Milka makin bersemangat mencaritahu tentang cucu dari Robert Barkeley. Dia akhirnya menemukan satu nama yaitu Riley Barkeley, pria 30-an tahun yang merupakan pewaris dari perkebunan dan kilang anggur keluarga Barkeley.Lalu ketika penelusurannya semakin dalam, Milka menemukan bahwa ada salah satu perkebunan anggur Riley Barkeley yang berada di kota tempat dia singgahi ini.Membaca tentang ini, Milka penuh semangat.“Waaaah kebetulan macam apa ini? Pastilah ini petunjuk Tuhan agar aku bertemu dengan Tuan Fear Laidir yang sebenarnya.”Setelah berpikir dengan hati semangat, Milka memutuskan untuk mencari sosok Riley Barkeley.Sepanjang Tn. Freddo sibuk dengan pekerjaan, Milka menjelajah kota itu, berusaha mencari pria bernama Riley Barkeley.Sayangnya, lima hari di kota itu, Milka tak berhasil menemukan pria itu.Ketika dalam perjalanan pulang, Milka terduduk dengan pikiran yang masih melayang pada sosok Riley Barkeley. Di mana dia bisa menemukan Riley?“Ini undangan untuk Sabtu ini. Kau
Last Updated : 2024-07-07 Read more