“Sam, kamu salah apa sama dia? Sampai dia datang ke sini cari kamu,” kata Calvin.Samuel terdiam sejenak. “Seorang gadis? Namanya siapa?”“Dia nggak bilang.” Calvin bertanya lagi, “Kamu curi barangnya? Atau habis kamu apakan dia? Aku lihat dia sepertinya geram sekali setiap kali ungkit soal kamu. Dia datang karena mau buat perhitungan denganmu, kan?”Setelah mendengar gadis itu tidak memberitahu alasan dia mencari Samuel, Samuel pun berkata, “Kak Calvin, memangnya aku orang seperti itu? Lagi pula, keluarga kita nggak kekurangan apa pun. Untuk apa aku curi barang dia? Yang ada orang lain yang curi barang kita.”“Aku juga nggak mungkin lakukan apa pun padanya. Dia pasti salah orang. Lagi pula, aku nggak kenal banyak gadis muda. Biasanya aku lebih sering hadapi ibu-ibu.”Para wanita karier yang cukup tangguh sampai memenuhi kualifikasi untuk berbisnis dengan Samuel umumnya sudah berusia di atas 40 tahun.“Jangan-jangan dia target yang Nenek tetapkan untuk kamu?” ujar Calvin.Samuel berkat
Samuel hanya bertemu dengan orang yang mengganggunya dalam mimpinya. Kemudian, dia melakukan sesuatu yang membuat orang itu marah. Faktanya, dia bahkan tidak tahu nama orang tersebut. Samuel sama sekali tidak menyangka orang itu tahu namanya, bahkan bisa sampai datang ke Kota Mambera untuk mencarinya. Terlebih lagi, orang itu sampai datang ke Adhitama Group.Hati nurani Samuel merasa bersalah. Meskipun dia sendiri merasa perbuatannya tidak termasuk buruk, tetap saja dia merasa sangat gelisah, takut ketahuan oleh kakaknya.***Stefan menemani Olivia pergi ke bagian rawat inap. Olivia membawa sebuket bunga, sedangkan Stefan membawa beberapa kantong di tangannya. Keduanya sangat merendah, tidak membawa tim pengawal mereka. Mereka bahkan sengaja memakai kacamata hitam dan masker agar tidak dikenali.Keduanya pergi ke bagian rawat inap Obstetri dan Ginekologi dengan menggunakan lift. Begitu keluar dari lift, Olivia mempercepat langkah kakinya.Stefan mengikutinya dan mengingatkannya dengan
“Kak Tiara hari ini sudah boleh keluar dari rumah sakit. Jadi aku kepikiran beli buket bunga untuk Kak Tiara.” Olivia melihat ke sekeliling ruangan, lalu tertawa pelan. “Aku nggak menyangka semua orang berpikiran sama seperti aku. Semua barang sudah dibereskan? Nggak ada yang bisa aku bantu. Kalau begitu aku bantu bawa bunga saja.”Usai berkata, Olivia tertawa lagi. Tiara keluar dari rumah sakit setelah melahirkan anak. Rombongannya begitu menarik perhatian.Olivia dan Stefan berada di tengah kerumunan, masing-masing memegang buket bunga. Keduanya berjalan berdampingan, sesekali mereka akan saling menatap dan memberikan senyuman kepada satu sama lain. Mereka terlihat begitu bahagia dan mesra.Setelah keluar dari bangsal rawat inap, semua orang berjalan menuju tempat parkir rumah sakit. Tempat parkir berada di depan pintu masuk poli rawat jalan. Jadi mereka mau tidak mau harus melewati pintu masuk poli rawat jalan. Siapa sangka, Stefan dan Olivia berpapasan dengan Giselle di pintu masu
