Tidak Dapat DipercayaMata Aria menunjukkan betapa marahnya dia. Bahkan, kelihatannya dia sudah murka, matanya berubah merah.Dia meraih ponselnya dan berbalik untuk meninggalkan ruang tengah.Gilang mengikutinya. “Aku bisa membantumu dengan masalah yang sedang kamu hadapi,” ujarnya, tapi dia langsung menyesalinya.Aria berbalik untuk menatapnya lagi, matanya dipenuhi kebencian. “Berhenti mengatakan omong kosong, Gilang. Tidak ada sama sekali yang bisa kamu lakukan.”“Namun, aku sudah punya pekerjaan sekarang. Aku adalah manajer di perusahaan Alfa,” ucapnya.“Oh,” Aria menyeringai. “Apakah kamu pikir posisimu itu permanen? Alfa mungkin memperlakukanmu dengan baik hari ini, tapi dia bisa saja muak padamu besok. Dia bisa saja membuangmu seperti seonggok sampah! Apakah kamu paham?” jelasnya.Gilang menatapnya selama beberapa saat. “Dia tidak bisa membuangku,” katanya.Aria menghela nafas. “Bagaimana bisa aku berakhir bersamamu, Gilang? Bagaimana kamu bisa masuk ke dalam kamarku? B
Terakhir Diperbarui : 2024-06-18 Baca selengkapnya