Home / Thriller / Puzzle Killer / Puzzle Killer 5

Share

Puzzle Killer 5

Author: _starlakim
last update Last Updated: 2024-07-23 21:35:19

Pria itu masih menatap wajah Se In tanpa berkedip. Gadis itu berusaha mundur namun selangkah ia mundur, selangkah pula pria dihadapannya itu maju.

Hwang Se In meneguk salivanya kasar, ia kini terpojok pada dinding  di belakangnnya. Ia mulai berpikir untuk berani, tapi saat ia memperhatikan wajah pria dihadapannya. Ia seakan tak asing, seperti pernah bertemu dengannya disuatu tempat.

"Kamu mengenalku? " tanya pria itu.

Se In berpikir keras berusaha mengingat wajah dihadapannya saat ini.

"Tentu saja kamu pernah melihatku, aku seniormu disekolah. "

Se In kembali menimbang dan berusaha mengingatnya dengan keras.

'Gue rasa bukan disekolah , melainkan di suatu tempat. Tapi di mana ya? 'Batin Se In.

"Hwang Se In... "

Belum selesai ia berpikir, sebuah teriakan terdengar memanggil namanya. Gadis itu menengok berusaha mencari arah datangnya suara.

"Anh Su-ho tuh. "

"Lo anteknya Bedebah gila itu ya? " tanya Se In berusaha tenang. Namun wajahnya sama sekali tak menunjukan sebuah ketenangan.

Pria itu menggeleng, "dulu temen deketnya tapi sekarang bukan lagi. "

Mendengar itu, gadis yang memiliki smile eyes itu sedikit bernafas lega

"Kalo gitu tolongin gue, ajak gue kabur please. Males banget gue ketemu dia lagi. " pinta Se In pada pria yang bahkan belum ia ketahui namanya itu.

"Kenapa? Dia kan kaya , tampan, keren. Semua cewe mau kali sama dia kok kamu aneh si? "

"Udah ah buruan please tolongin gue, dia tuh orang gila . Tangan gue memar gara gara dia. " ujar Se In sembari menunjukan lengannya yang membiru.

Pria itu terdiam sejenak namun kemudian tersenyum.

"Dengan senang hati." Pria itu menarik tangan Se In membawannya berlari kecil masuk ke sebuah bangunan.

Anh Su-ho datang ketempat Hwang Se In dan pria itu bertemu. Namun untungnya mereka sudah berhasil masuk ke dalam bangunan.

"Gue bego banget sih astaga, padahal gue bisa lebih deket lagi sama cewek itu. Ah bego bego bego. " rutuk Anh Su-ho pada dirinya sendiri.

Ia bergegas kembali menuju mobil yang terparkir jauh dari tempatnya berdiri.

Sementara itu didalam bangunan yang Hwang Se In masuki, Pria yang bersamanya melirik sekilas pada gadis yang berada di sampingnya itu.

Dari raut wajahnya jelas terlihat tanda tanya begitu besar. Namun entah hal apa yang membuatnya demikian.

"Makasih udah bantuin gue." Ucap Hwang Se In sembari mengedarkan pandangannya ke sekeliling.

Pria itu tersenyum dan mengedipkan sebelah matanya, " Senang bisa membantumu Hwang Se In. "

"Tapi ngomong ngomong ini rumah siapa? Kita bisa kena masalah kalo masuk ke rumah orang sembarangan. "

"Rumah Kim Han Bin, jangan khawatir dia orangnya baik hati jadi nggak akan marah. "

"Serius? Emang Kim Han Bin itu siapa lo? Kok bisa seenaknya ngijinin orang lain masuk ke rumahnya? "

"Itu nama gue sendiri. "

"Sialan." Hwang Se In menarik kedua sudut bibirnya.

Pria yang mengaku bernama Kim Han Bin itu bergegas mengunci pintu depan rumah itu dengan begitu rapat .

Hwang Se In kembali merasa panik, setelah menyadari apa yang pria itu lakuin.

