Filter dengan
Status pembaruan
SemuaSedang berlangsungSelesai
Sortir dengan
SemuaPopulerRekomendasiRatingDiperbarui
Cinta Di Tengah Deadline

Cinta Di Tengah Deadline

Didunia startup teknologi yang kompetitif, Adrian Hartanto, CEO NextWave, dikenal sebagai pemimpin yang ambisius, perfeksionis, dan sulit didekati. Hidupnya hanya tentang pekerjaan, sampai suatu hari dia merekrut Kirana Aulia, seorang project manager dengan gaya kerja yang kreatif namun sering melawan arus. Keduanya segera terjebak dalam dinamika yang penuh ketegangan. Kirana yang berjiwa bebas sering kali menantang Adrian dengan ide-idenya, sementara Adrian merasa harus mempertahankan otoritasnya. Namun, dalam tekanan proyek besar yang menentukan masa depan perusahaan, kedekatan di antara mereka mulai tumbuh, mengungkapkan sisi-sisi tersembunyi yang masing-masing tak pernah tunjukkan sebelumnya. Ketika batas profesional dan pribadi mulai kabur, hubungan mereka menjadi bahan gosip di kantor. Adrian harus memilih antara mempertahankan reputasinya atau mengejar sesuatu yang akhirnya membuatnya merasa hidup. Di sisi lain, Kirana menghadapi dilema: berpegang pada prinsipnya atau mengikuti perasaan yang tak bisa ia pungkiri. Namun, ketika rahasia besar Kirana tentang masa lalunya yang berkaitan dengan NextWave terungkap, mereka harus menghadapi konsekuensi yang dapat mengguncang segalanya
Romansa
10578 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Cinta di Bumi Turky

Cinta di Bumi Turky

SULISTIYOWATI SULIS
Liana seorang gadis asal indonesia yang sedang menyelsaikan penelitianya di sebuah lembaga Hukum di kota Istanbul, tugas akhirnya memaksa dia untuk memilih sebuah kasus yang diajukan oleh seorang hakim senior, kasus yang tidak pernah terselsaikan selama lima tahun ini membuat hatinya tergerak untuk meneliti dan melihatnya lebih dalam, disini dia bertemu dengan seorang komisioner tampan bernama Azfer yang memang adalah komisioner terakhir yang memegang kasus ini. perjalanan kasus yang berliku membuat mereka menemukan sebuah fakta yang baru saja terkuak, bahwa semua orang dibalik kasus ini adalah sahabat sang komisioner sendiri, ditengah berlikunya penyelidikan ini, benih benih cinta tumbuh diantara mereka, saat cinta sedang mekar mekarnya, sahabat azfer bernama Canzu menyatakan cintanya, haruskah liana menyerah? Canzu bukanlah tandinganya. ditengah kasus yang bergulir azfer menemukan fakta bahwa ada orang lain dibalik kasus emir, saat Azfer terang terangan menyatakan cintanya saat itulah kasus emir ini semakin terlihat siapa dalang pembunuhan dibaliknya, ternyata dua sahabatnya adalah dalang dibalik semua kasus emir, Canzu adalah otak utama dibalik semua ini, dari sini azfer mengetahui bahwa Canzu mengidap penyakit jiwa Dissociate identity disorder akibat dari tekanan keluarganya. sampai pada suatu ketika Canzu tau bahwa ada cinta diantara Azfer dan Liana membuat penyakit Canzu semakin menjadi jadi, dia membuat semuanya semakin rumit. puncak dari semua Canzu menculik emir, tetapi saat bom akan meledak Canzu ditembak dari jarak jauh.
Romansa
103.7K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Terjebak di Negeri Dongeng

Terjebak di Negeri Dongeng

Ummu Nadin
Panji adalah seorang bodyguard mafia, dia mengalami kecelakaan saat terjadi baku hantam dengan sindikat mafia lain yang bersinggungan dengan sindikat mafia tempat Panji bekerja. Ketika siuman Panji tengah ada di tubuh lain, yang hidup di sekian abad silam. Hal itu membuatnya hidup dalam kegamangan. Mampukah Panji kembali ke dunia asalnya?
Fantasi
104.9K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Petualangan di benua kekacauan

Petualangan di benua kekacauan

Taisar as-seberangi
Benua Kalimantara merupakan tempat yang sangat berbahaya. Siklus hidup dan mati, seperti terbit dan terbenamnya matahari. Tidak ada yang tahu kapan dan dimana nyawa akan melayang. Seorang pemuda mendaftar sebagai Pendekar, bagaimana kisahnya dalam menapaki jalan Kependekaran serta apa tujuannya. iku
Fantasi
8.35.7K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Lavender di Penghujung September

