Share

216. Jurus Terbang

Kakek Kepala Perguruan Elang Putih sedang berputar-putar di atas langit. Murid-muridnya di bawah tampak tercengang melihatnya. Mereka menempati padepokan yang dulu dihuni oleh Perguruan Tengkorak. Menurut Kakek itu, di atas bukit itu adalah tempat terbaik untuk menurunkan ilmu pada murid-muridnya.

“Lemparkan minuman padaku?” teriaknya di atas langit sana.

Para muridnya bingung. Keberadaannya yang sangat tinggi itu tidak mungkin melemparkan bambu tempat minumannya.

“Cepaaat!” teriak Kakek itu.

Tak lama kemudian seorang muridnya melempar tempat minuman yang terbuat dari bambu itu ke atas, namun lemparannya tidak begitu tinggi. Kakek itu terbang ke bawa lalu dengan cepat menangkap tempat minuman itu lalu mendarat ke atas tanah dan menenggaknya hingga habis.

Semua murid yang mengelilinginya tampak bertepuk tangan. Kakek itu melempar tempat minuman itu dengan geram. Dia mendekat pada muridnya yang gagal melemparkan tempat minuman tadi.

“Sudah ratusan purnama saya mengajarkan ilmu tenaga da
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Maryati Bronz
athor ambil koinya jangan banyak2
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status