"Lo ngapain ngunci pintu depan? Gue mau keluar. Jangan macem macem lo ya! Gue cewe baik baik tau! "

Han Bin meletakan jari telunjuknya ditengah bibir dan berjalan mendekati gadis itu. Membuat Hwang Se In makin waspada.

"Gue teriak ya kalo lo sampe macem macem! "

Pria itu masih meletakan telunjuknya di tengah bibir dan makin mendekati Hwang Se In.

" To.... "

Belum sempat berteriak Kim Han Bin membekap mulut Se In , membut gadis itu berusaha berontak. Namun sepersekian detik kemudian terdengar suara gedoran keras di pintu depan.

Berulang ulang hingga pintu terlihat bergetar.

Kim Han Bin menatap mata Se In, sembari mengisyaratkan untuk tetap diam.

Gadis yang semula ketakutan itu dengan cepat mencerna sesuatu yang barusan terjadi dan mengangguk. Itu membuat Kim Han Bin melepaskan tangannya dari mulut Se In.

Gedoran dipintu masih terdengar keras. Namun tak ada suara sedikitpun yang terdengar dari sana.

"Ada apa? " tanya Se In tanpa bersuara.

Kim Han Bin tak menjawab daan malah menuntun Se In untuk berjalan ke sebuah ruangan dengan sangat hati hati.

"Masuk kita akan aman di dalam. " ujar Kim Han Bin berbisik.

Hwang Se In ragu dan menggeleng, ia takut kalau ini hanya akal akal pria dihadapannya untuk bisa berbuat tidak baik padannya.

"Aku tidak akan berbuat jahat padamu, percaya padaku. Kamu bisa memegang pisau ini dan menusukku jika aku berbuat macam macam sama kamu. " kembali Kim Han Bin berbisik.

Ia menyerahkan sebilah pisau yang berada di saku jaketnya.

Hwang Se In dengan cepat mengambilnya dan masuk ke dalam.

"Kamu bisa berbicara dengan keras sekarang, kamar ini kedap suara. " ucap Kim Han Bin sembari melepas jaketnya.

Hwang Se In masih terus waspada, jantungnya berdegup dengan kencang.

"Santai saja dan duduklah. Aku tidak akan berbuat jahat padamu. Kamu tau beberapa kasus pembunuhan yang terjadi di Distrik tempatmu tinggal? " tanya Kim Han Bin mulai membuka percakapan. Ia kemudian duduk disebuah ranjang besar yang berada di tengah ruangan.

"Distrikku? Kenapa kamu tau tempat tinggalku? " tanya Hwang Se In yang mulai penasaran dan mengesampingkan rasa takutnya.

"Kamu cukup populer dikalangan kami anak kelas 3. Jadi kami banyak tau tentangmu. "

Hwang Se In mengangkat sebelah alisnya, " populer? Aku kok nggak ngerasa sih. Nggak ada tuh yang ngenalin atau nyapa gue dulu kalo ketemu."

"Itu karena pengaruh Su-ho , mereka jelas takut. "

"Anh Su-ho? "

Hwang Se In bertambah bingung.

"Apa hubungannya? Kenapa Anh Su-ho? Hah apa sih yang sebenarnya terjadi. Tapi mula mula jelaskan dulu padaku, siapa Kim Minji? Betul pacarnya Anh Su-ho? Apa dia selamat dari Psikopat gila itu?"

Kim Han Bin terkekeh, " Itu tipuannya. "

"Yang Kim Minji Keluar dari sekolah? Yang katanya dia selamat dari psikopat? Yang katanya dia hamil sama om om? Itu semua rekayasa Anh Su-ho? "

Kim Han Bin mengangguk.

"Seefort itu dia?! Gila sih bener bener gak waras tu orang! "

"Dia bisa lebih gila dari itu. Kamu tau siapa yang menggedor pintu rumahku setiap hari di jam setengah 12 seperti tadi? "

Hwang Se In menggeleng.

