Home / Pendekar / SSSN 2 : LEGENDA PEDANG NAGA API / 77. RUMOR YANG MENGHANCURKAN

Share

77. RUMOR YANG MENGHANCURKAN

Author: Evita Maria
last update Last Updated: 2024-10-17 23:25:29

Keesokan harinya, pengumuman resmi disebarkan ke seluruh penjuru Kerajaan Wu. Ratu Mei Ling mengadakan sayembara untuk mencari pendekar dengan kemampuan mengendalikan api. Hadiah yang dijanjikan sangat menggiurkan, yatu gelar kehormatan dan kedudukan tinggi di istana.

Selama berhari-hari, ratusan orang berdatangan ke istana, mengklaim diri memiliki kekuatan api. Namun, tak satu pun lolos ujian ketat yang diadakan oleh para ahli sihir istana.

Pada hari ke-30 sayembara, ketika Ratu Mei Ling mulai hilang harapan, seorang pria misterius muncul di gerbang istana. Ia memperkenalkan diri sebagai Feng Wei, seorang pendekar pengembara.

Feng Wei berdiri tegap di hadapan Ratu dengan penuh percaya diri. usianya sekitar 35 tahun, dengan postur tubuh tinggi dan berpenampilan rapi. Wajahnya cukup tampan, ia mengenakan jubah berwarna merah mencolok sementara di baliknya ia mengenakan baju dalam berwarna putih bersih terbuat dari sutra. Celananya lebar berwarna putih, dipadu sepatu boot putih dari ku
Locked Chapter
Continue Reading on GoodNovel
Scan code to download App
Comments (1)
goodnovel comment avatar
Sabam Silalahi
semakin misterius
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

  • SSSN 2 : LEGENDA PEDANG NAGA API   78. USAHA LIMA TAHUN YANG SIA-SIA

    "Kakak Lin, kau meracuni si Tua Bangka ini sudah lima tahun lamanya, mengapa dia bukannya mati malah semakin lincah dan bertenaga?" bisik Tetua Liu, matanya menyipit curiga.Tetua Lin hanya mendengus, kerutan di dahinya menunjukkan kecurigaan yang sama. Dalam hati, ia pun tak habis pikir. Setiap pagi, selama lima tahun ia telah membubuhkan racun Jantung Bayangan ke dalam makanan Ketua Ma, seperti yang pernah ia lakukan pada ketua terdahulu, Xun Huan. Namun hasilnya sangat berbeda.'Aku hanya membutuhkan waktu beberapa bulan untuk membuat Xun Huan tewas seperti terkena serangan jantung,' pikir pria haus kekuasaan itu sambil mengelus jenggot abu-abunya, 'Tapi Ketua Ma yang berusia lebih tua dan kekuatan tenaga dalamnya masih di bawah mendiang Xun Huan, bisa bertahan selama lima tahun dan dalam kondisi semakin bugar.'"Pasti ada sesuatu yang tidak beres," gumam Tetua Lin yang hanya bisa didengar oleh adik seperguruannya, tetua Liu. Ia berpaling ke arah Tetua Liu yang duduk di sampingnya

    Last Updated : 2024-10-18
  • SSSN 2 : LEGENDA PEDANG NAGA API   79. SERBUK PENGHILANG AKAL

    Du Fei mendekat, berpura-pura menyapa dengan ramah, "Wah, bukankah ini Tuan Lin Mo yang terkenal dengan jurus Tinju Selatan? Sungguh kehormatan bisa bertemu calon ketua Bu Tong Pai di sini!"Lin Mo, yang sudah setengah mabuk, tersenyum lebar. "Hah! Kau mengenalku, anak muda? Tentu saja, siapa yang tidak mengenal Lin Mo yang hebat!"Du Fei mengangguk sopan, tangannya dengan cekatan menukar sloki arak Lin Mo dengan yang baru. "Tentu saja, Tuan. Bagaimana kalau kita bersulang untuk kehebatan Anda?"Lin Mo terkekeh mabuk, matanya menyipit saat berusaha memperhatikan wajah pemuda di hadapannya dengan lebih jelas. Ia menyandarkan lengannya pada bahu Du Fei, “Mengapa sepertinya aku pernah melihatmu sebelumnya?”Du Fei tersenyum dan menjawab cepat, “Kalau Anda pelanggan rumah bordil ini, sudah pasti pernah bertemu denganku,”Lin Mo manggut-manggut sambil menyeringai lebar, “ah ya-ya kau benar, aku sering sekali kemari mengunjungi nona-nona cantik di sini.”Tanpa curiga, Lin Mo meneguk arak ya

