Keluarga Kusuma yang kecil itu mana bisa dibandingkan dengan Pak Owen?"Naomi duduk di sofa, Sarah pun mendekatinya berkata, "Naomi, lihatlah ... sekarang Pak Owen dan Pak Peter mencintaimu, kamu mau pilih siapa?"Mendengar pertanyaan Sarah yang begitu terus terang, Naomi bersandar di sofa sambil menanyakan, "Bibi mau aku pilih siapa?""Keluarga Gunaida memang kaya, tapi Grup Pandawa adalah penguasa Kota Lordus.
Baca selengkapnya
Sebelumnya
1
...
45678
...
28
Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status