"Itu preman suruhan Anh Su-ho untuk menghabisiku. "

"Hah? Emang lo salah apa?"

"Aku tau sebagian rencananya, tapi aku tidak mau membantunya."

"Kenapa? Kamu kan berteman baik dengannya bukan?"

"Karena itu berhubungan denganmu. "

"Denganku? " Hwang Se In terkejut, " memangnya aku kenapa? Kenapa Anh Su-ho mengincarku? "

Se In dibuat semakin pusing dengan penuturan Kim Han Bin.

"Aku tidak tau pastinya. "

"Sekarang kesampingin dulu Anh Su-ho dan gue mau tanya tentang pembunuhan di distrik gue. Lo tau sesuatu kan pastinya? Karena diawal tadi lo tanya tentang pembunuhan itu."

Kim Han Bin menggeleng, " Aku ingin bergabung denganmu untuk menangkap  psikopat gila itu. "

Hwang Se In melotot terkejut.

Related chapters

  • Puzzle Killer   Puzzle Killer 6

    "Kamu cukup pintar untuk terlihat bingung seperti itu Se In. " Kim Han Bin menarik kedua sudut bibirnya.Di tengah kebingungannya, Hwang Se In masih berusaha untuk berpikir . Disisi lain Kim Han Bin mendekat dan sepersekian detik kemudian, ia dengan cepat menyuntikkan sebuah cairan ke leher Hwang Se In. Entah di mana suntikan itu ia sembunyikan, yang jelas kini ia berhasil.Gadis itu terkejut namun sudah terlambat, badanya kini terasa lemas, kepalanya pusing dan pandangannya mulai kabur. Hwang Se In pingsan dan tubuhnya hampir menghantam lantai.Namun dengan sigap Kim Han Bin meraihnya. Ia menatapnya dalam dan mengelus pipi Se In yang begitu mulus."Mari kita mulai permainan yang sesungguhnya cantik." gumam Kim Han Bin seraya meletakkan tubuh gadis itu diatas ranjang.Keesokan harinya, Ahn Su-ho sudah berangkat ke sekolah. Ia memarkirkan mobilnya dan bergegas keluar menuju ruang pribadi ayahnya."Ahn Sung Hwang!" teriak Su-ho yang tanpa aba aba menendang pintu ruang pribadi ayahnya it

    Last Updated : 2024-07-26
  • Puzzle Killer   Puzzle Killer 7

    Park Do Ha segera menghubungi Lee Ha-na, untuk membantunya mencari keberadaan Hwang Se In. Ia yakin kalau omongan anak SMA waktu itu pada Lee Ha-na adalah kesungguhan.'Jangan jangan Hwang Se In ditangkap oleh psikopat itu. Bagaimana jika ia korban selanjutnya' batin Park Do Ha gelisah."Hallo ada apa? Kenapa kamu belum datang ke kantor? Apa terjadi sesuatu?" tanya Lee Ha-na dari sebrang telepon."Kumpulkan tim kita akan melakukan pencarian orang hilang. Kemungkinan ini ada hubungannya dengan psikopat yang tengah kita buru." ujar Park Do Ha tanpa basa basi."Memang siapa yang menghilang?""Hwang Se In. sejak kemarin dia tak pulang kerumah. Ingat ucapannya padamu kemarin? ""Ck, anak itu anak nakal. Mungkin saja dia tengah bersenang senang dengan teman atau mungkin pacarnya. Kenapa kamu begitu khawatir. Lagi pula peraturan di kantor orang dinyatakan hilang, jika tidak pulang ke rumah dalam kurun waktu 2 x 24 jam. Tunggu saja sampai hari esok. Jika belum juga pulang neneknya suruh buat

