Setelah mendapatkan teguran dan peringatan keras dari Tuan Milano, Emery pun menyanggupinya. Dia akan menemui pemilik rumah sakit itu secara pribadi. Setelah keadaannya nanti membaik.“Emery, bagaimana keadaanmu sekarang?” tanya Sean yang begitu mengkhawatirkannya.“Aku sudah merasa lebih baik sekarang,” sahut Emery. “Aku akan segera pulang dan istirahat di rumah saja.”“Tidak! Kamu istirahat saja di sini,” cegah Sesilia. “Kamu harus menjalani perawatan intensif, Emery.”“Tapi, aku merasa lebih nyaman tinggal di rumah saja dibandingkan di sini,” sahut Emery seraya beralasan.“Emery, dengarkan kata Dokter Sesilia!” saran Adrian. “Kesehatanmu lebih penting saat ini.”“Itu benar. Jika ada yang kamu butuhkan, aku akan di sini menjagamu,” tawar Sean.“Terima kasih, kalian semua baik sekali padaku,” ucap Emery. Dia merasa
Last Updated : 2024-12-06 Read more