Share

Bab 0251

Penulis: Erna Azura
last update Terakhir Diperbarui: 2024-01-20 22:38:20
“Kamu boleh memiliki kekasih atau menikah dengan pria manapun, tapi ijinkan aku untuk tetap menyimpan nama kamu di hatiku … sampai kapan pun cinta aku hanya untuk kamu, Ra.” Suara serak Gaska memberitahu Isvara betapa menyakitkan apa yang dia rasakan kini.

Gaska tidak bisa bersikap kejam meski hany
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

  • Ketika Janda Ketemu Duda   Bab 0252

    Awalnya Isvara bertahan tetap bekerja di perusahaan milik papinya Gaska untuk menunjukkan kalau dia layak. Tapi kemudian mendengar Gaska akan menikah dalam waktu dekat, Isvara mulai bimbang dengan pertahanan diri dan mentalnya. Lalu setelah bicara dari hati ke hati dengan Gaska dan ucapan Terimaka

    Terakhir Diperbarui : 2024-01-21
  • Ketika Janda Ketemu Duda   Bab 0253

    Siang telah berganti malam, Gaska masih duduk di kursi kebesarannya menatap keluar dinding kaca yang menyajikan pemandangan kendaraan yang berjubel di jalanan Ibu Kota. Sesekali mata Gaska melirik pada layar komputer melihat tanda hijau di atas icon foto Isvara dalam aplikasi chat intranet. Warna

    Terakhir Diperbarui : 2024-01-23
  • Ketika Janda Ketemu Duda   Bab 0254

    Tok … Tok … Suara ketukan di pintu membuat Isvara menoleh dari layar komputer di depannya. “Masuk,” kata Isvara sembari menunggu seseorang yang mengetuk pintu muncul. “Hai …,” sapa Cindya dengan senyum lebar dan binar di mata tampak bahagia bertemu Isvara. Senyum Isvara terkembang kaku, dia ban

    Terakhir Diperbarui : 2024-01-24
  • Ketika Janda Ketemu Duda   Bab 0255

    Satu buah jam tangan seharga satu koma tiga Milyar rupiah dibeli Cindya menggunakan kartu debitnya untuk hadiah ulang tahun Gaska. Sesuatu yang tidak bisa Isvara berikan untuk Gaska. Isvara jadi insecure, mungkin benar dia tidak layak untuk Gaska. “Bu Ara, kita makan siang dulu ya.” Cindya bukan

    Terakhir Diperbarui : 2024-01-25
  • Ketika Janda Ketemu Duda   Bab 0256

    *** Sesampainya di kantor, bukan ruangannya yang Isvara tuju melainkan lantai di mana ruangan Dominic berada. Langkahnya menderap panjang setelah dia keluar dari lift membawa perasaan gundah. Dia ingin bicara empat mata saja dengan Dominic. “Pak Dominic ada?” Isvara bertanya kepada sekretarisnya

    Terakhir Diperbarui : 2024-01-25
  • Ketika Janda Ketemu Duda   Bab 0257

    Hari jum’at malam Isvara pulang ke Bandung, bukan rumah Papa Galih-ayah biologisnya yang Isvara tuju melainkan rumah mami Aruna dan papi Adrian yang menyayanginya tulus semenjak kecil tidak peduli dengan statusnya. Saat mobil Isvara memasuki halaman rumah, dia mendapati mami papi sedang duduk di te

    Terakhir Diperbarui : 2024-01-26
  • Ketika Janda Ketemu Duda   Bab 0258

    Isvara bersama papi mami dan ketiga adiknya sampai di Villa yang menjadi tempat acara keluarga Pramudya berlangsung. Kebetulan Galih beserta istri dan ketiga putrinya juga baru sampai. “Kak Ara!” Shaila berseru tampak bahagia menyapa sang kakak. Isvara mendapat pelukan dari Shaila diikuti kedua a

    Terakhir Diperbarui : 2024-01-27
  • Ketika Janda Ketemu Duda   Bab 0259

    Tidak ada yang tahu kalau Gaska dan Cindya melangsungkan pesta pertunangan di sebuah restoran mewah di pusat Kota Jakarta. Hanya keluarga dan kerabat dekat diundang ke pesta kecil dengan budget besar yang sengaja digelar Rudi Soetomo untuk putri kesayangannya. Seperti acara pertunangan pada umumny