    Last Updated : 2024-07-27
  • Puzzle Killer   Puzzle Killer 8

    Ahn Su-ho menarik nafas panjang, memandangi punggung Kim Minji dan Im Si Wan yang perlahan semakin menjauh."Ini bukan seperti apa yang gue rencanain. Sama sekali tak sesuai harapan, sial. "Ahn Su-ho menyulut sebatang rokok yang sudah bertengger di bibirnya. Ia memutar badan dan segera ingat tujuan utama , dirinya kembali ke tempat ini."Gue plin plan banget si! Tujuan gue nyari Hwang Se In. Kenapa malah ketemu dan melow in Minji. Ah otak sama hati gue emang gak pernah sinkron!"Ia terus berjalan menyusuri jalan, mengamati setiap sudut yang ia lewati. Setelah beberapa saat ia mengamati, tiba tiba ia mengingat sesuatu."Terakhir kali Se In masuk ke gang paling ujung sana, dan plot twistnya gang itu buntu. Lebih tololnya gue nggak nyadar itu kemarin dan malah langsung pergi gitu aja! " Ujar Ahn Su-ho merutuki dirinya sendiri.Ahn Su-ho sendiri memang memiliki kepribandian yang aneh. Ia bisa menjadi beberapa orang dalam kondisi yang berbeda. Entah karena trauma masa kecil atau karna ia

    Last Updated : 2024-07-30
  • Puzzle Killer   Puzzle Killer 9

    Kakek itu tersenyum, ia kemudian memutar beberapa menit penggalan video yang berada di layar monitor.Ahn Su-ho mulai mendekat dan mengamati dengan seksama.Disana nampak Hwang Se In yang tengah berjalan, bersama seorang pria yang tak lain adalah Kim Han Bin."Siapa pria itu?" Tanya Ahn Su-ho yang langsung terperanjat , menyaksikan Hwang Se In masuk ke dalam sebuah rumah bersama pria itu.Kemudian sang kakek mengganti layar monitor dengan beberapa foto. Foto itu menunjukan seseorang dengan setelan serba hitam, berdiri di tengah rintikan hujan."Orang orang seperti kami menyebutnya, Puzzle Man. Ia begitu terkenal karena teka teki pembunuhannya begitu rumit. Hingga sampai sekarang tak pernah tertangkap, apalagi terendus keberadaannya oleh pihak kepolisian. Mungkin juga Pelaku pembunuhan Distrik Wei akhir akhir ini adalah Puzzle Man."Ahn Su-ho jadi teringat sebuah artikel yang ia temukan di meja kerja ibunya, yang menyebutkan sesuatu tentang sebuah pembunuhan di Distrik Sei beberapa wa

    Last Updated : 2024-07-31
  • Puzzle Killer   Puzzle Killer 10

    Beberapa saat kemudian, Park Do Ha sampai di kantor. Ia langsung di sambut oleh Lee Ha Na yang berwajah cemberut.Terlihat bersiap mengomel, Park Do Haa buru buru mengeluarkan secuil kertas itu."Dugaanku benar, pembunuh itu kini makin terang terangan. Kita harus segera bertindak, sebelum pembunuh itu kembali menghilang bak di telan bumi kembali."Ha Na yang mendengar hal itu terlihat terkejut. Baru saja ia akan mengomeli rekannya itu, tapi ia urungkan. Dan buru buru mengambil kertas itu.Namun setelah membacanya, ia malah terlihat sedikit tersenyum."Santai saja gak perlu buru buru, kali ini pasti dia tertangkap." Ujar Lee Ha Na bergegas membawa kertas itu masuk."Apa maksudmu santai!? Ada nyawa yang harus kita selamatkan." Ucap Park Do Ha yang berjalan di belakang Ha Na.Wanita itu tak menanggapi dan masih terus berjalan.'Biarin aja gadis itu mampus duluan, dengan begitu tak akan ada lagi yang menggangguku.' batin Ha Na."Apa kamu membencinya gara gara ia tahu sugar dadymu Ha Na?"

