MAHKOTA PERNIKAHAN YANG TIDAK UTUH

MAHKOTA PERNIKAHAN YANG TIDAK UTUH

last updateLast Updated : 2023-03-01
By:  Masandra  Ongoing
Language: Bahasa_indonesia
goodnovel16goodnovel
10
5 ratings. 5 reviews
37Chapters
3.1Kviews
Read
Add to library

Share:  

Report
Overview
Catalog
Leave your review on App

IMPIAN PERNIKAHAN ADALAH PENUH DENGAN KEBAHAGIAN, TAPI TERNYATA UNTUK MENDAPATKAN KEBAHAGIAN ITU PERLU KESABARAN, CINTA YANG BERLIMPAH DAN HARUS PENUH DENGAN MAAF.

View More

Latest chapter

Free Preview

BAB 1

“Mau tidak mau, kamu harus setuju saya pacaran lagi dengan Tania Wati,dan sekarang saya ingin mengajak dia nonton malam ini ,” Bentak Haryanto Lintang.“Kamu ya, sudah saya yang bayar kuliah kamu, masih juga banyak tingkahnya, saya sudah katakan jika anak kamu perempuan lagi, saya akan menikah lagi, untuk apa kamu ributkan, terima saja.’ Kata Haryanto lagi sambil keluar dari rumah dan memakai motornya untuk menjemput Tania Wati dan nonton bersama malam ini.Pantas ketika Haryanto menjemputnya dari terminal bis antarkota, dia sangat baik dan memanjakan Santi,“Mami, kamu sudah makan, yuk kita makan dulu.’ Kata Haryanto mengajak Santi makan di rumah makan padang.Sebenarnya Santi sudah tahu, past

Interesting books of the same period

To Readers

Selamat datang di dunia fiksi kami - Goodnovel. Jika Anda menyukai novel ini untuk menjelajahi dunia, menjadi penulis novel asli online untuk menambah penghasilan, bergabung dengan kami. Anda dapat membaca atau membuat berbagai jenis buku, seperti novel roman, bacaan epik, novel manusia serigala, novel fantasi, novel sejarah dan sebagainya yang berkualitas tinggi. Jika Anda seorang penulis, maka akan memperoleh banyak inspirasi untuk membuat karya yang lebih baik. Terlebih lagi, karya Anda menjadi lebih menarik dan disukai pembaca.

Comments

user avatar
retta
semangat update kak
2023-04-07 18:45:50
0
user avatar
andra
pilihan hidup
2023-01-31 21:58:07
0
user avatar
agnotius
semangat ya
2022-10-08 12:21:56
0
user avatar
Ochi Lee
semangat setiap hari
2022-09-11 14:12:50
0
user avatar
Ochi Lee
semangat terus berkarya
2022-09-09 02:05:37
0
37 Chapters

BAB 1

“Mau tidak mau, kamu harus setuju saya pacaran lagi dengan Tania Wati,dan sekarang saya ingin mengajak dia nonton malam ini ,” Bentak Haryanto Lintang. “Kamu ya, sudah saya yang bayar kuliah kamu, masih juga banyak tingkahnya, saya sudah katakan jika anak kamu perempuan lagi, saya akan menikah lagi, untuk apa kamu ributkan, terima saja.’ Kata Haryanto lagi sambil keluar dari rumah dan memakai motornya untuk menjemput Tania Wati dan nonton bersama malam ini. Pantas ketika Haryanto menjemputnya dari terminal bis antarkota, dia sangat baik dan memanjakan Santi,“Mami, kamu sudah makan, yuk kita makan dulu.’ Kata Haryanto mengajak Santi makan di rumah makan padang. Sebenarnya Santi sudah tahu, past
Read more

BAB 2

SELAMAT MEMBACASanti bertekad tidak mau mengalah dan jangan mengharap dia akan mengatakan bercerai, enak saja saya jadi janda , wanita lain jadi istri sah pertama, jangan mimpi ya.Apakah benar, setelah dia menikah lagi suami yang baru pasti setia, bukankah ada yang bilang seorang pria itu susah untuk kesetiaannya????????Ada rumor mengatakan, seorang pria itu akan setia disaat miskin tapi setelah jaya akan melupakan kesetiaan dan akan berulah mencari penghibur sekadar iseng, ya, jajan atau lebih parahnya memiliki banyak istri.Dan seorang wanita diuji ketika saat miskin, benarkah itu?Katanya bosan makan nasi dengan sayur asem saja , enak juga bermacam macam sayur dan gorengan dan supaya steril jangan jajan tapi memiliki.
Read more