Calvin tidak hanya membentak Giselle dengan keras dan mengusirnya keluar, Calvin juga mengambil semua barang yang bisa diraihnya dan melemparkannya ke arah Giselle.Sikap pria itu membuat Giselle begitu ketakutan hingga wajahnya menjadi pucat pasi. Secara naluriah, dia pun segera berdiri dan berlari untuk menyelamatkan nyawanya sendiri. Meskipun Giselle sudah berlari sangat cepat, punggungnya beberapa kali dihantam piring yang dilemparkan Calvin, membuat Giselle sakit setengah mati.Namun, Giselle hanya bisa terus berlari dengan cepat, tidak sempat menghiraukan rasa sakit di punggungnya lagi. Setelah berlari jauh dari rumah itu, dia baru berani berhenti. Dia menunggu selama beberapa saat, baru berani berbalik dan kembali untuk mengambil mobilnya. Kemudian, dia cepat-cepat kembali ke rumah kontrakannya yang sekarang. Awalnya Giselle ingin mengoles obat sendiri. Namun, punggungnya sangat sakit tak tertahankan sehingga mau tidak mau dia harus ke rumah sakit untuk diperiksa dokter dan dib
Bibi tukang bersih-bersih itu hanya melemparkan secarik kertas ke dalam mobil Giselle lalu pergi begitu saja. Awalnya dia ingin memberitahu Giselle kalau seseorang sedang menunggunya di toko roti dekat rumah sakit. Namun, Giselle langsung memarahinya, bahkan dengan kata-kata yang begitu kasar. Bibi itu berusaha keras baru berhasil menahan diri untuk langsung memukul Giselle, tapi jangan harap dia mau bicara dengan Giselle lagi.Giselle awalnya mengira bibi itu membuang sampah ke dalam mobilnya. Dia mengambil kertas itu dan hendak turun dari mobil. Tiba-tiba dia menyadari ada tulisan di kertas tersebut. Dia membuka kertas itu dan melihat satu kalimat tertulis di sana. Kita ketemu di toko roti, Nyonya Vikar. Giselle baru sadar, ternyata bibi itu mengetuk jendela mobilnya karena sedang membantu seseorang memberikan catatan itu padanya. Giselle pun segera keluar dari mobil dan mengejar bibi itu, tapi sayangnya bibi itu sudah pergi. Terlebih lagi, Giselle baru saja memarahinya dengan amat
Tujuan Patricia adalah menyingkirkan Olivia. Karena Olivia adalah menantu keluarga Adhitama. Selama Olivia masih hidup, keluarga Adhitama akan selalu menjadi penopang Olivia dan Odelina. Keluarga Adhitama juga akan bersekutu dengan keluarga Sanjaya untuk melawan keluarga Gatara.Patrisia membunuh kakak dan adiknya, mengorbankan keluarganya sendiri untuk menjadi kepala keluarga Gatara. Dia telah menjadi kepala keluarga Gatara selama puluhan tahun. Sekarang suruh dia menyerahkan posisinya kepada keturunan kakaknya, Patricia sungguh tidak bisa.Dulu, dia bahkan bisa menyingkirkan kakak dan adik kandungnya. Sekarang, menyingkirkan keponakan dan cucu keponakannya baginya seperti mematikan seekor semut. Tidak ada rasa sakit, juga tidak akan ada keraguan sama sekali.Namun, Patricia tidak bisa tinggal lama di Kota Mambera. Dia sudah tinggal terlalu lama di kota ini, sehingga keluarga Adhitama juga keluarga Sanjaya terus mengawasinya. Selain itu, dia tidak memiliki kekuasaan dan pengaruh di Ko
Olivia tersenyum dan menggoda Amelia. “Mel, kamu sangat suka anak-anak, cepat punya anak sama Jonas.”Amelia mencium keponakannya, lalu berkata, “Tunggu aku menikah dengan Jonas, kami akan cepat-cepat punya anak. Setelah punya anak, urusan terbesar dalam hidup sudah selesai. Aku bisa fokus jalankan bisnis kita.”“Aku kira setelah menikah kamu butuh waktu untuk jalani kehidupan berdua dulu. Dua tahun kemudian baru punya anak,” kata Tiara.“Awalnya aku mau hidup berdua dulu selama dua tahun setelah menikah. Tapi sekarang aku berubah pikiran. Aku dan Jonas sudah nggak terlalu muda lagi. Kalau kami menikah tahun depan, kami harus mulai buat rencana sedini mungkin. Setelah punya anak, usiaku sudah 30 tahun.”Amelia satu tahun lebih tua dari Olivia. “Dulu aku nggak suka anak-anak. Tapi sejak bertemu Russel, aku jadi mulai suka anak-anak. Sekarang aku semakin suka. Bayi seperti keponakan ini sangat mudah diasuh. Kalau sudah kenyang ya tidur, bangun tidur minum susu lagi. Nggak sering merengek