    Last Updated : 2024-08-01
  • Puzzle Killer   Puzzle Killer 11

    Lee Jae-myun dengan perasaan terkejut langsung melihat kertas itu. Wajahnya memerah , amarahnya kembali memuncak. Dendam di hatinya kembali timbul, mengetahui sang pelaku pembunuhan kembali meneror."Psikopat gila itu!" Geram Lee Jae-myun," sebenarnya aku sudah punya target sendiri, setelah beberapa bulan ini menyelidikinya."Kini giliran Park Do Ha yang di buat terkejut."Biasanya anda memberitahuku tentang perkembangan apapun yang anda peroleh.""Ini baru dugaan sementaraku. Belum ada bukti konkret yang bisa membuatnya di tetapkan sebagai tersangka. Lagi pula kamu tak mau membantu dengan caraku, dan lebih memilih untuk melakukan cara polisi yang jelas didalamnya banyak manipulasi! Lihat? Sampai saat ini pembunuh itu masih berkeliaran bebas di luar sana! Bahkan mungkin akan ada korban selanjutnya, Hwang Se In mungkin.""Siapa sebenarnya orang itu? Apa maksud anda ? Anda tau keberadaan Hwang Se In? Cepat katakan , Nenek Bo Ra sangat menghawatirkannya. Aku harus segera mencarinya. Sebe

    Last Updated : 2024-08-31
  • Puzzle Killer   Puzzle Killer 12

    Waktu sudah menunjukan pukul 7 malam dan rintik hujan mulai turun . Lee Jae-myun menghentikan pekerjaanya sejenak. Ia bergegas melihat ponselnya, namun tak ada balasan dari sang cucu kesayangan.Ia berusaha menelfon dan mengirimi beberapa pesan ke Ha Yi. Namun ia tak kunjung mendapatkan balasan."Apa anak itu lupa waktu lagi, dasar anak itu memang selalu seperti ini jika berurusan dengan Novel. Sampai sampai ia tak memperdulikan pesan dan panggilan dariku. Tapi entah mengapa perasaanku sangat tak enak. Lebih baik aku datang saja ke toko buku itu. " Gumam Jae-myun.Kemudian ia berpamitan kepada rekan kerjanya untuk pulang lebih awal. Ia ingin menjemput cucu kesayangannya itu. Rekan rekan yang sudah paham dengan kebiasaan Kepala Seniornya itu, mempersilahkan Jae-myun untuk pulang lebih awal.Karena memang kasus Distrik Sei belum menemukan titik terang, siapa pelaku sebenarnya. Bahkan bukti yang mengarah pada seseorang pun tak ada. Psikopat yang melakukan hal ini memang begitu hati hati

    Last Updated : 2024-09-05
  • Puzzle Killer   Puzzle Killer 13

    Park Do Ha dan Noh Park datang dengan tergesa gesa, setelah mendengar kabar kematian cucu Kepala Senior.Park Do Ha mendekat, berusaha untuk menguatkan Lee Jae-myun yang tak mau beranjak. Sedari tadi tatapannya kosong memandangi jasad cucunya yang sudah hampir selesai dilakukan olah tempat kejadian perkara."Biar polisi yang lain yang melakukan prosedur, anda ikutlah denganku." Ucap Park Do Ha sembari membantu Lee Jae-myun berdiri.Dengan lemah , Jae-myun menuruti kata kata Do Ha. Hingga beberapa saat kemudian, datang salah seorang polisi Distrik Sei yang berhasil menemukan ponsel milik Ha Yi.Polisi itu juga memberi tau bahwa dalam daftar panggilan terakhir ponsel Lee Ha Yi adalah Park Do Ha.Mendengar hal itu Lee Jae-myun, bergegas mengambil ponsel tersebut dan mengeceknya secara langsung.Ia memandang Park Do Ha dengan tatapan penuh tanda tanya."Aku berniat memberitahu anda kalau Lee Ha Yi menelfonku , namun karena ada tugas aku jadi lupa akan hal itu." Jujur Park Do Ha yang meras