    Last Updated : 2024-10-18
  • SSSN 2 : LEGENDA PEDANG NAGA API   80. TOPENG HANTU

    "Ti-tidak, aku tidak butuh pelayanan apa pun!" seru Du Fei mulai panik. Ia berusaha menelan ludah, tenggorokannya terasa kering, "A-aku harus pergi sekarang!"Du Fei mencoba untuk kabur, akan tetapi para wanita itu menghalangi jalannya. Mereka semakin mendekat, aroma wewangian mereka membuat kepala Du Fei pusing."Ayolah, Pemuda tampan," bisik wanita lain di telinganya. "Kau pasti lelah setelah menjahili si Kera Sakti itu, biarkan kami memijatmu."Suasana di Wisma Bunga Peony semakin riuh. Du Fei yang terpojok di sudut ruangan, merasakan jantungnya berdegup kencang saat mereka menggodanya habis-habisan. Keringat dingin membasahi dahi, trauma masa lalu membuatnya lumpuh ketakutan."Ayolah, Tampan," seorang gadis berbisik di telinganya. "Kami bisa membuatmu melupakan semua masalahmu."Tepat saat Du Fei merasa akan pingsan, sebuah suara tegas mengurai kerumunan."Cukup, Anak-Anak! Biarkan tamu kita bernapas!"Para gadis serentak menoleh. Di ambang pintu berdiri Ching-Ching, sang pemilik

    Last Updated : 2024-10-19
  • SSSN 2 : LEGENDA PEDANG NAGA API   81. DENDAM HANTU XUN HUAN

    "Lalu aku harus bagaimana?" tanya Ketua Ma, menggosok-gosok keningnya dengan tangan yang berkeringat. Suaranya terdengar putus asa, "Jangan khawatir, Paman!” ujar Du Fei santai, “Aku akan membantumu ... kelicikan harus dibalas dengan kelicikan!" Ia mengedipkan mata dengan jenaka, kilatan nakal terpancar dari matanya yang tajam.Mendengar ini, Ketua Ma merasa sedikit lega. Ia menatap Du Fei dengan pandangan penuh rasa terima kasih bercampur penyesalan. "Kalau saja tak ada dirimu, mungkin aku sudah lama mati. Maafkan bila dulu Paman tak pernah melindungimu hingga kau hanya jadi bulan-bulanan di perguruan kita."Du Fei terdiam sejenak, kenangan masa lalu berkelebat di benaknya. Ia teringat hari-hari sulit ketika ia pertama kali tiba di Bu Tong Pai, seorang anak yatim piatu yang tak memiliki apa-apa selain tekad untuk bertahan hidup. Ejekan, pukulan, dan perlakuan buruk dari murid-murid lain, terutama Lin Mo, masih terasa menyakitkan seperti baru terjadi kemarin."Ah sudahlah, Paman Ma.

    Last Updated : 2024-10-21
  • SSSN 2 : LEGENDA PEDANG NAGA API   82. DENDAM HANTU XUN HUAN 2

    Sesaat setelah semua penghuni perguruan tertidur lelap, sesosok bayangan hitam, dengan langkah mengendap-endap, menyusup ke dalam ruang kerja Ketua Ma. Sosok itu tak lain adalah Lin Mo, ia mendekati kotak kas dengan mata bersinar tamak. “He-he-he, si Tua Bodoh Ma lupa mengunci kotak kas. Sebaiknya kuambil saja semua uangnya, dan kubuat seolah-olah Anak Iblis itu yang melakukannya,” Lin Mo menyeringai sambil menggosok-gosok kedua telapak tangannya.Ketika tangan Lin Mo menyentuh tutup kotak yang terbuat dari logam itu, suhu ruangan tiba-tiba menurun drastis. Bulu kuduk murid tertua Bu Tong Pai itu berdiri dengan sendirinya, ia seperti merasakan ada kehadiran sosok lain di ruangan yang memiliki pencahayaan minim itu. "Lin Mo …," sayup-sayup ia mendengar suara yang sangat akrab di telinga,memanggilnya.“Ketua Xun?” Lin Mo meneguk ludah, kepanikan mulai menyerbu hingga kakinya sulit untuk digerakkan. Sekuat tenaga Lin Mo memerangi rasa panik, membalikkan badan perlahan, akan tetapi ia