Lavender di Penghujung September

Aponi Line
Pada akhirnya kehilangan akan menjadi hadiah semesta bulan ini. Lalu kebingungan akan menjadi frasa terakhir untuk kata bahagia di masa lalu. Kemudian Lavender akan menjadi suara tipuan dari sebuah kesepian yang disembunyikan. Kehilanganmu bagaikan lavender yang kehilangan aromaterapi, dia tetap tumbuh namun telah mati dalam rasa.
Romansa
102.1K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Di Balik Romantisnya Suamiku

Di Balik Romantisnya Suamiku

Sejak dua tahun menikah, suamiku selalu memperlakukanku dengan baik dan romantis. Tapi siapa sangka, di balik manisnya perlakuan, pebisnis mapan itu menyimpan beberapa rahasia kelam yang secara perlahan terendus olehku?!
Rumah Tangga
102.0K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
KKN Di Desa Metanoia

KKN Di Desa Metanoia

Metanoia. Salah satu desa kecil tertinggal yang hanya dihuni kurang dari tiga puluh orang, wilayah terpencil yang berada jauh di pelosok kota dekat pesisir pantai. Desa yang memiliki akses amat terbatas dengan sinyal dan listrik, seringkali menjadi desa yang menarik untuk dipelajari pengamat budaya dan lahan pembelajaran untuk mahasiswa berbagai bidang, mengingat betapa tertinggalnya desa itu. Namun, kerasnya karakter sang kepala desa yang mendominasi. Membuat orang yang hendak berkunjung, harus membuat janji yang hampir selalu dibatalkan dan ditolak. Meski begitu, ada satu kelompok mahasiswa dari kampus swasta ternama yang diterima untuk KKN. Bukan tanpa alasan, kelompok itu diterima karena seorang wanita pemberontak dari desa.
Thriller
102.1K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Kesetiaan Di Antara Pengkhianatan

Kesetiaan Di Antara Pengkhianatan

thxyousomatcha
Ini tentang mereka yang memilih tetap tinggal dan meninggalkan. Kesetiaan mereka diuji dengan datangnya orang dari masa lalu. Amir yang memilih tetap tinggal, sedangkan Ina yang ingin pergi meninggalkan. Hanya karena alasan klasik tapi sangat melukai Amir. Amir sadar, bahwa kekurangannyalah akhir dari segalanya. Rumah tangga yang sudah dibangun bersama Ina selama tujuh tahun hancur dalam sekejap. Lagi, alasan Ina meninggalkannya, memilih untuk kembali bersama masa lalunya adalah kekurangannya. Ina melupakan satu hal bahwa Amir adalah penyembuh lukanya. Ina lupa dulu Amir berjuang untuk mendapatkannya, Ina lupa Amir selalu ada untuknya. Lagi dan lagi Ina melupakan semua hal tentang mereka. Lalu ketika sadar, apakah Ina akan kembali pada Amir yang setia menunggunya? Atau justru tetap bersama orang terkasih dari masa lalu yang pernah menyakitinya?
Romansa
102.8K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Dokter Tampan di Pavilliun

Dokter Tampan di Pavilliun

Yuniartinoor
Pertemuan seorang perawat bernama Ageeza dengan seorang Dokter di sebuah Pavilliun Rumah sakit. Membawa Ageeza pada petualangan panjang. Perjuangan dan mencari kebenaran untuk memecahkan sebuah misteri untuk menyatukan cinta dua alam. Akankah Ageeza dan Dokter tampan bersatu?
Fantasi
106.7K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Senja Yang Di Hadirkan

Senja Yang Di Hadirkan

Tyarasani
Ariana menarik napasnya dalam-dalam, ketika ia mendengarkan permintaan kedua mertuanya. "Pernikahan kalian sudah menginjak tahun ke lima, Ariana. Janganlah menundanya terus, kami mau cucu laki-laki dari Sagara!" ucap Alex, Papa mertuanya. "Iya, Mama juga Ariana. Sebenarnya, apa yang kamu takutkan?" sela Arisa, Mama mertuanya. "A-aku hanya belum siap saja," jawab Ariana lirih. "Alasan kuno. Seharusnya, sebelum menikah itu kamu pikirkan ini baik-baik! Kamu mau kami mati berdiri karena terlalu lama menunggu cucu dari Sagara?" "Tidak begitu," bantah Ariana. 'Bagaimana caraku menjelaskan semuanya kepada mereka? Bahwa aku memang sudah di vonis mandul oleh beberapa Dokter yang menanganiku.' "Kami tidak mau tahu, Ariana. Kami mau generasi kami tidak berhenti sampai Sagara. Kalau kamu kukuh dengan kata-kata belum siap, maka izinkan Sagara menikahi perempuan lain yang bisa memberinya keturunan!" Degh. Bagaimana kisah Ariana dan Sagara? Simak ceritanya, yuk! Eits, jangan lupa untuk follow akun author. Lalu subscribe dengan tambahkan ke daftar bacaan kalian+ review lima bintang, ya!
Rumah Tangga
104.6K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Sebelumnya
1
...
1011121314
...
50
Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status