Semua Bab TERJEBAK PERNIKAHAN PALSU: Bab 11 - Bab 20

141 Bab

Bab 11

“Dasar penipu!”“Kamu emang jalang!”“Mau menipuku tapi ketahuan, kan?“Seleramu Om Om seperti ini Nara?”“Pantas aja selama ini nggak mau diajak ciuman, nggak mau diapa-apain. Rupanya seleramu yang udah tua gini, ya?”“Kamu dapat bayaran berapa dari Om Om ini?”Aris tak memedulikan Kenzo yang terus menerus mengumpati Dinara, pacar yang hampir saja dinodainya. Pria itu hanya berkonsentrasi mengurus Dinara yang terlihat lemah. Aris mengedarkan pandang, mencari-cari pakaian Dinara kalau saja tergeletak di lantai tetapi tak menemukannya.“Mana pakaian Nara?!” tanyanya dengan nada kasar setelah tak menemukan pakaian berserakan di lantai.“Cari aja di luar. Tadi aku maunya di luar, tapi Nara maunya di kamar.”Cih! Bocah! Aris menoleh dengan marah. Ia kembali melirik Dinara, tak mungkin meninggalkan gadis itu di sini sementara ia mencari pakaian Dinara di luar. Maka saat matanya melihat sehelai selimut yang menumpuk kusut di sudut ranjang, Aris memutuskan untuk memakaikan selimut itu untuk
Baca selengkapnya

Bab 12

Hari-hari yang selalu terasa menantang bagi Aris karena hingga kini ia belum mampu meruntuhkan benteng pertahanan gadis itu. Alea yang dicintainya memang berbeda dengan pacar-pacarnya terdahulu yang selalu mudah luluh padanya.Dan malam ini ia terkurung di dalam mobil masih dalam balutan pakaian kerja, mendengarkan desahan demi desahan Dinara di kursi belakang, juga tangisan iba Novi yang membuat kepala Aris rasanya seperi mau pecah saja.“Rumah kamu di mana, Novi?” Tiba-tiba saja sebuah ide melintas di kepala Aris. Mungkin akan lebih baik membawa Dinara ke rumah Novi. Sahabatnya itu pasti akan menjaga dan menemani Dinara hingga pengaruh obat dan minuman pada tubuh Dinara hilang. Dan ia tak perlu frustasi mendengar desahan-desahan Dinara sepanjang malam ini.“Rumah saya di Citra Indah, Om.” Novi menyebutkan alamatnya.“Di mana itu? Aku nggak pernah dengar.”Novi kembali menjelaskan alamat lengkapnya. Alis Aris bertaut sempurna mendengarkan Novi menyebut dan menjelaskan alamat. Itu ada
Baca selengkapnya

Bab 13

“M-maaf!” Bersamaan dengan Aris menarik tangannya dari dada Dinara, pintu mobilnya pun dibuka dari luar dengan wajah keki Novi di sana. “Saya nggak tau kalo ....” Gadis itu menggaruk tengkuk dan memilih menggantung kalimatnya.Dengan takut-takut, Novi menyerahkan beberapa potong pakaian pada Aris.“J-jangan di sini ya, Om,” kata Novi lagi.“Apanya yang jangan di sini?” Aris menautkan alis tak mengerti.“Itu ... itu kalo mau kayak tadi, tunggu di dalam aja. Jangan di sini. Nggak enak kalo ada tetangga yang ngeliat.”Aris baru menyadari bahwa Novi mungkin sempat melihat tangannya di dada Dinara tadi. “CK!” Pria itu berdecak kesal meski tak ingin menjelaskan apapun pada Novi. “Cepet pakein bajunya!” ujarnya lagi dengan nada memerintah.Novi mematung sesaat. Meski tak ingin terlalu menampakkan kekhawatirannya, tetapi dia sesungguhnya meragukan pria yang baru saja menjamah sahabatnya itu.‘Apa benar Om Om ini suami Dinara?’‘Mengapa pria itu tak kembali ke rumahnya saja dan justru memaksa
Baca selengkapnya