    Last Updated : 2024-10-22
  • SSSN 2 : LEGENDA PEDANG NAGA API   83. MENOLONG GADIS KECIL

    Mentari siang sedang memantulkan kilau keemasan di permukaan sungai ketika Du Fei melompati bebatuan menuju tepi air untuk membasuh muka dan minum. Angin sejuk membelai wajahnya, dan mempermainkan rambutnya yang sebagian dibiarkan tergerai mencapai bahu.Du Fei melepas topeng wajah dan meletakkannya di atas bebatuan yang cukup tinggi sebelum mencuci muka. Setelah selesai, Du Fei duduk di atas batu besar, melepas lelah sambil menikmati pemandangan hijau di sekitarnya.Bibirnya membentuk senyuman puas mengingat serbuk Bayangan Dosa yang ia taburkan di sumur semalam, berhasil membuat Lin Mo berhalusinasi dan mengakui semua kejahatannya, mulai dari memfitnah Du Fei sampai mencuri uang kas perguruan sekian lama hanya untuk bersenang-senang. Kini murid Bu Tong Pai itu diusir dengan tidak hormat, untuk sementara Bu Tong Pai dalam kondisi aman. Paling tidak sampai Tetua Lin kembali.Ketika mengedarkan pandangan ke sekeliling sungai, matanya menangkap sosok mungil di atas batu di tepi sungai.

    Last Updated : 2024-10-22
  • SSSN 2 : LEGENDA PEDANG NAGA API   84. MURID YANG BANDEL

    Debu berwarna keemasan menari-nari di dalam sebuah kuil tua yang sunyi. Sinar matahari menembus celah-celah atap genteng, jatuh di atas meja altar usang, menerangi sosok tua yang sedang tertidur dalam posisi miring dengan kepala bertumpu pada tangan kanannyaDa Ye, ketua Partai Pengemis, Kai Pang, mendengkur dengan kerasnya hingga menggema di ruangan kosong, sesekali diselingi igauan tentang ayam goreng dan arak. Jubah lusuh abu-abu penuh tambalan yang ia kenakan, bergerak naik turun mengikuti irama nafasnya yang teratur.Sekelebat bayangan hitam melintas di ambang pintu. Du Fei, mengintip dari balik pilar kayu yang lapuk. Pemuda itu menyeringai jahil di balik topeng, memperlihatkan deretan gigi putih bersih yang tertata rapi, saat melihat gurunya yang tertidur pulas. Dengan gerakan sehalus kucing, pemuda itu mengeluarkan sebuah botol kecil dari sakunya, ramuan gatal-gatal yang ia pelajari dari Chang Su."Maaf, Guru," bisiknya geli seraya meneteskan cairan itu ke ujung tongkat Penggeb

    Last Updated : 2024-10-23
  • SSSN 2 : LEGENDA PEDANG NAGA API   85. MEMILIH JALAN HIDUP

    Du Fei duduk bersila di atap kuil, memandang bulan yang bersinar terang. Topeng hitam keemasan tergeletak di sampingnya, memperlihatkan sisik-sisik naga di pipinya yang mengkilap tertimpa cahaya bulan."Mengapa tidak tidur?" Terdengar suara Chang Su menegur dari bawah. "Tidak biasanya kau melepas topengmu, Du Fei!"Du Fei tersenyum tipis. "Aku sedang berpikir, Guru. Tentang pilihan yang kalian berikan tadi pagi."Chang Su melompat dengan ringan ke atas atap, duduk di samping muridnya. "Apakah sekarang kau sudah memutuskan?""Aku merasa ... kedua pilihan itu sama-sama menarik," Du Fei menghela nafas. "Menjadi pejabat dan memberantas korupsi dari dalam, atau mencari Pedang Naga Api dan menjadi pendekar sejati.""Kau tahu," Chang Su menyalakan pipa tembakau di tangannya, "kadang pilihan tidak selalu tentang apa yang paling menarik, tapi tentang apa yang paling sesuai dengan jalan hidupmu."Du Fei mengusap sisik di pipinya. "Dulu, Guru pernah mengatakan sisik ini mungkin pertanda. Apa mak