    Terakhir Diperbarui : 2024-01-28

Bab terbaru

  • Ketika Janda Ketemu Duda   Bab 0422

    Meski sering mendapat sikap dingin dan sindiran, tapi Isvara tetap datang ke rumah mertuanya setiap weekend walau hanya sebentar. Dia berusaha ikhlas menerima kondisi tersebut karena tidak ada kebahagiaan yang sempurna. Yang penting masalah datang bukan dari orang ketiga seperti rumah tangganya

  • Ketika Janda Ketemu Duda   Bab 0421

    Isvara dan Cindya menjadi begitu dekat layaknya sahabat. Karena keadaannya seperti itu, Meysha juga jadi dekat dengan sang mami. Meysha mulai mengerti dan menerima sikap maminya yang manja dan om Ricky yang begitu memanjakan maminya. Gadis kecil itu juga menyayangi adiknya dari mami Cindya dan

  • Ketika Janda Ketemu Duda   Bab 0420

    Setelah Arshaq genap berusia dua bulan, Gaska dan Isvara memutuskan kalau sudah saatnya berkunjung ke rumah mami papinya Gaska. Isvara telah menyiapkan mental untuk segala kemungkinan terburuk dan dia akan menerima dengan sabar. Yang penting Gaska mencintainya, Meysha menyayanginya dan sekarang

  • Ketika Janda Ketemu Duda   Bab 0419

    Isvara menjenguk Cindya setelah membawa Arshaq imunisasi di poli anak. “Ara!” seru Cindya merasa bahagia melihat kehadiran Isvara di kamarnya. Beberapa sahabat Cindya yang juga datang menjenguk menatap aneh Isvara dan Cindya secara bergantian. Cindya memang tidak pernah bercerita kepada mereka

  • Ketika Janda Ketemu Duda   Bab 0418

    Dua minggu kemudian pesta syukuran kelahiran baby Arshaq diselenggarakan di kediaman Gaska dan Isvara. Seluruh keluarga Bandung datang lagi membuat ramai rumah itu. Beruntung Gaska membeli rumah besar dan luas, nyaris menghabiskan uang tabungannya saat itu padahal JP Corp terancam collaps. Tap

  • Ketika Janda Ketemu Duda   Bab 0417

    Sampai Isvara dan baby Arshaq sudah diperbolehkan pulang pun mami dan papinya Gaska belum juga datang berkunjung untuk bertemu dengan sang cucu. Isvara berpikir apa salahnya sampai mereka begitu membencinya? Karena sungguh alasan status saja tidak bisa Isvara terima pasalnya sampai detik ini jus

  • Ketika Janda Ketemu Duda   Bab 0416

    Di luar ruang rawat Isvara atau lebih tepatnya di sebuah ruangan untuk penunggu pasien, Gaska duduk sendirian dengan satu cup kopi di tangan. Dia menatap ke luar dinding kaca yang menampilkan pemandangan kota. Gaska tidak sadar kalu Ricky sudah berdiri di sampingnya dari beberapa menit yang lalu

  • Ketika Janda Ketemu Duda   Bab 0415

    Isvara dikerubungi oleh keempat orang tuanya, mereka semua bergantian memeluk Isvara ketika sudah dimasukan ke ruang rawat. “Selamat ya sayang ….” Keempat orang tuanya mengatakan hal yang sama. “Kamu hebat!” Papi Adrian menambah. “Makasih ya kalian sudah datang.” Isvara jadi terharu. “Mana D

  • Ketika Janda Ketemu Duda   Bab 0414

    Tidak ada yang lebih menegangkan selain menanti kelahiran sang putra ke dunia seperti yang sedang dialami Gaska saat ini. Dia terus saja bolak-balok di depan pintu ruang bersalin diliputi perasaan cemas. Isvara harus melakukan operasi caesar karena leher bayinya terlilit ari-ari padahal sebelumn

DMCA.com Protection Status