Filter dengan
Status pembaruan
SemuaSedang berlangsungSelesai
Sortir dengan
SemuaPopulerRekomendasiRatingDiperbarui
Jodoh yang Tertunda

Jodoh yang Tertunda

Puspa Pebrianti
Shanum hanyalah seorang wanita yatim piatu. Dia pikir, kehidupannya akan berubah menjadi lebih bahagia setelah menikah. Nyatanya, yang dia rasakan malah sebaliknya. Ardan—sang suami—selalu bersikap buruk dan semena-mena. Pertengkaran yang terjadi hampir setiap hari di antara mereka membuat Shanum lelah. Shanum ingin bertahan karena kebaikan sang ibu mertua. Namun, dia menyerah saat Ardan melakukan sebuah kesalahan fatal. Di titik terendah hidupnya itu, seseorang dari masa lalu Shanum hadir. Akankah dia terus bertahan dalam pernikahan dengan Ardan? Ataukah dia menemukan kebahagiaan baru bersama dengan seseorang dari masa lalu?
101.3K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Terjebak Pernikahan yang Tak Sempurna

Terjebak Pernikahan yang Tak Sempurna

Lavender
Laraja Putra Anggoro terlahir sempurna. Tapi tidak banyak orang tahu kesempurnaannya telah cacat sejak masa remaja. Leora Yudantha harus terlibat dalam sebuah pernikahan karena perjanjian masa lalu yang kedua orang tuanya buat.
107.2K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Menantu yang Tersakiti

Menantu yang Tersakiti

Icha1109
"Saya terima nikah dan kawinnya, Kahiyang Ayu Jelita binti Purwanto dengan mas kawin tersebut, tunai," Kini, Kahiyang sudah resmi menjadi istri sah dari Zidan Anggara, akan tetapi pernikahan indah yang ia mimpikan, justru terbalik. Kahiyang menjadi seorang menantu yang tersakiti di dalam keluarga Zidan. Setiap hari, hanya cacian dan omelan yang ia terima. Akankah Kahiyang bisa tegar melewati itu semua? apakah Kahiyang terus mempertahankan rumah tangganya dengan Zidan Anggara? atau memilih untuk menyerah?
1.2K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
CINTA yang TERSAKITI

CINTA yang TERSAKITI

Sigma Rain
Raffael terbangun dari tidurnya di sebuah kamar hotel bersama dengan wanita, yang bukan tunangannya. Ia tidak dapat mengingat sama sekali apa yang telah dilakukannya bersama dengan wanita, yang bernama Marsya tersebut, yang juga merupakan sahabat dari tunangannya. Marsya menuntut Raffael untuk menikahinya, ia tidak peduli sekalipun Raffael tidak mencintainya. Namun, Raffael bersikeras menolak untuk menikahi Marsya, ia memberikan uang dalam jumlah besar, agar Marsya menggugurkan kandungannya. Natasya dibuat bingung dan khawatir, karena Raffael tunangannya secara tiba-tiba saja tidak membalas pesan dan mengangkat telepon darinya. Di tengah kebingungannya ia mendapatkan panggilan darurat untuk pulang ke Indonesia oleh Papinya. Tiba di Indonesia berbagai kenyataan pahit harus diterima Natasya. Keluarganya bangkrut dan mereka terpaksa harus hidup sederhana. Di saat Natasya hendak mencari pekerjaan di perusahaan Raffael, tunangannya. Ia justru menerima kabar, kalau pria itu akan menikah dengan sahabatnya. Akankah Natasya datang ke pernikahan Raffael? Bagaimana kisah perjalanan hidup Natasya, setelah harus hidup menjadi orang susah dan ditinggal pria yang dicintai menikah dengan sahabatnya?
710 DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Anak kecil yang mandiri

Anak kecil yang mandiri

Setiawan Yudi
Membuat orang orang belajar mandiri atas kelebihan dan kekurang masing masing keluarga Dan tidak pernah melupakan kewajiban atas pemberian yang di atas
103.0K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Anak Yang Terlahir dari Rahim Wanita Gila

Anak Yang Terlahir dari Rahim Wanita Gila

Dua puluh tahun Fadly mencari istrinya. Akhirnya, ia menemukan wanita itu di sebuah rumah sakit jiwa. Menurut pengakuan, sebelum dibawa ke rumah sakit itu, dia terlebih dahulu diperkosa. Dina namanya, bahkan selama di rumah sakit itu dia sempat melahirkan seorang bayi yang disangkakan oleh pihak rumah sakit adalah bayi hasil pemerkosaan. Dengan mengambil keputusan, bayi itu di titipan di sebuah panti karena tidak ada yang bisa mengasuh. Fadly yakin bayi yang dilahirkan Dina adalah anaknya sebab saat memutuskan pergi dari rumah, sang istri meninggalkan sepucuk surat yang mengabarkan bahwa dirinya sedang hamil. Akankah Fadly bisa menemukan kembali anaknya?
1023.6K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
DIA YANG MENOLAK DIABAIKAN