    Last Updated : 2024-09-18

Latest chapter

  • Puzzle Killer   Puzzle Killer 13

    Park Do Ha dan Noh Park datang dengan tergesa gesa, setelah mendengar kabar kematian cucu Kepala Senior.Park Do Ha mendekat, berusaha untuk menguatkan Lee Jae-myun yang tak mau beranjak. Sedari tadi tatapannya kosong memandangi jasad cucunya yang sudah hampir selesai dilakukan olah tempat kejadian perkara."Biar polisi yang lain yang melakukan prosedur, anda ikutlah denganku." Ucap Park Do Ha sembari membantu Lee Jae-myun berdiri.Dengan lemah , Jae-myun menuruti kata kata Do Ha. Hingga beberapa saat kemudian, datang salah seorang polisi Distrik Sei yang berhasil menemukan ponsel milik Ha Yi.Polisi itu juga memberi tau bahwa dalam daftar panggilan terakhir ponsel Lee Ha Yi adalah Park Do Ha.Mendengar hal itu Lee Jae-myun, bergegas mengambil ponsel tersebut dan mengeceknya secara langsung.Ia memandang Park Do Ha dengan tatapan penuh tanda tanya."Aku berniat memberitahu anda kalau Lee Ha Yi menelfonku , namun karena ada tugas aku jadi lupa akan hal itu." Jujur Park Do Ha yang meras

  • Puzzle Killer   Puzzle Killer 12

    Waktu sudah menunjukan pukul 7 malam dan rintik hujan mulai turun . Lee Jae-myun menghentikan pekerjaanya sejenak. Ia bergegas melihat ponselnya, namun tak ada balasan dari sang cucu kesayangan.Ia berusaha menelfon dan mengirimi beberapa pesan ke Ha Yi. Namun ia tak kunjung mendapatkan balasan."Apa anak itu lupa waktu lagi, dasar anak itu memang selalu seperti ini jika berurusan dengan Novel. Sampai sampai ia tak memperdulikan pesan dan panggilan dariku. Tapi entah mengapa perasaanku sangat tak enak. Lebih baik aku datang saja ke toko buku itu. " Gumam Jae-myun.Kemudian ia berpamitan kepada rekan kerjanya untuk pulang lebih awal. Ia ingin menjemput cucu kesayangannya itu. Rekan rekan yang sudah paham dengan kebiasaan Kepala Seniornya itu, mempersilahkan Jae-myun untuk pulang lebih awal.Karena memang kasus Distrik Sei belum menemukan titik terang, siapa pelaku sebenarnya. Bahkan bukti yang mengarah pada seseorang pun tak ada. Psikopat yang melakukan hal ini memang begitu hati hati

  • Puzzle Killer   Puzzle Killer 11

    Lee Jae-myun dengan perasaan terkejut langsung melihat kertas itu. Wajahnya memerah , amarahnya kembali memuncak. Dendam di hatinya kembali timbul, mengetahui sang pelaku pembunuhan kembali meneror."Psikopat gila itu!" Geram Lee Jae-myun," sebenarnya aku sudah punya target sendiri, setelah beberapa bulan ini menyelidikinya."Kini giliran Park Do Ha yang di buat terkejut."Biasanya anda memberitahuku tentang perkembangan apapun yang anda peroleh.""Ini baru dugaan sementaraku. Belum ada bukti konkret yang bisa membuatnya di tetapkan sebagai tersangka. Lagi pula kamu tak mau membantu dengan caraku, dan lebih memilih untuk melakukan cara polisi yang jelas didalamnya banyak manipulasi! Lihat? Sampai saat ini pembunuh itu masih berkeliaran bebas di luar sana! Bahkan mungkin akan ada korban selanjutnya, Hwang Se In mungkin.""Siapa sebenarnya orang itu? Apa maksud anda ? Anda tau keberadaan Hwang Se In? Cepat katakan , Nenek Bo Ra sangat menghawatirkannya. Aku harus segera mencarinya. Sebe