Bab 14

Novi menatap iba pada sahabat karibnya. Sudah berjam-jam ia menahan kantuk demi menjaga hingga Dinara terlelap dan tak lagi mengeluarkan suara-suara yang membuatnya merinding. Sudah berkali-kali pula napas berat Novi terhembus ketika ia merasa iba melihat wajah Dinara.Dinara, gadis yang awalnya tak pernah mengajaknya bicara dan Novi pun enggan mengenalkan diri terlebih dulu karena menyadari perbedaan status sosial mereka. Namun, sebuah kegiatan bakti sosial dari kampus keduanya terpaksa saling berinteraksi.Waktu itu ia dan Dinara serta beberapa teman lainnya bertugas untuk membagi-bagikan paket sembako ke perkampungan-perkampungan. Lalu Novi-lah yang mengusulkan kompleks perumahannya untuk dijadiakan sasaran. Waktu itu Novi mengajak Dinara ke rumahnya saat gadis kaya dan modis itu kebelet.Dan entah bagaimana caranya orang tua Novi menyambut Dinara, tetapi sejak saat itu Dinara selalu datang ke sana dengan berbagai macam alasan. Belakangan ia baru mengetahui bahwa gadis itu yatim pi
Baca selengkapnya

Bab 15

“Mas Aris ....”Aris yang baru saja membuka mata kebingungan ketika mendapati Dinara berada di dekatnya, dan lebih kebingungan lagi mendengar suara samar-samar dari ponselnya. Suara yang tentu saja sudah sangat dikenalinya.“Oh, shit!!” Aris menelan ludahnya kasar. Dia tentu dengan cepat bisa menyadari apa yang baru saja terjadi. Di alam bawah sadarnya tadi, ia sedang memeluk Alea, menyentuh gadisnya itu dengan lembut seperti yang biasa dilakukannya, tetapi ternyata ia melakukannya bukan pada kekasihnya melainkan pada istri belianya, Dinara.Aris menoleh ke arah ponselnya, layar di sana masih menampakkan wajah cantik Alea. Ia pun tentu tahu bahwa sambungan teleponnya dengan Alea masih ON, seperti yang selalu terjadi pada keduanya. Aris menyugar kasar rambutnya, sebelum meraih ponselnya di atas meja.“Aku jelasin nanti, Sayang,” katanya lalu mengakhiri panggilan tanpa menunggu Alea menjawab.Mata elang Aris kini tertuju penuh pada Dinara yang terlihat salah tingkah. Entah apa yang ada
Baca selengkapnya

Bab 16

Aris berkendara sambil terus memutar otak, berkali-kali pria itu terlihat mencengktam kemudi hingga ruas-ruas tangannya terlihat memutih. Dinara yang duduk di sampingnya sudah terlihat jauh lebih segar setelah tadi Novi menyuapinya bubur hangat. Obat yang dibelikan Aris di apotek tadi juga banyak membantu gadis itu melawan hangover-nya. Maka setelah Dinara tak lagi muntah-muntah, juga tak ada lagi aroma alkohol yang menguar dari tubuh gadis itu, Aris memilih untuk segera berpamitan pada Novi. Apalagi beberapa tetangga terlihat sangat jelas mondar-mandir di depan rumah Novi seolah sedang mencari tahu tentang keberadaan tamu di rumah itu.Aris menghela napas kasar, ia tahu sedang menghadapi banyak masalah karena semalaman tak pulang ke rumah. Bukan saja menghadapi pertanyaan-pertanyaan sulit dari Oma Lili, tetapi juga tentunya pertanyaan dari Alea. Apalagi keadaan Dinara pagi ini membuatnya terpaksa tak datang ke kantor. Ia bahkan memilih menonaktifkan ponselnya tadi ketika beberapa ka
Baca selengkapnya

Bab 17

“Pejamkan matamu, Nara sayang.”“Om Aris mau ngapain?”“Just closed your eyes. Biar Om yang kerja, biar Om yang urus. Oma Lili nggak akan percaya alasan alasan kuno tanpa bukti.”Meski terlihat ragu-ragu, tetapi Dinara menuruti saja perintah Aris. Gadis itu perlahan memejamkan mata. Aris terpaku beberapa detik ketika wajah keponakannya dengan mata terpejam itu kini tepat berada di depannya. Pria itu mengerjap berkali-kali memperhatikan dengan saksama wajah istri belianya yang ternyata sangat cantik. Dinara memiliki garis wajah persis ibunya, tetapi alis tebal gadis itu menurun dari ayahnya. Dan bibir mungil itu ... Aris tanpa sadar menggigit bibirnya sendiri teringat bahwa ternyata dia lah lelaki pertama yang menyentuh bibir mungil itu.“Om ....” Suara lembut Dinara membuyarkan lamunan Aris tentang bibir Dinara. Ia menggeleng berkali-kali agar ingatan tentang bibir mungil itu pergi dari kepalanya.“Hm. Jangan bergerak, Nara.” Aris kembali memberi perintah sebelum akhirnya maju hingga
Baca selengkapnya