    Last Updated : 2024-10-23

Latest chapter

  • SSSN 2 : LEGENDA PEDANG NAGA API   212. BELUM WAKTUNYA MATI

    Matahari senja memancarkan cahaya keemasan di atas lembah ketika Ming Mei melesat di antara pepohonan, detak jantungnya berdegup kencang mengalahkan suara langkah kakinya yang berderap di tanah berbatu. Nafas tersengal, rambut hitamnya yang panjang berkibar liar, dan gaun sutranya yang robek di beberapa bagian menjadi bukti pelarian panjangnya.Di belakang gadis itu, teriakan para prajurit terdengar di antara pepohonan, "Tangkap pembunuh Nyonya Hong! Jangan biarkan dia lolos!"Ming Mei menggertakkan giginya, “Dia orang jahat, dia pantas mati!” Prajurit-prajurit makin memburunya, bagi mereka pembunuh adalah orang yang paling berbahaya di muka bumi selain siluman.*Mereka mendekat!* Ming Mei mempercepat lari meski otot-ototnya menjerit kesakitan.Hutan mulai menipis dan Ming Mei terhenti mendadak. Di hadapannya, tanah tiba-tiba berakhir—sebuah tebing curam dengan jurang dalam di bawahnya. Aliran sungai yang bergelora terlihat seperti benang perak jauh di bawah. Ia berbalik, hanya untuk

  • SSSN 2 : LEGENDA PEDANG NAGA API   211. KEMATIAN DI WISMA HARUM

    Pagi itu masih gelap ketika terdengar jeritan memecah keheningan suasana Wisma Harum. Seorang pelayan yang membawakan teh pagi untuk Nyonya Hong terpaku di ambang pintu kamar, matanya terbelalak menyaksikan pemandangan mengerikan di hadapannya."Tolong! Tolong! Nyonya Hong ... dia ... dia …," Suara pelayan itu tercekat di kerongkongan, tangannya gemetar menunjuk ke arah sosok yang tergantung di langit-langit kamar.Tubuh Nyonya Hong, pemilik sekaligus mucikari Wisma Harum yang terkenal itu, sudah kaku dengan wajah membiru. Tubuhnya berayun pelan, menggantung dari tali sutra merah yang terikat pada balok kayu berukir di langit-langit.Dalam hitungan menit, seluruh penghuni wisma berkumpul di depan kamar, saling berbisik dengan wajah pucat. Beberapa gadis menangis terisak, yang lain hanya bisa terdiam dalam keterkejutan.Penyidik Wu tiba satu jam kemudian bersama seorang tabib kota dan dua petugas pengadilan. Dengan tenang ia memperhatikan setiap sudut kamar Nyonya Hong."Sepertinya jel

  • SSSN 2 : LEGENDA PEDANG NAGA API   210. BERTARUH NYAWA

    Xie She Tai Tai mendekati Yun Hao yang terdesak. Delapan kaki laba-labanya merayap dengan gerakan menjijikkan, sementara ekor ularnya terangkat tinggi, siap menyerang. Yun Hao mundur hingga punggungnya menyentuh tebing curam. Tak ada jalan keluar."Sudah waktunya kita pergi, Suamiku," siluman itu mendesis. "Ada banyak hal menyenangkan yang akan kita lakukan."Tepat saat cakar Xie She Tai Tai nyaris mencengkeram Yun Hao, suara keras terdengar dari kejauhan."Serang!"Belasan anak panah berujung perak melesat dari balik pepohonan, menghujani tubuh Xie She Tai Tai. Siluman itu menjerit, beberapa anak panah tertancap di tubuhnya, mengeluarkan asap kehitaman.Jenderal Lo muncul dengan pedang terhunus, diikuti Chang Kong dan pasukan khusus kerajaan. "Yun Hao, menjauh dari makhluk itu!""Manusia-manusia pengganggu!" Xie She Tai Tai mendesis murka. Tubuhnya berputar, ekor ular dan kaki laba-labanya menciptakan badai serangan mematikan.Chang Kong bergerak cepat, tubuh tuanya menampakkan kemam