BAB 3

SELAMAT MEMBACA. Setelah kejadian malam ini, Santi menjadi lebih mengenal Haryanto dan dia sangat sedih jika suatu saat Haryanto baik dengan dia bukan karena sayang tapi dia ingin menunjukkan keadilan pada Santi. Memang waktu pacaran, Haryanto Lintang pernah mengatakan dia tidak jatuh cinta pada Santi, cintanya sudah dibawa meninggalkan dengan meninggalnya cinta pertamanya yaitu pacar cinta pertamanya meninggal karena Leukemia. Karena itu setelah menikah, Haryanto Lintang belum bisa move on dengan pacar pertamanya dan dia memajang foto pacar pertamanya di dinding berhadapan dengan meja makan mereka dan Santi tidak ambil pusing, untuk apa cemburu dengan gadis yang sudah meninggal. Ya, gadis itu memang cantik dengan rambut yang panjang sebahu , mata yang jelita , muka
Read more

BAB 4

“Mam, sebelum kamu pergi, saya mau memberitahukan, sekarang Tania Wati sudah menjadi istri kedua saya, semoga kamu mau menerimanya.’ Kata Haryanto Lintang sebelum melepas kepergian Santi Chandra. Setiap saat Haryanto Lintang melepaskan Santi Chandra di terminal, pasti dia akan mencium kening Santi, tapi karena mendengar perkataan Haryanto Lintang barusan, tanpa berkata apapun Santi membalikkan badan dan juga tidak mengucapkan salam perpisahan dan salam jumpa kembali di sabtu sore depan. Sambil membiarkan tetesan bening mengalir di pipinya, Santi berjalan gontai menuju bis antar kota dan duduk manis di pojok sebelah jendela dan memandang keluar sambil membiarkan tetesan bening mengalir deras di pipinya. “Ahhh, sudah saya duga pasti ada sesuatu yang akan dia katakan jika dia berbaik hati dan mengajak saya bergembir
Read more

BAB 5

Selama seminggu Santi Chandra kuliah di bogor dan hari ini adalah ujian terakhirnya di bagian penyakit Dalam dan setelah selesai ujian Santi Chandra menyadari dia tidak lulus bagian ini dan dia harus mengulang kuliahnya selama sebulan di jakarta di Rumah Sakit milik Fakultas Kedokterannya.Dengan santai Santi Chandra pulang ke rumahnya dengan memakai angkot antar kota dan tibalah dia di terminal jakarta dan dia naik angkot pulang ke rumahnya tanpa memberi kabar ke suaminya.Santi Chandra ingin melihat kedekatan pasangan suami istri yang baru itu, Tania Wati tidak tinggal di rumah Santi. Ya rumah Santi, karena rumah ini orang tuanya yang membelikan dan suaminya hanya mencukupi kebutuhan hidup keluarga kecilnya dan membayar kuliah kedokteran Santi.Sebelum menikah Santi pernah menanyai abang pertamanya apakah mereka masih mau membayar kuliah kedokterannya dan lalu dijawab oleh kakak iparnya,Santi menikah ketika dia baru tingkat dua. dan cuti setahun, setahun kemudian ketika dia lulus
Read more

BAB 6

Terbayanglah masa lalu ketika Santi Chandra bertemu dengan suami tercintanya, ya, beberapa bulan sebelum bertemu dengan suaminya. Santi selalu merasakan kegelisahan, seperti ada sesuatu atau seseorang yang mencarinya atau apalah.Santi Chandra sebenarnya adalah seorang gadis yang tomboy, yang selalu menertawakan cinta, dan Santi selalu menertawakan kakak kakak perempuannya yang menangis film roman yang menyedihkan dan Santi berani berkata dengan jumawannya , Nanti jika saya pacaran, pasti saya yang akan memutuskan pacar saya dan saya tidak akan menangis setetes air mata juga.“Ah, ternyata sekarang saya terkena karma akibat perbuatan saya ya, terlalu jumawan.” Batin Santi Candra setelah teringat pada perkataannya dulu.Memang sih, saya pernah memutuskan pacar saya selama dua kali dan suami saya sekarang adalah pacar yang ketiga dan tentu sangat saya cintai, tapi sayang dia juga banyak memberikan duri kepada saya.Hei, Santi Chandra, kamu harus kuat, buatlah istri muda suamimu yang aka
Read more