Masih ada beberapa hari lagi sebelum masa cuti Stefan berakhir.“Ada apa, Kak?” tanya Olivia.“Hari ini aku dan Daniel sama-sama sibuk, nggak sempat pergi jemput Russel pulang sekolah. Kamu dan Stefan pergi jemput dia, lalu antar saja dia ke tempat papanya. Papanya bilang mau bertemu dengannya.”Roni bilang dia tidak akan pernah muncul di hadapan Odelina lagi, juga tidak akan mengganggu kehidupan Odelina lagi. Dia sungguh menepati janjinya.Jika keluarga Pamungkas ingin bertemu dengan Russel, maka Odelina akan mengantar Russel ke rumah yang dia tinggali bersama Roni dulu. Ibu Roni akan menunggu di bawah. Setelah menyerahkan Russel ke neneknya, Odelina langsung pergi. Saat Russel mau pulang, keluarga Pamungkas akan langsung mengantar Russel ke Resto Makan Sepuasnya.“Oke. Nanti aku dan Stefan akan jemput Russel. Russel makan di rumah papanya?”“Tanya Russel saja. Kalau dia mau makan di sana, biarkan saja. Besok Sabtu, dia libur. Dia boleh menginap di sana. Kalian nggak perlu tunggu dia.
Yohanna memegang data Ronny dan membacanya dengan saksama. Data lelaki itu tidak terlalu rumit. Disebutkan bahwa dia memiliki dua saudara kandung, orang tuanya sudah pensiun, kakak laki-lakinya sudah menikah dan memiliki keluarga yang harmonis. Ronny sendiri adalah seorang pengusaha kecil.Sejak kecil, dia sangat suka memasak, meskipun dia sekarang menjadi bos kecil, dia tetap menikmati memasak. Namun, dalam data tersebut tidak disebutkan bahwa Ronny adalah putra keenam keluarga Adhitama, mungkin karena sekretaris Yohanna tidak dapat menemukan informasi tersebut. Ada kemungkinan Ronny melakukan sesuatu di Mambera agar orang-orang Yohannya hanya dapat menemukan data dasarnya saja.Stefan sengaja membantu Ronny menyembunyikan identitasnya sebagai putra keenam keluarga Adhitama, agar Yohanna tidak takut dengan statusnya dan menolak untuk merekrutnya. Namun, fakta bahwa Ronny adalah pengusaha kecil dengan sedikit keberhasilan tidak disembunyikan oleh Stefan. Dia tetap ingin menunjukkan b
Mereka sama sekali tidak perlu orang tua mereka menghabiskan energi untuk mengurus mereka lagi. Jadi, ayahnya sama sekali tidak mengurus mereka. Hanya ibu yang khawatir, sehingga hubungan mereka dengan ibu lebih baik sedikit.Yohanna berkata, “Jangan terlalu banyak mendengarkan gosip orang lain, oke? Hanya dengan mencobanya sendiri, kamu akan tahu bagaimana rasanya.""Keluarga seperti kita ini, nggak perlu khawatir hidup akan sulit. Kita punya dukungan." Yohanna berkata lagi, "Selama kita cukup kuat, keluarga kita juga cukup kuat. Dengan dua hal ini saja, walau kita memilih pria yang berkarakter baik, kita nggak akan menjalani kehidupan yang buruk." "Itu benar. Kak, kapan kakak mulai pacaran? Aku ingin punya kakak ipar." Yohanna pura-pura memarahi adiknya, "Nggak sopan, kamu pikir kakak punya waktu untuk pacaran? Di sekitar kita, pria muda yang cocok sudah menikah. Yang nggak cocok, kita nggak suka. Jadi, kenapa harus terburu-buru?" "Kak percaya pada takdir. Kalau ada jodoh, meski