  • SSSN 2 : LEGENDA PEDANG NAGA API   209. DUA MENJADI SATU

    Keheningan hutan menyelubungi Yun Hao yang berjalan sendirian menuruni lereng gunung. Dedaunan kering berderak di bawah langkahnya, menciptakan jejak suara yang menandai perjalanannya. Samar-samar suara binatang malam mulai terdengar—koak-an burung hantu dan dengung serangga—pertanda matahari akan segera tenggelam.Yun Hao mempercepat langkah, berharap segera bertemu dengan rombongan Jenderal Lo yang mungkin telah mendahuluinya. Kedua tangannya mengepal erat, selalu bersiaga bila menangkap adanya gerakan mencurigakan.Mendadak, udara berubah. Hawa dingin menyergap hingga menembus tulang. Suhu turun drastis dalam sekejap, membuat nafasnya mengepulkan asap seperti berada di puncak Gunung Kunlun saat musim salju. Daun-daun di sekitarnya bergetar dan berguguran, padahal tidak ada angin yang berhembus."Siluman," gumam Yun Hao, instingnya meneriakkan adanya bahaya yang mendekat.Tepat saat itu, bayangan hitam pekat melesat dari arah belakang. Bayangan itu terbang melayang, menyapu udara di

  • SSSN 2 : LEGENDA PEDANG NAGA API   208. KESEMPATAN KEDUA

    Du Fei mengangguk. "Aku mendengar ada air terjun tak jauh dari sini. Air murni dapat menetralisir kekuatan serbuk peledak." Ia berpaling pada Ya Ci, "Kau harus melepas pakaianmu dan membersihkan tubuhmu di air terjun."Pipi Ya Ci memerah, tapi ia mengangguk karena sadar tak ada pilihan lain selain mendengarkan arahan pemuda di hadapannya. Du Fei mengulurkan tangan, dan Ya Ci menyambutnya dengan perasaan jengah. Du Fei membantunya berdiri, memastikan Tabir Api Pelindung tetap menaungi gadis itu."Aku akan menjaga Tabir Api tetap menyelimutimu hingga kita sampai di air terjun," Du Fei menjelaskan lalu berpaling pada adiknya. "Yun Hao, kita akan bertemu di lereng gunung. Tunggu aku di sana!"Yun Hao mengangguk, “Berhati-hatilah kalian!”Du Fei menggandeng tangan Ya Ci, mereka berdua melesat menembus hutan Gunung Huolong. Api keemasan bergerak di atas mereka, melindungi Ya Ci dari sentuhan sinar matahari. Sampai akhirnya, mereka tiba di sebuah air terjun tersembunyi. Air jernih mengalir

  • SSSN 2 : LEGENDA PEDANG NAGA API   207. KEMATIAN SANG PENYIHIR

    Du Fei dan Yun Hao saling bertukar pandang, merasa ada sesuatu yang tidak beres."Sebentar lagi, Negeri Qi akan berlutut di bawah kakiku!" Feng Wei tertawa terbahak-bahak. "Raja Wu akan memberiku tahta, dan aku akan menjadi penguasa terbesar sepanjang—AAARRRGHHH!"Tiba-tiba pedang itu berubah. Api di dalam kristal meledak keluar, berkobar dahsyat menyelimuti seluruh bilah hingga ke gagang. Tangan Feng Wei yang mencengkeramnya langsung melepuh, kulitnya menghitam dan meleleh seperti lilin."SAKIT! SAKIIIT!" jeritnya, refleks melemparkan pedang itu jauh-jauh.Alih-alih jatuh ke tanah, pedang itu bagai memiliki kehendak sendiri. Melayang di udara, berputar cepat menciptakan lingkaran api, sebelum melesat kembali ke arah Du Fei."KALIAN PENIPU!" Feng Wei menggeram murka, tangannya yang terluka gemetar hebat. Dengan gerakan putus asa, ia meraih kantong serbuk peledak dan melemparkannya ke arah Yun Hao. "MATILAH KALIAN!"Du Fei menjejakkan kaki ke tanah, tubuhnya melayang tinggi menyambut P

