Aldo yang tadi tengah menatap sisa makanan mertuanya, dikagetkan dengan teriakan Kinanti yang meminta pertolongannya. "Mas, kok malah bengong. Ayo, bantu Papa!" teriaknya lagi.Dia pun segera mendekat untuk menolong Guntur, ya membawa tubuh laki-laki itu ke tempat yang lebih nyaman lagi. Namun, Guntur malah sempat-sempatnya menolak pertolongan dari Aldo. Dia yang muak, enggan menerima pertolongan dari menantunya itu."Diam kamu, jangan bantu saya!" teriaknya.Aldo sempat terdiam, saat Guntur melarang dirinya menolongnya untuk bangun. Melihat itu, Kinanti kembali berteriak membuat Aldo pun melanjutkan tugasnya tanpa peduli dengan teriakan penolakan dari mertuanya."Dasar sialan, jangan sentuh saya!""Udah Mas, jangan didengarkan. Bantu Papa!" mohon Kinanti."Pa, udah ya, biarin Mas Aldo bawa Papa ke kamar. Biar bisa tiduran, biar bisa istirahat dengan nyaman," ucap Kinanti menenangkan ayahnya itu.Bagaimana lagi, di sana
Last Updated : 2023-06-24 Read more