Dira berkata, “Bisa buat Kak Yohanna makan sudah sangat baik. Ada berapa koki pembuat kue seluruh Kota Aldimo ini yang bisa buat Kakak memakannya?”Yohanna terdiam sesaat. Dia menatap adiknya sekilas dan bertanya, “Dira, jujur sama Kakak. Kamu suka sama Ronny? Sepertinya kamu cukup memerhatikan dia. Kamu juga sangat peduli apakah dia bisa jadi koki keluarga kita.”"Kalau kamu memang suka dia, kamu bisa saja mengganti kokimu sendiri dan mempekerjakan dia. Dengan begitu, kamu bisa menikmati masakannya setiap hari dan sekaligus bisa menjalin hubungan cinta. Tapi dia hanya seorang koki, ada kesenjangan besar antara kalian. Nggak tahu apakah Om dan Tante akan menerima seorang koki sebagai menantu mereka." "Kalau orang tuaku, pasti nggak setuju." Keluarga Pangestu adalah salah satu keluarga terkaya di Kota Aldimo. Dengan status keluarga yang tinggi dan aset yang besar, standar mereka dalam memilih menantu tentu saja sangat tinggi. Yohanna tidak bermaksud merendahkan siapa pun. Namun, dia
Stefan setuju dengan saran istrinya. Mereka tidak ikut campur dan biarkan kedua orang itu ada kesempatan untuk berbicara langsung.“Aku sudah bilang sama Samuel dan dia akan datang.” “Kalau kamu yang urus, aku pasti tenang. Kalau begitu kamu lanjutkan pekerjaanmu dulu. Aku juga mau sibuk sebentar.” “Iya, tapi jangan terlalu lelah, dan jangan duduk terlalu lama. Sesekali bangun dan berjalan-jalan.” Perempuan itu sedang hamil. Meskipun tubuhnya masih ringan dan lincah, duduk terlalu lama tetap tidak baik. “Aku tahu, aku lebih menjaga bayi kita daripada kamu.” Keduanya saling mengingatkan satu sama lain sebelum Olivia menutup telepon lebih dulu.Di waktu yang sama, di Kota Aldimo.Ronny sedang sibuk sendirian di dapur besar. Bahan makanan yang dia butuhkan untuk memasak sudah dibeli oleh kepala pelayan pagi ini dan semuanya segar. Karena tidak tahu menu apa yang akan dibuatnya, kepala pelayan memutuskan untuk tidak membantu dan membiarkan Ronny mengurusnya sendiri. Lelaki itu juga t
Stefan tidak peduli dengan kebingungan adiknya itu. Yang penting Stefan sudah menyampaikan pesannya, dan Samuel juga sudah memberikan jawaban. Sekalipun lelaki itu sudah menebak sesuatu, dia pasti tidak akan berani membatalkannya, selama Samuel masih mengakui Stefan sebagai kakaknya. Stefan kemudian menelepon istrinya untuk memberi tahu keberhasilannya menyampaikan pesan, sambil mencari tahu alasan istrinya tiba-tiba ingin mengajak Samuel makan malam. Olivia tertawa dan berkata, “Pasangan Samuel sudah datang mencarinya, tepatnya gadis pilihan nenek untuk dia.” “Tunggu, pasangan Samuel datang mencarinya? Kenapa malah mencarimu? Bukankah seharusnya dia mencari Samuel langsung?” tanya Stefan merasa lucu setelah terkejut sejenak. “Katarina bilang, Samuel itu kadang-kadang nggak mengangkat telepon dan nggak balas pesan. Dia juga nggak tahu di mana Samuel tinggal di Mambera. Jadi, dia datang mencariku untuk bertanya.” “Saat aku baru kembali ke kantor sore tadi, semua orang memberitahuku
“Samuel, sekarang kamu ada di Mambera, ‘kan?”“Iya, sudah pulang.”Samuel tampak sedikit tidak enak hati menjelaskan, “Kak, aku langsung sibuk begitu pulang dan nggak ada waktu buat pulang. Aku juga nggak ada waktu untuk lihat Nenek. Nenek kangen sama aku, ya? Akhir pekan ini aku pulang dan akan menemani Nenek beberapa hari.”Nenek itu seperti anak kecil tua. Dia butuh ditemani untuk bermain. Setiap kali mereka punya waktu, mereka senang menemani neneknya bermain. Namun seringnya, mereka yang dibuat kewalahan oleh nenek. Yang penting Nenek senang. “Itu urusan akhir pekan. Malam ini ada waktu, ‘kan? Kakak iparmu bilang mau mengajakmu makan malam di Mambera Hotel. Katanya datang saja menjelang sore.” Samuel tertegun sejenak, lalu bertanya, “Kak Olivia mau mengajak aku makan?” Kenapa Olivia bisa tiba-tiba mengajaknya makan malam?Samuel merasa sedikit gelisah, seolah ada sesuatu yang tidak biasa dengan ajakan makan malam ini. Mungkin ini alasan kenapa dia merasa tidak tenang sepanjang
