Mendahulukan Suami"Kali ini aku tak akan melepaskanmu," ucap polisi yang sebelumnya mendapat air mineral berisi racun dari Zaki."Ini adalah operasi tangkap tangan, jadi jangan bertanya surat perintah padaku!" tekan polisi itu. Mengingat sebelumnya Zaki kukuh meminta surat perintah agar bisa ikut ke kantor polisi."Ka-kamu?" Mata Zaki melebar. Bagaimana bisa, pria yang dipikir sudah mati, tiba-tiba berdiri di hadapannya sekarang? Apa mungkin dia yang berhslusinasi?Namun, apa pun itu, Zaki tak berkutik sekarang."Yul! Ambil ampul itu dan bawa ke lab!" perintah polisi itu pada rekannya. Menunjuk ke arah perawat yang juga tampak kebingungan dari kejauhan."Baik, Bang." Pria itu menyahut, seketika langkahnya mendekat pada asisten Zaki yang akan pergi ke ruang administrasi."Ada apa, Pak? Saya tidak melakukan apa pun." Perasaan perawat itu jadi buruk seketika, saat dia turut diseret dalam masalah Zaki."Pak, tolong lepaskan! Saya
Last Updated : 2022-04-23 Read more