Mendengar itu, para pimpinan tim elit ini langsung membungkuk hormat, "terimakasih senior, telah bersedia membimbing kami."Patrick Soze malambaikan tangannya dengan tenang, "Tidak usah terlalu formal, bagaimanapun kita melayani tuan yang sama. Sebagai gantinya, kalian harus bekerja keras untuk melewati ujian dari ku dan empat dewa perang sekte flamis. Ini tidaklah mudah dan kuingatkan sebelumnya, sistem beladiri kami berbeda dengan beladiri pada umumnya."Patrick memberi contoh dengan melambaikan tangannya kedepan, sebuah kabut hitam muncul dipermukaan telapak tangannya. Lalu, hanya dengan sebuah kibasan sebuah batu besar berukuran setengah orang dewasa yang berada tidak jauh didepan mereka, tiba beruba-rubah menjadi onggokan pasir berwarna hitam. Ini sudah seperti pertunjukan sihir, namun memiliki efek nyata. Tidak seperti sulap yang mengedepankan trik dan tipuan mata.Aldo dan yang lainnya sampai terperangah. Itu karena mereka menyadari sepenuhnya, jika kekua
Terakhir Diperbarui : 2022-04-17 Baca selengkapnya