“Nggak semua orang bisa lugas dan tegas kayak kamu, Amelia. Masalah perasaan adalah hal yang paling sulit ditangani.”Olivia tidak bisa melakukan hal yang sama seperti Amelia. Olivia teringat ketika dia mengetahui identitas Stefan yang sebenarnya. Saat itu, Olivia sangat marah sampai melayangkan gugatan cerai. Namun di saat yang bersamaan, hatinya terasa sangat sakit karena dia sudah terjerat oleh Stefan. Namun, Amelia berbeda dengannya. Amelia bisa memutus perasaannya kepada Stefan dalam sekejap mata tanpa penyesalan ketika mengetahui tentang hubungan Stefan dan Olivia. Tidak banyak perempuan di dunia ini yang bisa melakukan hal yang sama seperti Amelia. Amelia tersenyum seraya berkata, “Benar, aku lugas dan tegas. Aku akan langsung menyerah ketika tidak ada harapan sama sekali. Lagi pula, masih ada banyak laki-laki baik yang cocok untukku di luar sana.”“Cepat telepon Stefan dan suruh dia menghubungi Samuel. Aku mau dengar berita tentangnya.”Sekarang, Amelia sudah tertular virus b
“Samuel? Samuel, sepupunya Stefan, ya?” Amelia mengenal semua cucu keluarga Adhitama. Namun, tiga cucu pertama adalah orang-orang yang paling dikenalnya, sedangkan sisanya Amelia kurang mengenal mereka. Bahkan Amelia juga tidak terlalu ingat perawakan dan wajah mereka kalau tidak melihat mereka secara langsung. Olivia pun berkata, “Ya, Samuel mendekati Katarina, tapi dia juga menggantung gadis itu tanpa memberikan jawaban yang pasti. Katarina datang ke sini karena dia membutuhkan jawaban dari Samuel.”“Samuel bisa terus mengejar Katarina kalau dia menyukai gadis itu. Tapi, dia tidak boleh menggoda Katarina kalau memang tidak menyukainya.”Olivia mengeluh tentang saudara iparnya. Bagaimanapun juga, semua keturunan laki-laki keluarga Adhitama adalah sosok yang luar biasa. Rasanya, tidak akan ada perempuan yang bisa menolak mereka. “Mungkin, Samuel sengaja melakukannya untuk memancing Katarina,” ujar Amelia. “Kalau memang begitu, Samuel berhasil karena Katarina tampak sudah menyukainy
Katarina memberikan Olivia kartu namanya lalu berkata, “Bu Olivia, ini kartu namaku dan ada nomor kontakku. Aku akan berada di Mambera selama seminggu, jadi kamu bisa menghubungiku kalau ada berita dari Samuel.”Olivia menerima kartu nama itu lalu berkata dengan penuh perhatian, “Bu Katarina menginap di mana?”“Di Mambera Hotel milik keluarga Adhitama.”Olivia langsung tersenyum seraya berkata, “Mambera Hotel adalah salah satu hotel terbaik di Mambera dengan tingkat keamanan yang sangat tinggi.”“Kamu bisa menginap di sana gratis karena semua biaya akan kutanggung. Aku akan meneleponmu jika ada kabar dari Samuel.”“Terima kasih atas tawarannya, tapi aku bisa membayar biaya menginapku sendiri,” balas Katarina yang juga berasal dari keluarga kaya raya dan sama sekali tidak kekurangan uang. “Aku tahu kalau Bu Katarina tidak kekurangan uang sedikit pun. Tapi, kamu sudah menempuh perjalanan yang cukup jauh untuk sampai ke Mambera, jadi izinkan aku untuk melakukan yang terbaik sebagai tuan