Waktu yang begitu lama, sampai Hikaru menginjak usia 2 tahun. Meskipun belum bisa berjalan dengan tegak dan masih merangkak, tapi Hikaru dengan kesulitannya berbicara. Masih belajar, tapi untuk memanggil Aoi dan Makoto mama dan ayah lancar. Dengan senyum yang mengembang diapit pipi tembemnya, Hikaru merangkak menghampiri Aoi yang duduk mengobrol serius dengan Makoto. "Hikaru sayang, sini nak. Kamu jangan jauh-jauh mainnya. Hikaru, sini ayo nenek gendong," Karin berhasil menggapai Hikaru dan menggendongnya, justru menangis dan meronta-ronta. Mungkin ingin turun. Tapi Karin tak ingin Aoi dan Makoto terganggu dengan Hikaru, keduanya membahas soal serius. Entahlah, Karin tak mau ikut campur. Amschel menggeleng heran. "Ma, itu Hikaru nangis pingin turun."Karin mengangguk. Baiklah, kalau Amschel menyuruhnya akan di turuti. Daripada nanti ngambek seharian. Karin menurunkan Hikaru. "Dia kok bisa gendut gitu ya? Padahal kan Aoi kuru
Huling Na-update : 2021-11-23 Magbasa pa