  • SSSN 2 : LEGENDA PEDANG NAGA API   206. MENYELAMATKAN ADIK

    Du Fei menunduk, memandang tanah yang masih basah oleh darah A Lung. Potongan-potongan tubuh prajurit malang itu masih berserakan, sebagai pengingat keji atas kekejaman orang-orang bangsa Wu. Hutan di sekitarnya hening, seakan menahan nafas menunggu keputusannya."Baiklah," akhirnya Du Fei mengangkat wajah, tatapannya tenang berkesan misterius. "Kita akan melakukan pertukaran. Tapi aku harus memastikan Yun Hao selamat dan tidak terluka sedikitpun."“Dalam posisimu yang lemah, kau tidak memiliki hak untuk memberikan persyaratan padaku, Bodoh!” bentak Panglima Lin disusul tawa Feng Wei, “Cepat berikan Pedang Naga Api atau kau akan melihatnya menjadi serpihan!”Du Fei berusaha menguasai emosi yang nyaris meledak, “Bila kalian mengusik sehelai rambut adikku, aku akan memastikan kalian tak bisa keluar dari hutan ini dengan selamat!” Feng Wei menyeringai, kantong serbuk peledak keemasan masih tergenggam erat di tangannya. Jari-jarinya yang berkuku panjang mengelus permukaan kantong itu, se

  • SSSN 2 : LEGENDA PEDANG NAGA API   205. UPAH SEORANG PENGKHIANAT

    Kabut kelabu tiba-tiba muncul dari segala arah, menyelimuti rombongan Du Fei dan Jenderal Lo yang sedang menuruni gunung. Kabut itu tidak wajar—terlalu pekat dan bergerak melawan angin, seperti memiliki kehendak sendiri."Kabut sihir!" Du Fei berseru, berusaha menghalau kabut dengan mengibaskan tangannya, "hati-hati! Tetap bersama!"Akan tetapi kabut sihir tersebut bergerak dengan sangat cepat dan memisahkan mereka. Du Fei merasakan tangan Yun Hao yang menggenggam jubahnya terlepas. "Yun Hao!" teriaknya, tapi suaranya teredam oleh kabut yang seakan menelan segala bunyi."Tetap tenang," bisik Dilong dari dalam pedang. "Kabut ini tidak berbahaya secara langsung. Hanya bermaksud mengacaukan."Du Fei mengangguk, mengatur nafasnya. Dengan pedang naga api sebagai pemandu, ia mulai menyusuri jalan. Kabut sihir ini pasti buatan seseorang—ia mulai menduga penyihir dari Negeri Wu pelakunya.Setelah beberapa saat berjalan mencari kelompoknya kembali, kaki Du Fei tersandung sesuatu. Ia menunduk,

  • SSSN 2 : LEGENDA PEDANG NAGA API   204. MENJADI PEMBELOT

    PLAKK!Tamparan keras Jenderal Lo mendarat di pipi A Lung. Suaranya menggema di keheningan hutan, meninggalkan bekas telapak tangan kemerahan di wajah prajurit muda itu."Lancang!" geram Jenderal Lo, matanya menyala-nyala. "Kau telah melanggar sumpah kesetiaan pada kerajaan!"A Lung memegangi pipinya yang panas, matanya berkaca-kaca menahan marah dan malu. Tanpa kata-kata lagi, ia berbalik dan berlari masuk ke dalam hutan lebat, menghilang di balik rimbunnya dedaunan."Biarkan dia pergi!" Chang Kong menghela nafas. "Kalau dia tidak menghormati anggota kerajaan, maka dia tak layak menjadi pasukan khusus istana."Du Fei menatap ke arah menghilangnya A Lung dengan pandangan prihatin. "Kebencian seperti itu tidak lahir begitu saja. Ada yang tidak kita ketahui tentang hubungannya dengan masa lalu ayah kita."Yun Hao mengamati Plakat Naga Emas di tangannya sebelum menyimpannya kembali dengan hati-hati, "Sebaiknya kita segera kembali ke kotaraja. Yang Mulia Yu Ping pasti sudah menunggu kabar

Scan code to read on App
DMCA.com Protection Status