Di dalam ruang tunggu rumah sakit, siang hari. Andini dan Aldo duduk di kursi, berdampingan. Ruangan ramai dengan pasien dan pengunjung yang datang dan pergi. Suara bising dari luar terdengar samar-samar. Andini terlihat gelisah dan cemas. Dia memeluk boneka kesayangannya erat-erat. Sesekali, dia melirik ke arah pintu ruang ICU dengan penuh harap.Aldo terlihat bosan dan tidak mengerti apa yang terjadi. Dia sesekali memainkan maianan motor-motoran, tapi perhatiannya mudah teralihkan. Di kursi lain, aku melihat interaksi kedua anakku dengan berjalan mondar-mandir dan gelisah. Sesekali, dia menyeka air mata dengan tisu.Andini berbisik kepada Aldo. "Sebentar lagi, Nenek pasti keluar dari ruang ICU."Aldo Menatap Andini dengan mata polos. "Nenek sakit apa, Kak?"Andini tidak ingin menjelaskan detail. "Nenek sakit parah, Nak. Kita doakan saja agar nenek cepat sembuh."Aldo menundukkan kepala. "Iya, Kak.""Anak-anak, kuatlah. Nenek pasti akan baik-baik saja."Andini tersenyum."Iya, Ma. And
Last Updated : 2024-04-27 Read more