BAB 7

BAGAIMANAKAH PERJALANAN MASA PACARAN MEREKA SAMPAI MENJADI SUAMI ISTRI, “Guru, kami pulang dulu ya,” pamit Kanaka ke gurunya dan berjalan berdampingan dengan Santi Chandra. “Ya, oh ya, Santi , kita disini latihan empat kali dalam seminggu, kalau kamu mau latihan empat kali seminggu datang saja, kamu memiliki tulang yang bagus , jika dilatih dengan serius bisa berhasil.” kata Haryanto Lintang dengan seriusnya. “Ya, terimakasih, saya akan datang sebisa saya ,” Balas Santi Chandra tanpa sekali juga menyebut perkataan guru di bibirnya. Dengan riang Santi Chandra pulang ke rumah dan mulailah dia berkhayal untuk memiliki gurunya itu menjadi suaminya. Sejak saat itu makin tergila gila Santi Chandra menghampiri Haryanto Lintang dan akhirnya terjadilah kata sepakat antara mereka. “ Guru, kami pulang dulu ya, “ kata Kanaka pamit kepada gurunya. “ Kalian pulang dulu saja, Santi Chandra biar saya yang antar.” Kata Haryanto Lintang dengan entengnya. “Yes, berhasil rencana saya, tidak lama
Read more

BAB 8

Mulai hari ini saya ada di rumah dan tentu saja pagi akan belajar di rumah sakit di jakarta. Tahun ini tahun 1989 jadi kuliah kedokteran tidak seperti sistem sekarang, dulu para mahasiswa setelah lulus sarjana kedokteran tidak langsung dilantik tapi harus masuk ke rumah sakit dahulu setelah lulus praktek selama dua bulan di tiap bagian mayor dan minor, setelah lulus baru dilantik sebagai dokter. Jadi waktu tahun ini jika tidak lulus dokter susah melamar pekerjaan karena tidak ada status sarjana kedokteran tidak seperti tahun 2022 sampai sekarang. Dulu juga ujian tiap tahun ujian negara dan setelah lulus kedokteran di universitas kedokteran swasta juga harus ujian lagi di universitas negeri. Lulusan dokter di universitas swasta tidak diakui, syukur sekarang para dokter muda setelah lulus kedokteran di universitas swasta langsung diakui menjadi dokter dan bisa memiliki gelar dokter. Sungguh sekarang banyak dipermudah. Ujian negara yang sebelas bagian dipersingkat menjadi lima bag
Read more

BAB 9

Setelah ini apakah ada lagi cemceman yang akan mengganggu kebahagiaan perkawinan Haryanto Lintang dengan Santi Chandra.Selama beberapa bulan hampir setahun, Haryanto Lintang tidak membuat ulah dan dia masih mengharapkan Tania Wati kembali kepadanya dan dia menyuruh Santi untuk mengajak Tania Wati ke ruko yang akan mereka tempati.Tapi dengan kemarahan yang meruap Tania Wati bahkan memutuskan persahabatan antara dia dan santi.Sejak itu hilanglah Tania Wati dari lingkungan Santi Chandra.Bagi Santi yang adalah seorang anti berkumpul itu, Ya, bagi saya kehilangan teman tidak merisaukan daripada harus bercerai dari suami.Siapakah yang bersalah dalam hal ini, mengapa Tania Wati justru marah sama saya, membuat bingung saja.Bahkan orang tua saya dan saudara saya heran, bukan istri pertama yang marah, malah istri kedua yang merebut suami orang, malah dia lebih marah, sungguh tidak masuk akal.Berbagai gunjingan beredar di kalangan keluarga saya, semuanya saya tidak hiraukan, selama suas
Read more

BAB 10

Santi jarang marah terhadap perilaku Haryanto Lintang, karena dia menikahi mereka adalah merupakan salah satu usaha membantu mereka biarpun itu kadang kadang juga di salah gunakan oleh wanita wanita yang gatal. Apakah Santi harus mengubah pandangan hidupnya untuk pernikahannya ini? Apakah dia harus tetap acuh dengan semua tindakan Haryanto Lintang ini? Tapi apapun yang akan dilakukan Haryanto Lintang . sepertinya Santi tidak dapat mencegahnya, ya karena Haryanto Lintang ini juga bukan manusia biasa yang seperti manusia yang hidup di dunia manusia ini. Ada yang bilang dia INDIGO dan ada juga yang bilang dia adalah medium dan ini semua diketahui oleh Santi Chandra ketika dia baru beberapa bulan menjadi istrinya dan ini juga membuat Santi tidak ragu untuk selalu mempercayai Haryanto Lintang. Karena menurut pandangan Santi, Haryanto Lintang berbuat seperti itu kadang kadang hanya membantu saja dan tentu saja karena dia adalah manusia juga jadi suka terganggu dengan nafsu manusia. Da
Read more
DMCA.com Protection Status