Bab 18

“Om.” Dinara masih memanggil. “Kalo nanti Oma nggak percaya terus tinggal di rumah ... kita gimana?”“Ya mau nggak mau Om tidur di kamar kamu.”Dinara terdiam, entah apa yang ada dalam pikiran gadis itu saat ini.“Kalo sampai Oma masih nginap di rumah, jangan bikin celah yang bisa bikin Oma curiga. Kita sekamar dan harus tampil sebagaimana normalnya suami istri. Makin normal dan makin meyakinkan, makin cepat Oma pergi. Sebaliknya, semakin kita menampakkan hal yang aneh, tentu saja Oma akan semakin lama tinggal di sana.”“Emang normalnya itu seperti apa, Om?”Aris menggaruk tengkuknya. “Kamu banyak nanya, Nara!”“Biar Nara bisa tau mesti ngapain.”“Normalnya itu ... ya mesra-mesraan, sering-sering keramas pagi dan juga ... sering-sering ada tanda seperti ini di leher kamu.”Dinara menghembuskan napasnya dengan kasar, membayangkankan bagaimana Aris membuat tanda di lehernya tadi membuat jantungnya kembali berdetak kencang.“Dan satu lagi, Nara.” Aris menatap dalam-dalam mata Dinara. “Ka
Baca selengkapnya

Bab 19

“Ponselku kehabisan baterai dari semalam, Ma.” Aris duduk di hadapan ibu angkatnya dengan sikap sopan seperti biasa. Sejak tiba di rumah mewah milik kakak angkatnya yang kini dihuni Aris dengan Dinara, Oma Lili memang sudah menunggu di ruang tengah, seolah sudah tau jika anak angkat dan cucu kesayangannya itu akan pulang ke rumah.“Ponsel Nara juga tidak bisa terhubung dari kemarin.” Oma Lili menatap tajam pada Aris.“Oh, kalo itu Nara sepertinya emang sengaja memblokir nomor Mama.” Aris menjawab santai lalu menikmati ekspresi kesal dari wanita tua yang masih terlihat segar di hadapannya.Aris memang sudah menyusun sandiwara ini di depan ibu angkatnya. Kesepakatannya dengan Dinara dalam perjalanan tadi membuat Aris-lah satu-satunya kini yang berada di hadapan Oma Lili. Aris yang khawatir Dinara akan salah bicara memutuskan menggendong gadis itu tadi setibanya mereka di rumah. Pria itu lalu memberi kode pada Oma Lili untuk tidak bicara dulu karena ia sedang berkonsentrasi pada gadis ya
Baca selengkapnya

Bab 20

“Kayak ... ehm ... Nara kayak mau terbang. Ehh ... bukan. Kayak ada yang terbang di perut Nara. Ehh ... bukan. Itu kayak ... geli tapi menyenangkan.”Aris menyeringai. Cara Dinara menggambarkan ciumannya membuat Aris semakin yakin bahwa gadis itu memang masih sangat polos.“Nara ...,” panggil Aris lembut.“Iya, Om.” Dan cara Dinara menjawabnya dengan nada yang sama lembutnya membuat Aris menelan ludahnya. Ia tak pernah tahu bahwa gadis itu memiliki sisi kelembutan seperti ini, Dinara yang dilihat Aris selama ini adalah gadis belia beranjak dewasa yang keras kepala dan tak pernah ramah padanya.“Selain dengan Kenzo, Nara pernah punya pacar lain?”Dinara menggeleng, Aris menghela napasnya.“Sejak kapan Nara pacaran sama Kenzo?”“Sejak Nara SMA, Om. Sejak .... “ Dinara menggantung kalimatnya, gadis itu menatap mata Aris mencari tahu apakah pria di hadapannya ini layak untuk mendengar cerita hidupnya. “Sejak Mama dan Papa meninggal.” Dinara akhirnya menyelesaikan kalimatnya dengan suara b
Baca selengkapnya
Sebelumnya
123456
...
15
DMCA.com Protection Status