DIA YANG MENOLAK DIABAIKAN

Keluargaku yang bahagia seketika kacau dengan kehadiran seorang wanita yang mengaku sebagai kekasih suamiku, namanya Cantika, dia sekretaris dan pengelola keuangan yang handal. Wanita itu cantik dan masih muda, dia mengaku ingin menikah dengan suamiku karena sudah dijanjikan dan dia menolak untuk diabaikan. Bukan cuma menekan Mas Hengky, dia juga berusaha untuk mengganggu putriku dan menggoda putra sulungku Nathan, dia berusaha menjerat anakku dan membuatnya jatuh cinta demi menyakiti ayahnya. perjuanganku untuk mempertahankan keluarga sangatlah sulit karena wanita itu menolak ditinggalkan oleh suamiku.
103.2K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Lelaki Yang Merindu Pulang

Lelaki Yang Merindu Pulang

Rima Hutabarat
Prahara rumah tangga karena menikah muda membuat Raditya Pramono pergi meninggalkan Amara saat bayi mereka masih kecil. Delapan tahun berlalu, Radit tak sengaja bertemu kembali dengan Amara serta Zein buah hati mereka. Radit merasa menyesal dan ingin kembali. Perjuangannya tidak akan mudah karena Amara dengan tegas menolak kehadiran Radit. Hatinya bercabang justru di saat yang sama, Zein mendambakan dapat merasakan sahur dan berbuka puasa dengan sosok ayah yang tidak pernah ia kenal.
103.0K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
LATIFAH: Derita Istri yang Terbuang

LATIFAH: Derita Istri yang Terbuang

Emde Mallaow
WARNING...!!! Dalam cerita ini mengandung konten dewasa!! Hanya diperuntukan untuk orang-orang yang berusia di atas 18 tahun. _________________ “Akhi Zoel, mampir dong ke kotanya Mbak. Ingat, Dik Zoel pernah janji lho sama Mbak," pinta Mbak Latifah. Ada sebuah pengharapan yang tampak di wajah sang bidadari. "Iya, deh, besok saya akan mampir ke kotanya, Mbak,” Zoelva menyanggupi. “Benar...?” “Benarlah, Mbak sayang nan cantik jelita,” sahut Zoelva sembari menyanjung. Wajah Latifah langsung bersemu merah. “Guombal..!!” ucapnya. Namun kemudian wajahnya jadi berbinar gembira mendengar kesanggupan sang eksekutif muda nan tampan itu. Senyuman manisnya langsung menghiasi wajahnya yang super cantik. Senyuman yang merupakan salah satu keindahan yang paling Zoelva kangeni darinya. "Terima kasih Akhi. Mbak sangat pengen melihat Akhi Zoel lagi di dunia nyata,” ucapnya. Zoelva tau, bahwa seharunya wanita itu mengatakan ‘kangen’ dan bukan ‘pengen’. Sebab, ia pun memendam perasaan itu terhadapnya: kangen! "Lebih-lebih saya, Mbak. Berarti kita memiliki keinginan yang sama, ya?” ujar Zoelva dengan memperlihatkan wajah malu-malu macannya. Maksudnya, ‘rasa’, bukan ‘keinginan’. Saat itu pun, tatapan mereka mengambarkan banyak hal: gembira, suka, kangen, dan mungkin cinta...!
106.0K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
SUKSESNYA ISTRI YANG DIREMEHKAN

SUKSESNYA ISTRI YANG DIREMEHKAN

Selalu saja diremehkan oleh suami, mertua dan ipar membuat Risma terpukul. Namun, tidak mau berlama-lama meratapi nasib, Risma bangkit dan mulai mengejar mimpinya yang sempat terkubur akibat menikah dengan Raka. Kesuksesan Risma membuat Raka ingin kembali merajut kembali hubungan yang sudah sempat terputus, dengan alasan kasihan anak yang kehilangan sosok ayah kandung. Akankah Risma menerima kembali suaminya yang telah berselingkuh? Disaat sudah sukses mertua dan ipar menjadi baik kepada Risma. Maukah Risma memaafkan mertua dan ipar yang toxic itu?
103.0K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Sebelumnya
1
...
4445464748
...
50
Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status