Devano mendelik mendengar hal itu, dia bersidekap menatap malas sang Ibu. Ia segera berdiri membuat Kania yang melamun ikut terkejut lalu bangkit dari duduknya. Melihat hal ini mereka menatap pasangan pengantin baru, Devano lekas melangkah mendekati sang Ibu. "Ini ...." Devano memperlihatkan kartu yang ia keluarkan dari dompetnya. "Ini bukan yang kamu inginkan," Devano langsung melemparkan kartu ke tubuh sang ibu. "Cepatlah pergi setelah mengambil kartu itu, kata sandinya satu, tiga, lima, tiga, dua, sembilan. Cepat pergi!" sentak pria tersebut.Wanita itu melotot mendapati perlakuan demikian dari anaknya. Sedangkan pria muda di samping perempuan tersebut, dia segera memungut kartu dan memasukan ke saku. Lelaki itu lekas memegang lengan Elsa, membuat sang empu menatapnya. "Barang ini sudah didapatkan, ayo kita pergi! Lagian kita gak diinginkan disini, mendingan kita bersenang-senang, Sayang," ajak lelaki itu mendayu.Pria mud
Last Updated : 2024-06-22 Read more