  • Puzzle Killer   Puzzle Killer 10

    Beberapa saat kemudian, Park Do Ha sampai di kantor. Ia langsung di sambut oleh Lee Ha Na yang berwajah cemberut.Terlihat bersiap mengomel, Park Do Haa buru buru mengeluarkan secuil kertas itu."Dugaanku benar, pembunuh itu kini makin terang terangan. Kita harus segera bertindak, sebelum pembunuh itu kembali menghilang bak di telan bumi kembali."Ha Na yang mendengar hal itu terlihat terkejut. Baru saja ia akan mengomeli rekannya itu, tapi ia urungkan. Dan buru buru mengambil kertas itu.Namun setelah membacanya, ia malah terlihat sedikit tersenyum."Santai saja gak perlu buru buru, kali ini pasti dia tertangkap." Ujar Lee Ha Na bergegas membawa kertas itu masuk."Apa maksudmu santai!? Ada nyawa yang harus kita selamatkan." Ucap Park Do Ha yang berjalan di belakang Ha Na.Wanita itu tak menanggapi dan masih terus berjalan.'Biarin aja gadis itu mampus duluan, dengan begitu tak akan ada lagi yang menggangguku.' batin Ha Na."Apa kamu membencinya gara gara ia tahu sugar dadymu Ha Na?"

  • Puzzle Killer   Puzzle Killer 9

    Kakek itu tersenyum, ia kemudian memutar beberapa menit penggalan video yang berada di layar monitor.Ahn Su-ho mulai mendekat dan mengamati dengan seksama.Disana nampak Hwang Se In yang tengah berjalan, bersama seorang pria yang tak lain adalah Kim Han Bin."Siapa pria itu?" Tanya Ahn Su-ho yang langsung terperanjat , menyaksikan Hwang Se In masuk ke dalam sebuah rumah bersama pria itu.Kemudian sang kakek mengganti layar monitor dengan beberapa foto. Foto itu menunjukan seseorang dengan setelan serba hitam, berdiri di tengah rintikan hujan."Orang orang seperti kami menyebutnya, Puzzle Man. Ia begitu terkenal karena teka teki pembunuhannya begitu rumit. Hingga sampai sekarang tak pernah tertangkap, apalagi terendus keberadaannya oleh pihak kepolisian. Mungkin juga Pelaku pembunuhan Distrik Wei akhir akhir ini adalah Puzzle Man."Ahn Su-ho jadi teringat sebuah artikel yang ia temukan di meja kerja ibunya, yang menyebutkan sesuatu tentang sebuah pembunuhan di Distrik Sei beberapa wa

  • Puzzle Killer   Puzzle Killer 8

    Ahn Su-ho menarik nafas panjang, memandangi punggung Kim Minji dan Im Si Wan yang perlahan semakin menjauh."Ini bukan seperti apa yang gue rencanain. Sama sekali tak sesuai harapan, sial. "Ahn Su-ho menyulut sebatang rokok yang sudah bertengger di bibirnya. Ia memutar badan dan segera ingat tujuan utama , dirinya kembali ke tempat ini."Gue plin plan banget si! Tujuan gue nyari Hwang Se In. Kenapa malah ketemu dan melow in Minji. Ah otak sama hati gue emang gak pernah sinkron!"Ia terus berjalan menyusuri jalan, mengamati setiap sudut yang ia lewati. Setelah beberapa saat ia mengamati, tiba tiba ia mengingat sesuatu."Terakhir kali Se In masuk ke gang paling ujung sana, dan plot twistnya gang itu buntu. Lebih tololnya gue nggak nyadar itu kemarin dan malah langsung pergi gitu aja! " Ujar Ahn Su-ho merutuki dirinya sendiri.Ahn Su-ho sendiri memang memiliki kepribandian yang aneh. Ia bisa menjadi beberapa orang dalam kondisi yang berbeda. Entah karena trauma masa kecil atau karna ia

  • Puzzle Killer   Puzzle Killer 7

    Park Do Ha segera menghubungi Lee Ha-na, untuk membantunya mencari keberadaan Hwang Se In. Ia yakin kalau omongan anak SMA waktu itu pada Lee Ha-na adalah kesungguhan.'Jangan jangan Hwang Se In ditangkap oleh psikopat itu. Bagaimana jika ia korban selanjutnya' batin Park Do Ha gelisah."Hallo ada apa? Kenapa kamu belum datang ke kantor? Apa terjadi sesuatu?" tanya Lee Ha-na dari sebrang telepon."Kumpulkan tim kita akan melakukan pencarian orang hilang. Kemungkinan ini ada hubungannya dengan psikopat yang tengah kita buru." ujar Park Do Ha tanpa basa basi."Memang siapa yang menghilang?""Hwang Se In. sejak kemarin dia tak pulang kerumah. Ingat ucapannya padamu kemarin? ""Ck, anak itu anak nakal. Mungkin saja dia tengah bersenang senang dengan teman atau mungkin pacarnya. Kenapa kamu begitu khawatir. Lagi pula peraturan di kantor orang dinyatakan hilang, jika tidak pulang ke rumah dalam kurun waktu 2 x 24 jam. Tunggu saja sampai hari esok. Jika belum juga pulang neneknya suruh buat

  • Puzzle Killer   Puzzle Killer 6

    "Kamu cukup pintar untuk terlihat bingung seperti itu Se In. " Kim Han Bin menarik kedua sudut bibirnya.Di tengah kebingungannya, Hwang Se In masih berusaha untuk berpikir . Disisi lain Kim Han Bin mendekat dan sepersekian detik kemudian, ia dengan cepat menyuntikkan sebuah cairan ke leher Hwang Se In. Entah di mana suntikan itu ia sembunyikan, yang jelas kini ia berhasil.Gadis itu terkejut namun sudah terlambat, badanya kini terasa lemas, kepalanya pusing dan pandangannya mulai kabur. Hwang Se In pingsan dan tubuhnya hampir menghantam lantai.Namun dengan sigap Kim Han Bin meraihnya. Ia menatapnya dalam dan mengelus pipi Se In yang begitu mulus."Mari kita mulai permainan yang sesungguhnya cantik." gumam Kim Han Bin seraya meletakkan tubuh gadis itu diatas ranjang.Keesokan harinya, Ahn Su-ho sudah berangkat ke sekolah. Ia memarkirkan mobilnya dan bergegas keluar menuju ruang pribadi ayahnya."Ahn Sung Hwang!" teriak Su-ho yang tanpa aba aba menendang pintu ruang pribadi ayahnya it

  • Puzzle Killer   Puzzle Killer 5

    Pria itu masih menatap wajah Se In tanpa berkedip. Gadis itu berusaha mundur namun selangkah ia mundur, selangkah pula pria dihadapannya itu maju.Hwang Se In meneguk salivanya kasar, ia kini terpojok pada dinding di belakangnnya. Ia mulai berpikir untuk berani, tapi saat ia memperhatikan wajah pria dihadapannya. Ia seakan tak asing, seperti pernah bertemu dengannya disuatu tempat."Kamu mengenalku? " tanya pria itu.Se In berpikir keras berusaha mengingat wajah dihadapannya saat ini."Tentu saja kamu pernah melihatku, aku seniormu disekolah. "Se In kembali menimbang dan berusaha mengingatnya dengan keras.'Gue rasa bukan disekolah , melainkan di suatu tempat. Tapi di mana ya? 'Batin Se In."Hwang Se In... "Belum selesai ia berpikir, sebuah teriakan terdengar memanggil namanya. Gadis itu menengok berusaha mencari arah datangnya suara."Anh Su-ho tuh. ""Lo anteknya Bedebah gila itu ya? " tanya Se In berusaha tenang. Namun wajahnya sama sekali tak menunjukan sebuah ketenangan.Pria

DMCA.com Protection Status